90 likes | 329 Views
BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM. ASSALAMU’ALAIKUM WAROHMATULOHI WABAROKATUH. SELAMAT DATANG PADA PEMBELAJARAN LINGKARAN OLEH : ITA PRIYANTI,S.Pd. Standar Kompentensi. Kompentensi Dasar. INDIKATOR. MATERI. STANDAR KOMPENTENSI. Menentukan unsur-unsur dan bagian lingkaran serta ukurannya. BACK.
E N D
BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIM ASSALAMU’ALAIKUM WAROHMATULOHI WABAROKATUH
SELAMAT DATANG PADA PEMBELAJARAN LINGKARANOLEH : ITA PRIYANTI,S.Pd
Standar Kompentensi Kompentensi Dasar INDIKATOR MATERI
STANDAR KOMPENTENSI Menentukan unsur-unsur dan bagian lingkaran serta ukurannya. BACK ..
KOMPENTENSI DASAR • Menentukan unsur dan bagian-bagian lingkaran. BACK
INDIKATOR • Menyebutkanunsur-unsur dan bagian lingkaran :pusat, jari-jari, diameter, busur, tali busur, juring dan tembereng. BACK
Mengenal lingkaran Lingkaran adalah garis lengkung yang bertemu kedua ujungnya dan semua titik yang terletak pada garis tersebut mempunyai jarak yang sama terhadap sebuah titik tertentu (O). pada gambar berikut menerangkan bahwa titik A, B, C mempunyai jarak yang sama terhadap titik O(pusat). garis lengkung yang bertemu kedua ujungnya disebut keliling gambar berikut merupakan bidang lingkaran A B O C O
UNSUR-UNSUR LINGKARAN Pusat lingkaran (titik O) Jari-jari (r) yaitu garis OA,OB dan OC. Garis AC disebut garis tengah/diameter(d). Garis lurus BC disebut tali busur. Garis lengkung AB dan BC disebut busur. Daerah yang dibatasi oleh dua buah jari-jari disebut juring. Daerah yang dibatasi oleh satu tali busur BC dan satu busur BC disebut tembereng. Garis OD(tegak lurus BC disebut apotema. juring tembereng O r A C D B
TerimaKasih WASSALAMU’ALAIKUM WAROH MATULLOHI WABAROKATUH