1 / 6

BERWUDHU

BERWUDHU. Disusun oleh HAMIDAH A.Ma Nim : 151 121 1020. 1. Arti Berwudhu. Wudhu menurut bahasa artinya bersih dan indah, sedang menurut syara’ artinya membersihkan anggota wudhu untuk menghilangkan hadats kecil .

wyatt
Download Presentation

BERWUDHU

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. BERWUDHU Disusun oleh HAMIDAH A.Ma Nim : 151 121 1020

  2. 1. Arti Berwudhu • Wudhu menurut bahasa artinya bersih dan indah, sedang menurut syara’ artinya membersihkan anggota wudhu untuk menghilangkan hadats kecil. • Orang yang hendak melaksanakan shalat, wajib lebih dahulu berwudhu, karena wudhu adalah menjadi syarat sahnya shalat.

  3. 2. Fardhu Wudhu Fardhunya wudhu ada enam perkara : • Niat : Ketika membasuh muka. • Membasuh seluruh muka (mulai dari tumbuhnya rambut kepala hingga bawah dagu, dan dari telinga kanan hingga telinga kiri). • Membasuh kedua tangan sampai siku-siku. • Mengusap sebagian rambut kepala. • Membasuh kedua belah kaki sampai mata kaki. • Tertib (berturut-turut). Artinya mendahulukan mana yang harus dahulu. Dan mengakhirkan mana yang harus diakhirkan.

  4. 3. Syarat-syarat Wudhu • Islam. • Tamyiz, yakni dapat membedakan baik buruknya sesuatu pekerjaan. • Tidak berhadats besar. • Dengan air suci lagi mensucikan. • Tidak ada sesuatu yang menghalangi air, sampai ke anggota wudhu, misalnya getah, cat dan sebagainya. • Mengetahui mana yang wajib (fardhu) dan mana yang sunah.

  5. 4. Sunah-sunahWudhu • Membaca basmalah (bismillaah-rahmanir-rahiim) pada permulaan berwudhu. • Membasuh kedua telapak tangan sampai pergelangan • Berkumur-kumur • Membasuh lubang hidung sebelum berniat • Menyapu seluruh kepala dengan air • Mendahulukan anggota kanan dari pada kiri • Menyapu kedua telinga luar dan dalam • Menigakalikan membasuh • Menyela-nyela jari-jari tangan dan kaki • Membaca doa sesudah wudhu

  6. SEkianTERIMA KASIH

More Related