641 likes | 2.55k Views
PEMERIKSAAN BAKTERI DENGAN PEWARNAAN. ADI HARTONO. Pewarnaan. Suatu teknik untuk mempelajari morfologi bakteri dengan cara pemberian zat warna kepada sel bakteri . Bagian-bagian sel dapat diamati , karena dapat menyerap zat warna yang berbeda oleh masing-masing bagian sel.
E N D
PEMERIKSAAN BAKTERI DENGAN PEWARNAAN ADI HARTONO
Pewarnaan • Suatuteknikuntukmempelajarimorfologibakteridengancarapemberianzatwarnakepadaselbakteri. • Bagian-bagianseldapatdiamati, karenadapatmenyerapzatwarna yang berbedaolehmasing-masingbagian sel.
Kenapa perlu diwarna ? • Bakteri ukurannya sangat kecil 05-1 u x 10 u • Dibawah mikroskop tidak jelass bagian-bagian nya. • Untuk melihat dengan jelas perlu diberi zat warna.
Umumnya ada 2 macam zat warna • Zat warna bersifat asam • Komponen warnanya adalah anion • Dalam bentuk garam natrium • Zat warna bersifat basa • Komponen warna kation. • Dalam bentuk klorida
Struktur Sel Sel terdiri dari : • Dinding sel , terdiri dari : - lapisan peptidoglikan - asam teikoat • Membran plasma, terdiri dari : - membran protein - lapisan fosfolipid
Macam-MacamPewarnaan • PewarnaanSederhana - Menggunakan 1 macamzatwarna. - Warnabakterihanya 1 - Tidakdapatmembedakansifatnya. - Untukmelihatukurandanbentuknya.
2. PewarnaanDifferensial - Menggunakanlebihdari 1 zatwarna - Membedakansifatbakteri. - Melihatbagian-bagianbakteri. - Dapatdigunakanuntukidentifikasibakteritahapawal.
Macam-MacamPewarnaanDifferensial • Pewarnaan Gram • Pewarnaan BTA • Pewarnaan Spora • Pewarnaan Granul
Fiksasi • Proses melengketkan sediaan pada kaca obyek. • Bakteri mati, tetpai tidak lisis. • Secara Kimia : metanol • Secara Fisika : pemanasan diatas nyala api.
Pewarnaan Gram • Ditemukan Christian Gram (1884). • Pewarnaandasardanrutindalamidentifikasibakterilebihlanjut. • Kumandibagidua : - Gram positifberwarnaungu - Gram negatifberwarnamerah.
Pewarnaan BTA • Untuk mengidentifikasi kuman M. tbc dan M. leprae • Kuman M.tbc dan M. leprae mempunyai dinding sel yang banyak mengandung lipid. • Sukar ditembusi zat warna biasa. • Perlu pemanasan. • Bakteri M tbc dan M leprae berwarna merah.
Tahap Pewarnaan BTA Buatpreparat. Fiksasi ZatWarnaKarbolFuchsinsambildipanaskan (tidakmendidih) 3 menit. Cucidengan air Pelunturandenganasamalkoholhinggabersih. Methylen blue 1 menit.
Zat Warna Pewarnaan BTA • Karbolfuchsin = merah. • Methylen blue = biru. • Asamalkoholsebagaipeluntur. • Kuman BTA positif : batangberwarnamerah. • Kuman BTA negatif : batangberwarnabiru. • Sensitifitas : 5000 BTA / ml sputum.
Metoda Pewarnaan BTA • Ziehl Nellson • Kinyoun Gabbet • Tan Tiam Hook.