1 / 10

IDENTIFIKASI & PENANGANAN ANAK BINA NETRA

IDENTIFIKASI & PENANGANAN ANAK BINA NETRA. Mukti Amini , S.Pd ., M. Pd. Pengertian Bina Netra. Hukum  orang dengan ketajaman penglihatan ≤ 20/200 dengan koreksi atau tidak , atau dengan keluasan bidang pandang ≤ 200 Buta sebagian jika ketajaman visual 20/70 s.d . 20/200

Download Presentation

IDENTIFIKASI & PENANGANAN ANAK BINA NETRA

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. IDENTIFIKASI & PENANGANAN ANAK BINA NETRA MuktiAmini, S.Pd., M. Pd.

  2. PengertianBinaNetra • Hukum • orangdenganketajamanpenglihatan ≤ 20/200 dengankoreksiatautidak, ataudengankeluasanbidangpandang ≤ 200 • Butasebagianjikaketajaman visual 20/70 s.d. 20/200 • Edukasional  • orangygsangatterganggu yang harusdiajarkanmembaca Braille ataudenganmetode aural (audiotape) • Butasebagianjikamasihdapatmembacadengankoreksi

  3. GejalaBinaNetra • Iritasimatakronis (mataberair, lingkarmatamerah, kelopakmatabengkak) • Mula, penglihatanganda, kaburjikabaca • Melihat jauh sering menggosok mata dan kerutkan dahi • Terlaluhati-hati berjalan, jarangberlari, seringterhuyung-huyungtanpaalasannyata • Sulitperhatikanpapantulis, grafikdidinding, & peta

  4. Klasifikasi Bina Netra • Berdasartingkatpenglihatan • Low Vision  20/70 – 20/200 feet • Blind  ≤ 20/200 feet • Berdasarkanadaptasipendidikan • Tarafsedang mampulakukantugas visual denganalat bantu khusus • Tarafberat visual tetapkurangbaikmeskidenganalat bantu • Tarafsangatberat sangatsulitlakukantugas visual

  5. KarakteristikanakBinaNetra • Perkembanganmotorik • Keterlambatanmotorikmasabayi • Mobilitaskurang eksplorasiterbatas, self centered, pasif, kuranggigih • Blindism (gerakanritmistidakterarah) • Faktorbahasa • Pengolahankosakatalambat • Verbalism (bicaraberlebihan) padaanakprasekolah • Sulitpahamikomunikasi nonverbal

  6. Karakteristik anak Bina Netra (2) • Kemampuankonseptual • Kurangdalamtugaspemikiranabstrak karenakurangpengalamanbelajar • Pemahamankonsepruangmelaluiwaktutempuh & kinestetik • Kegiatanbermain • Cenderungbermainsoliter, mampubermainpura-purauntuktematertentu • Kurangpahamikegunaanmainan • Faktor personal & sosial • Ketidakmatangan & perasaantidaknyaman reaksimasyarakat • Isolasimasyarakat kurangstimulasi, manipulasiobjek & interaksi

  7. Penyebab Bina Netra • Internal  perkawinankeluargadekat/antartunanera • Eksternal • Rubella dan syphilis padaibuhamil • Glaukoma (tekananberlebihanpada bola mata) • Retinopati diabetes (gangguansupalidarahpada retina karena diabetes) • Retinoblastoma (tumor ganaspada retina) • Kurang vitamin A • Terkenazatkimia • Kecelakaan

  8. Pencegahan Bina Netra • Medis • Pemeriksaangenetikasebelummenikah • Hindariradioaktifpadaibuhamil • Pencegahan virus rubella & syphilis • Pemberian vitamin A dosistinggi • Pemeriksaanpadadoktermata • Sosial • Penyuluhanpenyebab tuna netra • KerjasamaPuskesmas & UKS • Perlindungankeselamatnkerjadipabrik

  9. PendidikanAnakBinaNetra  Learning by doing  Stimulasisensorinonvisual • Secarakhusus • Berdayakananak normal sbgpembimbing, tapitidakmembuatketergantungan • Memperlakukansamasepertianak normal • Mendukunginteraksi interpersonal  keterampilansosial • Dajakikutberbagaikegiatanbergabungdengantemansekelas

More Related