330 likes | 1.15k Views
Tahapan Membuat ERD. Tahapan membuat ERD. Langkah 1 : Mengidentifikasi dan menetapkan seluruh himpunan entitas yang akan terlibat Langkah 2 : Menentukan atribut-atribut kunci dari masing-masing himpunan entitas
E N D
Tahapanmembuat ERD • Langkah 1 : Mengidentifikasidanmenetapkanseluruhhimpunanentitas yang akanterlibat • Langkah 2 : Menentukanatribut-atributkuncidarimasing-masinghimpunanentitas • Langkah 3 : Mengidentifikasidanmenetapkanseluruhhimpunanrelasidiantarahimpunanentitas yang adabeserta foreign key-nya • Langkah 4 : Menentukanderajatrelasi (cardinality) dgnmatriksrelasiuntuksetiaphimpunanrelasi • Langkah 5 : Melengkapihimpunanentitasdanhimpunanrelasidenganatributdeskriptif (yang bukankunci) • Langkah 6 : gambarkan ERD dankamus data
Contoh ERD sederhana • Contoh : kasuspadaperkuliahan • Banyakmahasiswamempelajaribanyakmatakuliah • Satudosenmengajarbanyakmatakuliah
Tahapanpembuatan ERD • Langkah1 : Mengidentifikasidanmenetapkanseluruhhimpunanentitasyang akanterlibat
Langkah 2 : Menentukanatribut-atributkuncidarimasing-masinghimpunanentitas
Langkah 3 : Mengidentifikasidanmenetapkanseluruhhimpunanrelasidiantarahimpunanentitas yang adabesertaforeign key-nya
Langkah 4 : Menentukanderajatrelasi (cardinality) dgnmatriksrelasiuntuksetiaphimpunanrelasi
Langkah 5 : Melengkapihimpunanentitasdanhimpunanrelasidenganatributdeskriptif (yang bukankunci)
Langkah6 : membuat ERD dankamus data • Padasistem yang ruanglingkupnyalebardankompleks, penggambaranatribut-atributdalamERD seringkalimalahmengganggutujuan yang ingindicapai. OlehkarenaitudapatdinyatakandalamKamus Data • Kamusdata berisidaftaratribut yang diapittanda ‘{‘ dan ‘}’. • Atributyang merupakankuncidigarisbawahi
Kamus data : • Mahasiswa= {nomhs, nama, alamat} • Kuliah= {kdmtk, namamtk, sks} • Dosen= {kodedosen, nama} • Mempelajari= {nomhs, kdmtk, nilai} • Mengajar= {kdmtk, kodedosen, jam, ruang}
Contoh lain : • A. Permasalahan: • Membuatdatabase yang sederhanauntuksuatusisteminformasiakademis.
B. Tahap 1: Penentuan Entities • mahasiswa: menyimpansemuainformasipribadimengenaisemuamahasiswa • dosen: menyimpansemuainformasipribadimengenaisemuadosen • mata_kuliah: menyimpan semua informasi mengenai semua mata kuliah yang ditawarkan • ruang: menyimpan semua informasi mengenai ruang kelas yang digunakan
C. Tahap 2: Penentuan Attributes • mahasiswa: • nim: nomorindukmahasiswa (integer) PK • nama_mhs: namalengkapmahasiswa (string) • alamat_mhs: alamat lengkap mahasiswa (string) • dosen: • nip: nomorindukpegawai (integer) PK • nama_dosen: namalengkapdosen (string) • alamat_dosen: alamatlengkapdosen (string)
mata_kuliah: • kode_mk: kodeuntukmatakuliah (integer) PK • nama_mk: namalengkapmatakuliah (string) • deskripsi_mk: deskripsisingkatmengenaimatakuliah (string) • ruang: • kode_ruang: kodeuntukruangkelas (string) PK • lokasi_ruang: deskripsisingkatmengenailokasiruangkelas (string) • kapasitas_ruang: banyaknyamahasiswa yang dapatditampung (integer)
Hubungan: • ruang digunakan untuk mata_kuliah: • Tabelutama: ruang • Tabelkedua: mata_kuliah • Relationship: One-to-one (1:1) • Attribute penghubung: kode_ruang (FK kode_ruangdimata_kuliah) • dosenmengajarmata_kuliah: • Tabelutama: dosen • Tabelkedua: mata_kuliah • Relationship: One-to-many (1:n) • Attribute penghubung: nip (FK nip di mata_kuliah)
mahasiswamengambilmata_kuliah: • Tabelutama: mahasiswa, mata_kuliah • Tabelkedua: mhs_ambil_mk • Relationship: Many-to-many (m:n) • Attribute penghubung: nim, kode_mk(FK nim, kode_mkdimhs_ambil_mk) • dosenmembimbingmahasiswa: • Tabelutama: dosen • Tabelkedua: mahasiswa • Relationship: One-to-many (1:n) • Attribute penghubung: nip (FK nipdimahasiswa)
E. Tahap 4: Pembuatan ERD • EER (Enhanced Entity Relationship) Diagram: