290 likes | 633 Views
Membentuk Kehidupan Baru. Fertilization (pembuahan ) Proses sperma dan ovum, ( sel seks la ki -laki dan perempuan ) bersatu dan menciptakan sel tunggal yang disebut zigot Mengandakan diri berulang kali dgn pembelahan sel Membentuk bayi.
E N D
MembentukKehidupanBaru Fertilization (pembuahan) Proses sperma dan ovum, (sel seks laki-laki dan perempuan) bersatu dan menciptakan sel tunggal yang disebut zigot Mengandakandiriberulang kali dgnpembelahansel Membentukbayi
KelahiranKembar- Faktorkelahirankembar:1. Menundakelahirananak2. PenggunaanobatpenyuburMonozygotic (MZ)- Satu ovum yg telah dibuahi membela menjadi duaDizygotic (DZ)Dari dua ovum lalu dibuahi.
Mekanisme Faktor Bawaan:- Faktor yang diteruskandari orang tuabiologisakanberpengaruhpadaperkembangan Saat ovum danspermabersatu, kemudianmenjadibayi , menurunkanstukturgenetika yang akanmemengaruhiberbagaikarakteristik. Seperti:fisik (warna rambut, mata), kecerdasan, dan kepribadian
KodeGenetika Dasar bawaan adalah DNA (Deoxyribbonucleic Acid) bentuknya berbentuk ulir rangkap dan seperti spiral
Kromosom:- Kromosom adalah lingkaran DNA yg terdiri atas bagian-bagian lebih kecil dan disebut “gen” (genes)- Setiap sel dalam tubuh manusia normal memiliki 23 pasang kromosom- Pada saat pembuahan keromosonmenjadi 46 (23 ayah, 23 ibu)
Menentukan jenis kelamin:Kromosom X dan Y. - Kromosom seks dari ovum adalah X- Kromosom seks sperma adalah Xdan Y
Genetikmerupakanfaktorygditransmisikanolehketurunanataubawaan: seperticacatbawaan- Salah satuOtmemiliki gen abnormal, dansatunya gen normal resesif, akanmemilikikecenderunganmewarisi 50:50% gen abnormal dominan.
Cacatresesif: hanyajikaseorganakmenerima gen resesif yang samadariorangtuabiologis:contoh: (penyakit,talasemia, hemofilia)
- Kromosom abnormal biasanyaterjadikarenakesalahandalampembelahansel (kelebihanataukekurangan). - Kesalahanpembelahanselbiasanyaseringterjadipadaperempuandenganusia 35 tahunkeatas.
Pengetesan & konselinggenetika:membantucalonorangtuauntukmengurangiresikomelahirkananakdengangangguangenetikaataukromosom
Nature & nurture: pengaruhhereditasdanlingkungan Gangguanfisikdapatdisebabkanoleh keturunan (hemofilia, talasemia) - Kecerdasan, dankepribadiandipengaruh olehfaktorherediterdanlingkungan.
Nature & nurture: pengaruhhereditasdanlingkunganContoh; - Penelitianygdilakukan pd kembarmonozigotik.- Penelitianygdilakukan pd anakadopsi
Penelitianpadakembar MZ dan DZ: menunjukkanbhwkembar MZ lebihmemilikikesamaan trait dibandingkan DZPenelitianpadaanakadopsiAda kesamaanantaraanakadopsidankeluargaadopsi, danjugadarikeluargabiologisnya (misalfisik, kecerdasan).
Hereditasdanlingkunganmemilikipengaruhygsama. Para ilumuwanperkembangan: Melihatbahwakeduakekuatanmemilikiketerkaitanygmendasardalamperkembangansejakkonsepsisampaisepanjanghidup (darifaktorbiologis, psikologis, sosialekonomidanbudaya).
Hereditas & lingkunganbekerjabersama Rentangreaksi (reaction range): adalahrentangekspresipotensial trait herediter; misal- Ukurantubuhtergantungsecarabiologis (genetika), namundapatjugakrnkesempatandanreaksi org tsb (gizibaik, Ol)
Hereditas & lingkunganbekerjabersamaContoh :Anakyglahirdgnketerbelankanganringan, akanlebihbaikresponterhadaplingkungandibandinkananakdgnketebelakanganygparah
Korelasigenotipedanlingkungan Korelasipasif: orang tua menurunkan trait yang sama, juga cenderungmenyediakanlingkungan. - Korelasireaktifatauevokatif: gen yg berbedamemicuresponygberbeda dariorangdewasa
- Korelasiaktif: saatanakdewasamemilikikebebasanuntukmemilihaktivitasdlmlingkungan, dankonsistendengangenetikamereka ( bakat)
Pengaruh trait herediterdanlingkungandapatdilihatdari;- Physical- Intelligence( prestasibelajar)- Personality- Schizophrenia.
Tahapanembrionik 2- 8 minggu- Sistempernapasan, pencernaandansarafberkembangpesat- Merupakanmasakritis (rentan)- Embriocacat parah tidakdapatbertahanan- Aborsispontan (keguguran) ataumiscarriage, luruhnya embrio darirahim.
Tahapan fetal 8 minggu – kelahiran- Selamamasainiperkembanganjanintumbuh 20 kali lipatdariperkembangansebelumnya. - Sentuhanakhirpertumbuhan kuku, jari, tangandan kaki, sertakelopakmataterbuka
Janindalamrahimtidakpasif( bernapas, menendang , berbalik, mengisapibujari - Dindingrahimdan air ketubanberfungsimelindungidanmenstimulasigerakanmeskipunterbatas
Pengaruhfaktoribu- Nutrisidan mood- Mengkonsumsinarkoba, alkohol- Bahayalingkungan Pengaruhfaktor ayah Kualitasspermadipengaruhioleh: Marijuana, asaptembakau Alkoholatauradiasi Usia ayah
Memonitorperkembangan prenatal- Ultrsonografi- Tesdarahibu- Embrioscopy
Perawatankehamilan Meliputi: Education Social services Nutritional services Helps protect the life and health of the infant and mother