1 / 14

Pemrograman PHP

Pemrograman PHP. Ahmat Adil. Identifier. Harus dimulai dengan huruf atau under_score (_) Tidak boleh menggunakan tanda baca Variabel diawali dengan tanda dolar ($) Tidak boleh menggunakan nama yang telah tersedia dalam PHP. Tipe data. Integer (bil. Bulat) $jumlah = 10;

Download Presentation

Pemrograman PHP

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Pemrograman PHP Ahmat Adil

  2. Identifier • Harus dimulai dengan huruf atau under_score (_) • Tidak boleh menggunakan tanda baca • Variabel diawali dengan tanda dolar ($) • Tidak boleh menggunakan nama yang telah tersedia dalam PHP

  3. Tipe data • Integer (bil. Bulat) $jumlah = 10; • Double (bil.pecahan) $skor = 90.00; $bunga = 12.50; • String (charakter) $nama = “bambang”

  4. Contoh <html> <head> <title>Untitled Document</title> </head> <body> <? $harga = 100; $pengunjung = 8; print ("jumlah pengunjung hari ini $pengunjung <BR>\n"); print ("Total Pendapatan :"); print($harga*$pengunjung); ?> </body> </html>

  5. Operator • Operator aritmatika

  6. Operator penugasan

  7. Operator pembandingan/realsional

  8. Operator Logika

  9. Struktur Kontrol • Percabangan (kondisi) • IF if (kondisi) { pernyataan } <? $total_beli= 10000; $keterangan= “tidak dapat diskon”; If ($total_beli>=100000); $keterangan=“dapat diskon”; Print(“$keterangan<br>\n”); ?>

  10. IF … ELSE If (kondisi 1) { pernyataan 1 } Elseif(kondisi 2) { pernyataan 2 } Else { pernyataan 3 }

  11. SWITCH Switch(kondisi) { case konstanta1: pernyataan 1; break; case konstanta2: pernyataan 2; break; default: pernyataan default; }

  12. if ($_GET['pg']=="home" or $_GET['pg']=="") { • include "home.php"; • }elseif ($_GET['pg']=="berita"){ • include "berita.php"; • }elseif ($_GET['pg']=="detailberita"){ • include "detailberita.php"; • }elseif ($_GET['pg']=="kegiatan"){ • include "kegiatan.php"; • }elseif ($_GET['pg']=="detailkegiatan"){ • include "detailkegiatan.php"; • }elseif ($_GET['pg']=="karyawan"){ • include "karyawan.php"; • }elseif ($_GET['pg']=="trukorgan"){ • include "trukorgan.php"; • } • ?>

  13. Pengulangan while While (kondisi) { Blok pernyataan; } Atau While (kondisi) : Blok pernyataan; Endwhile; Dengan kondisi adalah peryataan boolean Blok pernyataan adalah daftar statement yang akan diulang selama kondisi terpenuhi.

  14. Statement do… while Prinsipnya sama dengan while. Pada do-while blok pernyataan pasti dikerjakan sekali, kemudian dilakukan pengujian kondisi, jika kondisi masih terpenuhi (true) maka blok pernyataan dikerjakan lagi dan sebaliknya. Do { blok pernyataan; } While (kondisi);

More Related