200 likes | 649 Views
PERSEPSI (PERSEPTION). Endah Setyowati. Pengantar. Tingkah laku individu merupakan fungsi dari cara dia memandang sesuatu . Persepsi penting dalam kajian OB terutama dalam proses pengambilan keputusan & pemecahan masalah. Kisah Enam Orang Buta Melihat Gajah. PERSEPSI adl.
E N D
PERSEPSI (PERSEPTION) Endah Setyowati
Pengantar...... Tingkahlakuindividumerupakanfungsidaricaradiamemandangsesuatu. Persepsipentingdalamkajian OB terutamadalam proses pengambilankeputusan & pemecahanmasalah.
PERSEPSI adl..... • Sebuah proses yang digunakan orang untukdapatmengertilingkungandengancaramenyeleksi, mengorganisasi & menginterpretasikaninformasidarilingkungan (Richard L.Daft) • Proses kognitif yang dipergunakanolehseseoranguntukmenafsirkan & memahamiduniasekitarnya (Gibson, Donnelly, Ivancevick)
Identifikasi elemen persepsi • Karakteristik yg mempersepsikan (characteristics of the perceiver): need, personality, value, attitude, experiance • Karakteristik yg dipersepsikan (characteristics of the perceived): appereance, behavior • Kontek situasi (situation context): phisical setting, organizational setting, cultural & • social setting
FAKTOR PADA PEMERSEPSI: ■ SIKAP ■MOTIF ■KEPENTINGAN ■PENGALAMAN ■PENGHARAPAN FAKTOR YANG MEMPENGARUH PERSEPSI FAKTOR DALAM SITUASI: ■ WAKTU ■KEADAAN TEMPAT KERJA ■KEADAAN SOSIAL PERSEPSI FAKTOR PADA TARGET: ■ HAL BARU ■GERAKAN * SUARA ■UKURAN ■LATAR BELAKANG ■KEDEKATAN
PERSEPSI SOSIAL • Bagaimanaseseorangindividumemberikanpersepsiterhadapindividulainnyadalamsuatuorganisasi Manajer/pimpinanmemberipersepsipadabawahandansebaliknya Pejabatlinimemberipersepsipejabatstafdansebaliknya.
POLA PERSEPSI SOSIAL TYPE A: Individual to individual TYPE B: Individual to grouping TYPE C: Grouping to individual Type D: Grouping to grouping
Karakteristik PERCEIVER (dalammelihat orang lain cenderungmemakaidirinyasebagaiukuran) • Bila yang memberikanpersepsimampumengenaldirisendiri, makahalituakanmempermudahdirinyauntukmemandang/mempersepsi orang lain secaratepatdanteliti. • Bilaseseorangmemilikikarakteristiktertentu, makakarakteristiktersebutakandigunakannyasebagaidasardalammemandang orang lain. • Orang yang dapatmenerimadirinyasendiri, akandapatmenerima orang lain. • Ketepatandalammemandang orang lain, bukanlahmerupakansatu- satunyakeahliantunggal.
Karakteristik PERCEIVED (Dapatmempengaruhipersepsi orang lain atasdirinya) • Status orang yang dipandang/dinilaiakanberpengaruhbesarsekaliterhadappersepsi orang lain kepadanya. • Orang yang dipersepsibiasanyaditempatkandalamkategori-kategoritertentu, untukmempermudahaktifitas perusal dari orang yang memandang. Biasanyakategoritersebutterdiridarikategori status danperanan • Sifat-sifatdari orang yang dipandang yang dapatdilihatakanberpengaruhbesarsekaliterhadap orang yang menilaidirinya.
KECENDERUNGAN PERSEPSI SOSIAL • Impression/ inference: Seseorang mempersepsikanorang lainberdasarkankesan pertamayang diterimanya. 2. Atribution: Proses penilaianterhadap orang lain denganberusahamencarialasan & latar belakangdariperilakuorang tersebut. 3. Steriotype: Kecenderunganutk mempersepsikan orang lain darisuatukelompok / kelas / kategori tunggal(sifatyang sama)
KECENDERUNGAN PERSEPSI SOSIAL 4. Halo Effect: Mempersepsikan orang lain berdasarkansatukategoritunggal 5. Perception Set / Mental Set: Kepercayaan ataupendapatumummaupunsikap yang dianutsebelumnyatentang orang yang dipersepsikannya.
Contoh-contohPengaruhPersepsiTerhadapPerilaku • Seorangpegawaidinilaiolehrekankerjanyasebagai orang yang bekerjakerasdanberusa-ha sungguh-sungguh, danrekankerja lain menilainyasebagaipekerjamalas yang tidakmauberusaha. • Wiraniagamemandangkenaikanupahnyasebagaitidakadil, sedangkanmanajermeman-dang kenaikantersebutsuatukenaikan yang wajar. • Seorangpegawaimemandangkondisikerja yang adasangatburuk, rekansekerja di sebe-rangnyamenganggapkondisikerjamenyenangkan.
PENGEMBANGAN KETRAMPILAN PERSEPSI • Persepsi yang tepattentangdirisendiri • Penekananpadasikap yang positif • Empatiterhadap orang lain • Menyadariadanyadistorsipersepsi • Ciptakananggapan yang positifdari orang lain terhadapdirisendiri. • Memahamibagaimanapersepsi-persepsikitadibentukdandapatdirubah.
TERIMA KASIH SEE U......