1 / 13

Cara Membuat Kue Tart Blackforest

Bagi yang suka makanan manis resep ini patut dicoba untuk dibuat dirumah.Bagi ibu-ibu yang akan merayakan ulang tahun anaknya,kue tart blackforest ini dapat disajikan sebagal pemanis di hari ulang tahun putra-putri tercinta

guest41469
Download Presentation

Cara Membuat Kue Tart Blackforest

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Resep kue By : Shidqiya Dara Ninggar 8 E/28

  2. Cara membuat Kue tart Blackforest

  3. bahan • 3      butirTelur • 100  gram Gula • 0,5   gram Garam • 5      gram Emulsifier • 60    gram TeriguKunciBiru • 10    gram Coklatbubuk • 8      gram Baking soda • 20    gram SusucairIndomilk • 7      gram Vanilla essence • 15    gram Palmia margarine (dicairkan)

  4. Bahan isi • 112,5  gram Dark Cherries • 1 gram Kayumanisbubuk • 1 gram Maizena • 45 gram Gula

  5. Bahan sirup • Simple syrup: gula + air (2:1) = 75 gram • 50   gram Rum

  6. Bahan olesan lapisan sponge 1 • 55    gram Whipped cream • 22,5 gram Coklatcair

  7. Bahan olesan lapisan sponge 2 375  gram Whipped cream

  8. Bahan topping • 150  gram Coklatserut • 6      buah Red cherry

  9. Cara membuat tahap ke satu • Kocoktelur, gula, garam, danemulsiferdengankecepatantinggihinggamengembang. • Ayakterigu, coklatbubuk, dan baking soda, kemudianmasukkankedalamadonandiatassecarabertahapdenganmenggunakan spatula hinggatercampur rata. • Masukkansusucairdan vanilla essence kedalamadonansecarabertahapdengan spatula hinggatercampur rata.

  10. Tahap ke dua • MasukkanPalmiamargarin (dicairkan) secarabertahaphinggatercampur rata. • Tuangkanadonankedalamcetakan yang telahdialasikertas. • Bakardi oven padasuhu 180’C selama 30 menit

  11. Cara menghias tahap ke satu • Panaskan dark cherries dankayumanisbubukhinggamendidih, kemudianmasukkanmaizena yang telahdilarutkandanadukhinggamengental. Dinginkan. • Potong cake (chocolate sponge) menjadi 3 lapisan. Masukkan whipped cream secarabertahapkedalamcokelatcair agar tercampur. Ambillapisan sponge 1. • Basahipermukaannyadengansirup, tutupdengan whipped cream padabagianatasnyadanberi dark cherries.

  12. Tahap ke dua • Tutupkembalidenganlapisan sponge 2, basahidengansirup, laluoleskan whipped cream padabagianatasnyadanberi dark cherries • Tutupdenganlapisan sponge 3, basahidengansirup, dantutupseluruhpermukaan cake dengan whipped cream. Hiasdengancoklatserutdan red cherry.

  13. Sekiandanterimakasih

More Related