1k likes | 2k Views
SEVEN TOOLS. ALAT BANTU PEMECAHAN MASALAH. View of ANALYSIS Dari Pekerja sbg Operator Konsep : “Keterlibatan Total” Dari sisi manajemen. BASIC TOOLS = 7 TOOLS. CHECK SHEET : tabel pencatat data 2. HISTOGRAM : gambar penyajian data DIAGRAM PARETO: prioritas masalah
E N D
ALAT BANTU PEMECAHAN MASALAH View of ANALYSIS • Dari Pekerja sbg Operator • Konsep : “Keterlibatan Total” • Dari sisi manajemen
BASIC TOOLS = 7 TOOLS • CHECK SHEET : tabel pencatat data • 2. HISTOGRAM : gambar penyajian data • DIAGRAM PARETO: prioritas masalah • DIAGRAM SEBAB AKIBAT: brain storming • STRATIFIKASI : rancangan pemilahan data • SCATTER DIAGRAM: pembuktian penyebab • PETA KENDALI : penelusuran sifat penyimpangan masalah
CHECK SHEET • Alat pengumpulan/ penyajian data sederhana • Proses penyusunan : • Rancang pemilahan • Catat data yang sesuai • Tabulasikan
HISTOGRAM • Alat penyajian data secara visual • Proses penyusunan : • Perhatikan check sheet • Gambarkan tiap masalah • Perhatikan modus
Histogram • Gambaran bentuk distribusi (cacah) karakteristik mutu yang dihasilkan oleh data yang dikumpulkan melalui check sheet
DIAGRAM PARETO • Perangkat penentu prioritas masalah • Proses penyusunan : • Lihat histogram • Cari masalah yang mempunyai frekuensi terbanyak • Hubungkan kumulatifnya
Diagram ParetoGambaran pemisahan unsur penyebab yang paling dominan dari unsur-unsur penyebab lainnya dari suatu masalah
DIAGRAM SEBAB AKIBAT • Alat analisis sebab sebab suatu masalah • Proses penyusunan : • Pilih masalah terpenting • Tetapkan sebab-sebab utama (orang, alat, metoda, bahan) • Jabarkan cabang dari setiap sebab serinci mungkin • Bila mungkin, juga untuk ranting sebab.
Lingkungan kerja Metode kerja pengap Tdk baku panas Produk cacat berlubang kasar Sering mati material aus mesin • Diagram Sebab Akibat • Disebut juga fishbone diagram, karena menyerupai bentuk susunan tulang ikan. Digunakan untuk mencari semua unsur penyebab yang diduga dapat menimbulkan masalah tersebut
STRATIFIKASI • Perangkat untuk pemilahan masalah • Proses penyusunan : • Menetapkan tujuan analisis • Menetapkan jenis data yang dibutuhkan • Tetapkan klasifikasi data • Susun tabel rancangan pengumpulan data • Isi hasil rancangan dengan check sheet
Stratifikasi • Gambaran pengelompokkan sekumpulan data atas dasar karakteristik yang sama
SCATTER DIAGRAM • Perangkat untuk pembuktian dugaan sebab akibat • Proses penyusunan : • Gunakan diagram sebab akibat • Pilih satu pasang sebab (Sb. X) dan akibat (Sb. Y). • Plot data pada Sb. X dan Sb. Y • Hitung jumlah data
Buat sumbu mendatar baru yang membagi sama banyak data di atas dan di bawah • Buat sumbu tegak baru yang membagi data sama banyak di kiri dan di kanan • Hitung jumlah data di kuadran I (atas kanan), kuadran II, III, dan IV • Hitung jumlah data di kuadran I dan III, kemudian di kuadran II dan IV. • Pilih jumlah data terkecil • Bandingkan dengan tabel.
AKIBAT n 1 = 8 n 2 = 5 n 3 = 8 n 4 = 5 SEBAB .n 1 + n 3 = 8+8 =16 : Jumlah terkecil = 10 < .n 2 + n 4 = 5+5 =10 : tabel
PETA KENDALI • Peta kendali adalah peta yang menunjukkan batas-batas yang dihasilkan oleh suatu proses dengan tingkat kepercayaan tertentu. • CONTOH :
Proses pembuatan: • Tetapkan ukuran dari subgrup (kelompok data), n = 4 dan juga jumlah sub grup yang akan dianalisis : N = 25 • Kumpulkan data pengamatan, catat: lihat tabel contoh! • Hitung harga rata-rata setiap subgrup, dan juga harga R: .x = ij/n ; Ri = (harga maks – min) I • Hitung grand average : .x = xi /N R = Ri/N
Hitung nilai Batas Kontrol Atas (BKA) dan Batas Kontrol Bawah (BKB) dengan formula sebagai berikut : • BKA x = x + A2(R); • BKB x = x - A2(R); • BKA R = D4 R • BKB R = D3 R • Petakan seluruh harga Xi dan Ri pada peta, dan periksa : bila semua titik berada dalam batas, berartiproses pembuatan peta sudah selesai • Bila ada yang keluar dari batas kendali, hilangkan data ini dan lanjutkan dengan mengulangi 4, 5 dan seterusnya • Hasil akhir dari perhitungn menunjukkan terkendalinya proses/ sistem yang dapat digunakan untuk analisis lebih lanjut.
5 S • Seiri = Organization • Seiton = Neatness • Seiso = Cleaning • Seiketsu = Standardization • Shitsuke = Discipline