440 likes | 1.4k Views
PROPAGASI GELOMBANG RADIO. Oleh: KHAIRIL ANWAR, ST. Propagasi ( Perambatan ) Gelombang Radio. Makna inti dari propagasi suatu gelombang radio adalah menyebarkan ( transmisi ) gelombang elektromagnitik di udara bebas Gelombang dapat merambat melalui berbagai medium, antara lain:
E N D
PROPAGASI GELOMBANG RADIO Oleh:KHAIRIL ANWAR, ST
Propagasi ( Perambatan ) Gelombang Radio • Maknaintidaripropagasisuatugelombang radio adalahmenyebarkan(transmisi) gelombangelektromagnitikdiudarabebas • Gelombangdapatmerambatmelaluiberbagai medium, antara lain: • Padat • Cair • Udara
PropagasiRuangBebas Sepertikitaketahuibahwapermukaanbumidapatmengubahpropagasisuatugelombang, dengandemikiankondisiyang ideal dari ruang bebas di mana gelombangelektromagnetikdipancarkandapatkitaasumsikan. DengankitaanggapbahwadayasebesarP watt diradiasikanataudipancarkandarisuatuantenapemancar di udara bebas ke segalapenjurudalambentukyang seragam
PropagasiAntarDuaTitikdiBumi Bilakitadeskripsikan, jenisjenisgelombangyang adadapatdibedakanmenjadiempatmacam. Penjelasanuntukjenisgelombangituadalahsebagaiberikut : Gelombangterarahantaraduatitik. Propagasigelombang yang demikianbiasadisebutdenganpropagasisegarispandang(line of sight). Gelombangterpantul, yaknimerupakangelombangyang datangsetelahadanyapantulanpadasuatutitikantaradipermukaanbumi. Gelombangpermukaan, yaknimerupakangelombangyang merampatpadapermukaanbumimengikutikelengkungan yang ada. Gelombangionosferikataugelombanglangitmerupakangelombangyang mengarahkeataslangitmeninggalkanpemancarkemudianbengkokkarenaadalapisankonduksidari lapisan pada atmosfir yang lebih tinggi, setelah itu kembali kepermukaanbumi.
GambarPropagasi • Propagasigelombang radio, dibedakanmenjadi: • PropagasiGelombangtanah: • Gelombanglangsung • Gelombangpantulantanah • Gelombangpermukaantanah • PropagasiIonosfer:
PropagasiGelombang Tanah • GelombangLangsung • Gelombangterarahantaraduatitik. • Propagasigelombang yang demikianbiasadisebutdenganpropagasisegarispandang (line of sight). • GelombangPantulan Tanah Gelombangterpantul, yaknimerupakangelombang yang datangsetelahadanyapantulanpadasuatutitikantaradipermukaanbumi.
LanjutanPropagasiGelombang Tanah • GelombangPermukaanTanah gelombangpermukaanadalahgelombangyang menjalarsepanjangpermukaanbumi
Propagasiatmosferik AtmosfirBumi Gelombang radio yang menjalardalamruangbebasmempunyaisedikitpengaruhter-hadapgelombangitu sendiri. Propagasigelombangpadakondisisianghari Propagasigelombangpadakondisimalamhari
Tropfosfir • Hampirsemuafenomenacuacaterjadipadalapisanini. • Temperatur(suhu) padadaerahinisecara cepat menurun sejalan dengan bertambahnyaketinggian. • Terjadinyaawandanturbulensiangindisebabkanolehberubahnyasuhu, tekanandankepadatanudara. Kondisiinisangatmempengaruhidalampropagasigelombang radio, karenaakanmenyebabkanterjadinyaperubahan-perubahanpadakomponengelombang • Stratosfir • Stratosfirterletakdiantaralapisantroposfirdanionosfir. • Suhupadalapisaninihapirpastitetapdansangatsedikitruangair yang ada. • Karena kondisi lapisan ini yang cukupstabil, tenang, makadaerahinitidakbanyakmemberiakibat yang jelekpadapropagasigelombang radio.
Ionosfir • Lapisaniniadalahlapisanterpenting yang ada di angkasa di atas permukaan bumi. Lapisan ini sangatbaikuntuk medium komunikasijarakjauhdankomunikasititikketitik(point to point). • Keadaanionosfirdankondisinyaberkaitanlangsungdenganradiasi yang dipancarkanolehmatahari, pergerakanbumiterhadapmatahariatauperubahanaktivitasmatahariakanmenyebabkanberubahnyaionosfir. Perubahan itu secara umum ada dua jenis, yaitu • kejadian siklus yang dapatdiprediksikansecaraakurat dan rasional • kejadian yang tidakteratursebagaihasiltidaknormalnyamataharidankarena itu tidak dapat diprediksikan. • Keduaperubahansyangteraturdantidak teratur ini membawa akibatdalampropagasigelombang radio. Oleh karena itulah hal ini perlu diperhatikan.
Propagasi Ionosfer • Memanfaatkan lapisan ionosfer untuk memantulkan gelombang. • Lapisan ini terletak pada ketinggian 50-500 km diatas permukaan bumi. • Lapisan ini terbentuk karena adanya radiasi sinar matahari. • Perbedaan derajat ionisasi pada lapisan ini menghasilkan pembagian ionosfer ke dalam beberapa lapisan. • Lapisan D (50-90 km) • Lapisan E (90-145 km) • Lapisan F (160-400 km)
Propagasi Ionosfer #2 • Lapisan D • Merupakanlapisan paling bawahdariionosfer • Menyerapgelombang dg frekuensirendah ; melewatkangelombangfrekwtinggi • Ionisasimakspadasiangdanmenghilangpadamalamhari • Lapisan E • Memantulkangelombangdenganfrekuensisekitar 20MHz • Tergantungpadafrekwdankekuatanlapisan E, suatusinyaldapatdibiaskanataupundapatditeruskankelapisan F • Padamalamharilsinyaldapatmelewatilapisanini, karenapadamalamharilapisaninimenyusut. • Lapisan F • Dibagimenjadi 2 bagian F1 dan F2 (padasianghari) • Padamalamharikedualapisanakanmenjadisatu • Memantulkangelombangdenganfekuensitinggi (HF) • Gelombangdenganfrekuensilebihtinggi (VHF,UHF..)akandilewatkan. • Biasanyadimanfaatkanuntukpemancarangelombang AM jarakjauh.
Propagasi Ionosfer #2 • Jika disimpulkan lapisan ionosfer dapat digambarkan sebagai berikut
Propagasi Ionosfer #2 • Frekuensi yang dipantulkan oleh ionosfer dapat digambarkan sebagai berikut :
Propagasi Ionosfer #2 • Dalam propagasi tanah maupun ionosfer terdapat rugi-rugi yang menyebabkan tidak sempurnanya gelombang yang diterima oleh antena penerima. • Rugi-rugi tersebut disebabkan oleh: • Adanya Fading (sinyal dipenerima melemah/menguat), disebabkan oleh: • Groundwave (gel. Tanah ) dan skywave (gel. Langit) sampai di antena penerima tetapi berlawanan fase shg saling melemahkan. • Dua skywave yang dipantulkan dr daerah ionosfer diterima di antena penerima dengan fase yang tidak sama. • Directwave dan groundwave samapai pada penerima dengan fase berbeda. • Interferensi dengan gelombang lain • Hilangnya daya saat transmisi