E N D
Dari Abu Mas’ud Uqbah bin Amr Al Anshary Al Badryradhiallahuanhu dia berkata: Rasulullah shallallahu ‘alaihiwa sallam bersabda: Sesungguhnya ungkapan yang telahdikenal orang-orang dari ucapan nabi-nabi terdahuluadalah: Jika engkau tidak malu perbuatlah apa yang engkausuka [Riwayat Bukhori]
Rasulullah Muhammad saw, sama sekali tidak bermaksudmembebaskan kita melakukan apa pun yang kitakehendaki asalkan tidak malu.
Rasulullah saw justeru inginmenanamkan satu nilai bahwa rasa malu itu sedemikianpentingnya sehingga seseorang seharusnya banyak memi-liki sikap itu dalam hal-hal yang positif. Misalnya, malu jikatidak dapat berbuat baik dan malu jika melakukan hal-halyang buruk.