1 / 22

Studi Anomali Pergantian Bulan Pada Saham-saham di BEI Berdasarkan Perbedaan Kapitalisasi Pasar

Studi Anomali Pergantian Bulan Pada Saham-saham di BEI Berdasarkan Perbedaan Kapitalisasi Pasar. Oleh : Galih Pandekar 0706179696. Anomali-anomali Kalender di Pasar Modal. Anomali Harian (Day-of-the-week Effect)

yannis
Download Presentation

Studi Anomali Pergantian Bulan Pada Saham-saham di BEI Berdasarkan Perbedaan Kapitalisasi Pasar

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. StudiAnomaliPergantianBulanPadaSaham-sahamdi BEI BerdasarkanPerbedaanKapitalisasiPasar Oleh : Galih Pandekar 0706179696

  2. Anomali-anomaliKalenderdiPasar Modal • Anomali Harian (Day-of-the-week Effect) Fields (1931),Cross (1973),French (1980), Gibbons & Hess (1981), Jaffe & Westerfeld (1985) • Anomali Hari Libur (Holiday Effect) Lakonishok & Smith (1988), Ariel (1990), Meneu & Pardo (2001) • Anomali Bulan Januari (January Effect) Rozeff dan Kinney (1976),Branch (1977),Roll (1983),Reinganum (1983), Ritter (1988) • Anomali Pergantian Bulan (Turn-of-the-month Effect)

  3. Studi Anomali Pergantian Bulan

  4. Rumusan Masalah • Apakah pada saham-saham dengan kapitalisasi pasar besar terdapat anomali pergantian bulan? • Apakah pada saham-saham dengan kapitalisasi pasar menengah terdapat anomali pergantian bulan? • Apakah pada saham-saham dengan kapitalisasi pasar kecil terdapat anomali pergantian bulan? • Kapankah periode terjadi anomali pergantian bulan, apakah pada akhir bulan atau pada awal bulan? • Bagaimana hasil anomali pergantian bulan, apakah return yang positif atau negatif?

  5. Tujuan Penelitian • Mempelajari keberadaan anomali pergantian bulan pada saham-saham dengan kapitalisasi pasar besar, menengah dan kecil. • Mempelajari keberadaan anomali pergantian bulan pada IHSG • Mempelajari periode terjadinya anomali pergantian bulan. • Menyelidiki sifat return saham pada akhir bulan dan awal bulan.

  6. Manfaat Penelitian • Mengetahui saat yang tepat untuk berinvestasi bagi investor. • Mengetahui jenis saham-saham yang mempunyai anomali pergantian bulan berdasarkan kapitalisasi pasar. • Bagi manajer investasi, mengetahui perilaku investor dalam membeli saham

  7. Hipotesis Penelitian • Pada akhir bulan tidak terdapat anomali pergantian bulan pada saham-saham dengan kapitalisasi pasar besar. • Pada akhir bulan tidak terdapat anomali pergantian bulan pada saham-saham dengan kapitalisasi pasar menengah. • Pada akhir bulan tidak terdapat anomali pergantian bulan pada saham-saham dengan kapitalisasi pasar kecil. • Pada awal bulan tidak terdapat anomali pergantian bulan pada saham-saham dengan kapitalisasi pasar besar. • Pada awal bulan tidak terdapat anomali pergantian bulan pada saham-saham dengan kapitalisasi pasar menengah. • Pada awal bulan tidak terdapat anomali pergantian bulan pada saham-saham dengan kapitalisasi pasar kecil.

  8. Model Penelitian • Model Regresi Linear Dengan : Rt = Tingkat errordarisaham t D1t = Variabeldummyakhirbulanuntuksaham t D2t = Variabeldummyawalbulanuntuksaham t a1,a2 =Koefisien-koefisienvariabeldummy SbiRt-1= Variabel-variabelotoregresiRtdenganLag net = error

  9. Dengan : Rt = Tingkat error dari saham t D1t = Variabel dummy akhir bulan untuk saham t D2t = Variabel dummy awal bulan untuk saham t a1,a2 =Koefisien-koefisien variabel dummy S biRt-1= Variabel-variabel otoregresi Rt dengan Lag net = error st2 = conditional variance g0 = long-run mean value of conditional variance/constanta SVqiet-12 = bagian ARCH (q) dengan koefisien Vqi SVpist-12 = bagian GARCH (p) dengan koefisien Vpi Model GARCH(p,q)

  10. StudiAnomali yang menggunakan Model GARCH(p,q)

  11. Kriteria Sampel • Saham-saham yang terdapat pada LQ45 • Saham-saham yang digunakan pada sampel memiliki data harga saham mulai dari tanggal 1 Januari 2001 sampai 31 Desember 2007 • Saham-saham pada LQ45 akan dibagi ke dalam empat Quartil • Saham kapitalisasi besar berada pada quartil 1 • Saham kapitalisasi menengah berada pada quartil 2 dan 3 • Saham kapitalisasi kecil berada pada quartil 4

  12. Deskripsi Sampel

  13. Rata-rata Return Saham

  14. Hasil Uji Normalitas

  15. Hasil Uji Stasioneritas

  16. Hasil Model Regresi (1)

  17. Hasil Uji Otokorelasi dan Uji Heteroskedastisitas

  18. Hasil Regresi Model GARCH(p,q)

  19. Hasil Uji Otokorelasi dan Heteroskesdastisitas Model GARCH(p,q)

  20. Simpulan • Pada IHSG terdapat adanya perbedaan return yang signifikan pada setiap periode pergantian bulan. • Anomali pergantian bulan cenderung ada pada saham-saham yang memiliki nilai kapitalisasi pasar yang besar dan menengah. Sedangkan pada anomali pergantian bulan cenderung tidak ada pada saham-saham yang memiliki kapitalisasi pasar yang kecil. • Anomali pergantian bulan cenderung ada pada awal dimulainya suatu bulan, sedangkan pada periode akhir bulan anomali pergantian bulan tidak ditemukan pada penelitian ini. • Anomali pergantian bulan yang muncul pada IHSG lebih disebabkan karena munculnya anomali pergantian bulan pada saham-saham yang memiliki kapitalisasi pasar besar dan menengah. • Saham-saham dengan kapitalisasi besar dan menengah cenderung memiliki return yang positif pada awal bulan.

  21. Keterbatasan Penelitian • Penelitian ini tidak mengontrol adanya anomali bulan Januari yang mungkin saja menjadi penyebab anomali pergantian bulan. • Penelitian ini hanya menggunakan sample lima belas saham sebagai data. • Belum dilakukan penelitian lebih dalam menganai terjadinya fenomena anomali pergantian bulan pada saham-saham yang terdapat di IHSG. • Penelitian ini belum memasukkan faktor risiko dalam pengujian anomali pergantian bulan.

  22. Saran untuk Penelitian Selanjutnya • Penelitian tentang anomali pergantian bulan perlu mempertimbangkan adanya anomali bulan Januari. • Penelitian tentang anomali pergantian perlu menggunakan sample saham yang lebih besar dan tahun observasi yang lebih panjang. • Perlu memasukkan unsur risiko dalam perhitungan anomali pergantian bulan menggunakan GARCH(p,q) • Perlu mengetahui pola konsumsi investor saat periode akhir bulan dan awal bulan

More Related