1 / 8

Pertemuan 7 Industrialisasi dan Perkembangan Sektor Industri

Pertemuan 7 Industrialisasi dan Perkembangan Sektor Industri. Matakuliah : EK 432/Perekonomian Tahun : 2005 Versi : Revisi 1. Learning Outcomes. Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa akan mampu : Mahasiswa dapat menjelaskan permasalahan dan strategi pembangunan sektor industri.

pascha
Download Presentation

Pertemuan 7 Industrialisasi dan Perkembangan Sektor Industri

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Pertemuan 7Industrialisasi dan Perkembangan Sektor Industri Matakuliah : EK 432/Perekonomian Tahun : 2005 Versi : Revisi 1

  2. Learning Outcomes Pada akhir pertemuan ini, diharapkan mahasiswa akan mampu : • Mahasiswa dapat menjelaskan permasalahan dan strategi pembangunan sektor industri

  3. Outline Materi • Konsep dan tujuan industrialisasi • Idikator dan Perkembangan sektor industri manufaktur • Permasalahan industri manufaktur • Strategi pembangunan sektor Industri

  4. Konsep dan tujuan industrialisasi DEFINISI • INDUSTRIALISASI MERUPAKAN SUATU PROSES INTERAKSI ANTARA PENGEMBANGAN TEKNOLOGI, INOVASI, SPESIALISASI DALAM PRODUKSI DAN PERDAGANGAN ANTAR NEGARA YANG APAD AKHIRNYA SEJALAN DENGAN PENINGKATAN PENDAPATAN PERKAPITA DAN MENDORONG PERTUMBUHAN EKONOMI. • INDUSTRIALISASI JUGA SERING DIARTIKAN SEBAGAI SUATU PROSES MODERNISASI EKONOMI YANG MENCAKUP SEMUA SEKTOR EKONOMI YANG TERKAIT LANGSUNG MAUPUN TIDAK LANGSUNG DENGAN INDUSTRI MANUFAKTUR

  5. Indikator dan Perkembangan sektor industri manufaktur INDIKATOR • BESARNYA NILAI TAMBAH SEKTOR INDUSTRI DAN RATA-RATA PERTUMBUHANNYA PERTAHUN • PANGSA PDB SEKTOR INDUSTRI TERHADAP SEKTOR EKONOMI LAINNYA • BESARNYA EKSPOR SEKTOR INDUSTRI TERHADAP SEKTOR EKONOMI LAINNYA • PANGSA EKSPOR SEKTOR INDUSTRI TERHADAP TOTAL EKSPOR ATAU EKSPOR NON MIGAS. • BERDASARKAN INDIKATOR TERSEBUT INDONESIA MENDUDUKI POSISI TERENDAH PADA TINGKAT ASIA TENGGARA

  6. Indikator dan Perkembangan sektor industri manufaktur PERKEMBANGAN DI INDONESIA • DIBANDINGKAN DENGAN NEGARA MAJU, INDONESIA DIKATEGORIKAN MEMASUKI TAHAP AWAL INDUSTRIALISASI, NAMUN PROSESNYA CUKUP PESAT • POLA AWAL INDUSTRIALISASI DI INDONESIA DIMULAI DENGAN: INDUSTRI TEKSTIL,BESI BAJA, MESINPERKAKAS YANG MENGGUNAKAN MESIN BAJA • KEBIJAKSANAAN AWALNYA: PEMBANGUNAN INDUSTRI LEBIH BERORIENTASI KE DALAM • PADA PERIODE OIL BOOM TAHAP KEDUA KEBIJAKSANAAN DIRUBAH DARI ORIENTASI SUBTITUSI IMPOR KE PROMOSI EKSPOR

  7. PERMASALAHAN • KELEMAHAN YANG BERSIFAT STRUKTURAL • BASIS EKSPOR DAN PASARNYA YANG SEMPIT • KETERGANTUNGAN PADA IMPOR YANG SANGAT TINGGI • TIDAK ADANYA INDUSTRI YANG BERTEKNOLOGI MENENGAH • KONSENTRASI REGIONAL • KELEMAHAN ORGANISASI • INDUSTRI KECIL DAN MENENGAH MASIH DALAM TAHAP PENGEMBANGAN • KONSENTRASI PASAR • LEMAHNYA SDM • LEMAHNYA KAPASITAS UNTUK MENYERAP DAN MENGEMBANGKAN TEKNOLOGI

  8. Strategi pembangunan sektor Industri • STRATEGI SUBTITUSI IMPOR • PENERAPAN STRATEGI SUBTITUSI IMPOR • STRATEGI PROMOSI EKSPOR Tugas: • Lakukan Kajian terhadap Grand Strategy Pembangunan Ekonomi khususnya Industrialisasi berbasis Pertanian. • Bagaimana kondisi selama orde Baru • Bagaimana pengalaman negara lain • Bagaimana strategy kedepan

More Related