E N D
INTERNET INTERNET (kependekan dari interconnected-networking) ialah rangkaian komputer yang terhubung di dalam beberapa rangkaian, jaringan (Network). Internet adalah sekumpulan komputer atau server yang saling terhubung satu sama lain melalui berbagai macam media (kabel, radio, satelit dll). Komputer-komputer tersebut letaknya tersebar di seluruh belahan dunia sehingga memungkinkan terbentuknya suatu jaringan informasi global. NETWORK adalah suatu sistem komunikasi data antar komputer
Contoh Jaringan komputer yang sering kita temukan adalah LAN (Local Area Network) yang menghubungkan komputer-komputer yang berada dalam satu areal / lokasi tertentu, seperti kantor, sekolah, perusahaan, warnet dll. • Gambaran sederhanya jaringan komputer tersebut digabungkan dengan jaringan komputer lain dan dihubung-hubungkan lagi maka jadilah INTERNET. • Jadi Internet adalah kumpulan dari jaringan komputer yang terhubung dan bekerja sebagai suatu sistem. • Untuk ringkasnya Internet adalah Jaringan global, sedangkan jaringan komputer lokal disebut Intranet
KEUNGGULAN INTERNET • Akses 24 Jam • Kecepatan • Kenyamanan • Kemudahan Akses • Biaya Relatif • Interaktifitas dan fleksibilitas • Komunikasi • Informasi • Kolaborasi KELEMAHAN INTERNET Adanya ancaman virus Carding atau pencurian nomor kartu kredit Adanya aktivitas cracking Pembajakan karya intelektual Penyebaran situs-situs yang tidak sesuai dengan moral (pornografi)
KEUNGGULAN INTRANET Produktivitas kerja Efisiensi Waktu Komunikasi Sistem Publikasi web Efektifitas biaya Keseragaman informasi Meningkatkan kerjasama KELEMAHAN INTRANET Informasi yang salah dapat mengurangi efektifitas Interaksi yang mungkin tidak bertanggung jawab Perlu pelatihan khusus dalam menggunakan intranet Perlu tenaga ahli untuk membangun dan mengembangkan intranet Bisa terjadi Overload (data penuh) akibat data dari pengguna yang tidak terkontrol