1 / 11

VPN Virtual Private Network

VPN Virtual Private Network. Kelompok VI. VPN. Definisi …. Suatu teknologi yang memungkinkan seseorang terkoneksi ke jaringan lokal melalui jaringan publik dan membentuk suatu jaringan pribadi . Dapat terjadi antara dua end-system.

reuben
Download Presentation

VPN Virtual Private Network

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. VPNVirtual Private Network Kelompok VI

  2. VPN Definisi… • Suatuteknologi yang memungkinkanseseorangterkoneksikejaringanlokalmelaluijaringanpublikdanmembentuksuatujaringanpribadi. • Dapatterjadiantaradua end-system. • Dibentukdenganmenggunakanteknologi tunneling danenkripsi.

  3. VPN PrinsipKerja

  4. VPN FungsiUtama • Confidentially (Kerahasiaan) Adanyateknologienkripsipada VPN membuatkerahasiaan data pada VPN terjaga. • Data Intergrity (Keutuhan data) Meskipunmenggunakan media public network tetapi VPN hanyabisadiaksesoleh orang2 tertentu yang terkoneksidengan VPN. • Origin Authentication (Autentikasisumber) VPN memilikikemampuanuntukmelakukanautentikasiterhadap sumber2 pengirim data yang akanditerimanya

  5. VPN Kelebihan VPN • HematBiaya Biaya yang dikeluarkanhanyabiayauntukakses internet • Fleksibilitas User dapattergabungdengan VPN tanpabatasjarakdanwaktu. • Kemudahanpengaturandanadministrasi • Mengurangikerumitanpengaturandenganteknologi tunneling

  6. VPN PerangkatVPN Padadasarnya, semuaperangkatkomputer yang dilengkapidenganfasilitaspengalamatan IP dandiinstaldenganaplikasipembuattunneldanalgoritmaenkripsidandekripsi, dapatdibangunkomunikasi VPN didalamnya. Komunikasi VPN dengantunnelingdanenkripsiinidapatdibangunantarasebuahrouterdenganrouter yang lain, antarasebuahrouterdenganbeberaparouter, antara PC denganserver VPN concentrator, antararouteratau PC denganfirewallberkemampuan VPN, danmasihbanyaklagi.

  7. VPN Jenis-jenis VPN • Intranet VPN • membukajalurkomunikasipribadimenujukejaringanlokal yang bersifatpribadimelaluijaringanpublik. • Ekstranet VPN • Fasilitas VPN yang diperuntukkanbagipihak-pihakdariluaranggotaorganisasi.

  8. VPN Model Remote Access VPN • Client Initiated Pihak client yang berinisiatifmembangunsuatu tunnel sehinggaterbentuklahsuatukoneksi VPN. • Network Access Served Initiated Tidakmengharuskanpihak client melakukan tunnel danmelakukanprosesenkripsi-dekripsi. User hanyaperlumelakukan dial-in sajake Network Access Server (NAS) dari ISP.

  9. VPN Teknologi VPN VPN merupakanperpaduandariteknologi tunneling danteknologienkripsi.

  10. VPN Teknologi Tunneling • Menanganikoneksi point to point darisumberketujuannya. • Koneksi point-to-point melewatisuatujaringanpublik. • Koneksiinitidakmempedulikanpaket-paket data yang banyakbertebarandijaringanpublik yang dilaluinya.

  11. VPN TeknologiEnkripsi • Teknologienkripsimenjaminkeamanan data yang melalui tunnel VPN. • Data tidakmudahdibacaolehorang lain yang bukanmerupakantujuandaripaket data tersebut. • Prosesenkripsi-dekripsiterjadidipangkaldanujungkoneksi VPN. • Pihak yang ditujuharusmemilikikuncidekripsi yang telahditentukansebelumnya.

More Related