1 / 49

TABUNG

KSM. TABUNG. K iat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional. Luas Sisi Tabung. KSM. r. h. Tabung. r. K iat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional. KSM. r. r. h. h. 2  r. r. r. K iat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional. KSM. Sisi atas Luas =  r 2. r.

orea
Download Presentation

TABUNG

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. KSM TABUNG Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  2. LuasSisiTabung KSM r h Tabung r Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  3. KSM r r h h 2r r r Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  4. KSM Sisi atas Luas =  r2 r Luas sisi tegak = 2  r h h 2r Sisi alas Luas =  r2 r Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  5. Rumus Luas Sisi Tabung L = 2  r h + 2 r2, dengan r = jari-jaritabung h = tinggi Luas tabung = L. sisi tegak + L.sisi atas + L. sisi alas = Luas sisi tegak + 2 Luas sisi alas

  6. d h VolumTabung LuasSisiTabung KSM Tinggi tabung = h r Sisi alas Luas =  r2 Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  7. d h KSM Volum tabung =  r2 h atau Volum tabung =  r2 t r Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  8. Rumus Volum Tabung V =  r2t atau V =  r2h dengan r = jari-jaritabung t atau h = tinggi KSM Volum tabung = Luas alas x tinggi Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  9. Luassisikerucut KSM s s t 2r r Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  10. KSM Luas selimut = rs s 2r Luas alas = r2 r Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  11. Luas Sisi Kerucut L = r s + r2, dengan r = jari-jari kerucut dan s = panjang garis pelukis Luasseluruhsisikerucut KSM L = luas alas + luas selimut = r2 + rs = r ( r + s ) Catatan : Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  12. Volume Kerucut V = r2 t, dengan r = jari-jari kerucut t = tinggi kerucut KSM s t Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  13. KSM CONTOH SOAL Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  14. 7 cm 10 cm Contoh 1: KSM Tentukan luas dan volum tabung pada gambar di samping? Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  15. Diketahui: r = 7 cm dan h = 10 cm KSM Luas tabung = 2 r(r +h) = 748 cm2 Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  16. Diketahui: r = 7 cm dan h = 10 cm KSM Volum tabung =  r2 h = 1.540 cm3 Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  17. 15 cm 14 cm Contoh 2: KSM Tentukan luas dan volum tabung pada gambar di samping? Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  18. Diketahui: r = 7 cm dan h = 15 cm KSM Luas tabung = 2 r(r +h) = 968 cm2 Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  19. Diketahui: r = 7 cm dan h = 15 cm KSM Volum tabung =  r2 h = 2.310 cm3 Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  20. 20 cm 17 cm Contoh3 KSM Tentukan luas dan volum tabung pada gambar di samping? Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  21. Diketahui: r = 10 cm dan h = 17 cm KSM Luas tabung = 2 r(r +h) = 1.695,6 cm2 Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  22. Diketahui: r = 10 cm dan h = 17 cm KSM Volum tabung =  r2 h = 5.338 cm3 Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  23. Contoh4: KSM Tentukan luas dan volum kerucut pada gambar di samping? s t=12 cm r=5 cm Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  24. Diketahui: r = 5 cm, t = 12 cm dan s = 13 cm KSM Luas kerucut =  r(r +s) = 282,6 cm2 Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  25. Diketahui: r = 5 cm, t = 12 cm KSM Volum kerucut = = 314 cm3 Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  26. Contoh5: KSM Tentukan luas dan volum kerucut pada gambar di samping? 26 cm 10 cm t Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  27. Diketahui: r = 10 cm, s = 26 cm, t = 24 cm KSM Luas kerucut =  r(r +s) = 1.130,4 cm2 Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  28. Diketahui: r = 10 cm, t = 24 cm KSM Volum kerucut = = 2.512 cm3 Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  29. KSM LATIHAN SOAL Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  30. Soal 1 KSM Seseorang ingin membuat tabung dengan volume tabung 628 cm3. Bila jari-jari sisi alas tabung itu 5 cm, berapakah tinggi tabung tersebut? Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  31. Diketahui: Volum = 628 cm3 Jari-jari = 5 cm KSM Volum = r2h h = Volum : r2 = 628 : ( 3,14 x 5 x 5) = 628 : 78,5 = 8 cm Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  32. Soal 2 KSM Sebuah tangki minyak yang tingginya 32 m dan diameter sisi alasnya 42 m akan dicat bagian luarnya. Berapakah luas tangki minyak yang akan dicat? Jika satu galon cat dapat digunakan untuk mengecat seluas 318 m2, berapa galon cat yang dibutuhkan? Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  33. Diketahui: tinggi = 32 m diameter = 42 m, jari-jari = 21 m KSM Luas tabung = 2 r(r +h) = 44 x 3 x 53 = 6.696 m2 Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  34. 1 galon cat = 318 m2 KSM Jumlah Cat = 6.996 : 318 = 22 galon. Jadi, jumlah cat = 22 galon Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  35. Soal 3 KSM Sebuah perusahaan minuman kaleng memproduksi minuman dalam dua bentuk kaleng.Bentuk kaleng yang pertama mempunyai jari-jari 2 cm dan tinggi 12 cm.Bentuk kaleng yang kedua mempunyai jari-jari 3 cm dan tinggi 12 cm. Tentukan perbandingan volume dari kedua bentuk kaleng tersebut. Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  36. KSM Diketahui : r1 = 2 cm r2 = 3 cm h1 = h2 = 12 cm Volum 1 : Volum 2 = (r1)2h : (r2 )2h = (r1)2 : (r2 )2 = 22 : 32 = 4 : 9 Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  37. KSM PEMBAHASAN SOAL UJIAN Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  38. SOAL 1 KSM Sebuah kaleng berbentuk tabung memiliki jari-jari 5 cm dan tingginya 8 cm. Kaleng tersebut digunakan untuk menuangkan air ke dalam bak ber -bentuk tabung dengan jari-jari alas 20 cm dan tingginya 200 cm. Berapa kalikah air harus dituangkan sampai bak tersebut penuh? Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  39. Jawaban: KSM Diketahui: r1 = 5 cm, dan h1 = 8 cm Volum tabung 1 adalah… Volum-1 = (r1)2h1 = 3,14 x 5 x 5 x 8 = 628 cm3 Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  40. Diketahui: r2 = 20 cm dan h2 = 200 cm Volum tabung 2 adalah…. KSM Volum-2 = (r2)2h2 = 3,14 x 20 x 20 x 200 = 251.200 cm3 N = Volum-2 : Volum-1 = 251.200 : 628 = 400 kali. Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  41. SOAL 2 KSM Sebuah tangki air berbentuk tabung memiliki jari-jari 70 cm dan tingginya 200 cm. Tangki tersebut akan diisi air dengan debit air 1.000 cm3/detik. Berapa lama tangki tersebut akan penuh? Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  42. KSM N = Volum tangki : debit air = 3.080.000 : 1.000 = 3.080 detik. = 51,33 menit Jadi, waktu yang diperlukan untuk mengisi tangki air = 51,33 menit. Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  43. Soal 3 KSM • Panjanggarispelukissebuahkerucutadalah 26 cm. Jikapanjangjari-jarialasnya 10 cm dan = 3,14, hitunglah: • luassisikerucut • Volumkerucut Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  44. Jawab: KSM Diketahui: r = 10 cm, s = 26 cm Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  45. Diketahui: r = 10 cm, s = 26 cm, t = 24 cm KSM Luas kerucut =  r(r +s) = 1.130,4 cm2 Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  46. Diketahui: r = 10 cm, t = 24 cm KSM Volum kerucut = 2.512 cm3 Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  47. 3 KSM Seorang pengrajin topi mendapat pesananan untuk membuat topi berbentuk kerucut, seperti gambar di samping. Tentukan luas 1 topi 20 12 Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  48. Diketahui: r = 12 cm, s = 20 cm KSM Luas selimut = rs = 753,6 cm2 Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

  49. KSM TerimaKasih. Kiat Sukses Matematika Menuju Ujian Nasional

More Related