1 / 17

SPLIT PLOT DESIGN

SPLIT PLOT DESIGN. Erlina Ambarwati. Rancangan Split Plot. Rancangan split plot sederhana, terdiri dari dua perlakuan: Main plot factor (petak utama) Sub plot factor (anak petak). Penentuan main plot faktor dan sub plot faktor berdasarkan:. Derajat ketepatan / presisi

jody
Download Presentation

SPLIT PLOT DESIGN

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. SPLIT PLOT DESIGN Erlina Ambarwati

  2. Rancangan Split Plot • Rancangan split plot sederhana, terdiri dari dua perlakuan: • Main plot factor (petak utama) • Sub plot factor (anak petak) Erlina Ambarwati

  3. Penentuan main plot faktor dan sub plot faktor berdasarkan: • Derajat ketepatan / presisi • Faktor yang dikehendaki berpresisi tinggi ditempatkan sebagai subplot • Faktor yang boleh berpresisi rendah sebagai main plot. Erlina Ambarwati

  4. Contoh: • Pengujian galur padi hasil seleksi dengan pemupukan 3 level  galur lebih penting sebagai sub plot. • Sebaliknya agronom akan mementingkan level pemupukan sehingga pupuk sebagai sub plot. Erlina Ambarwati

  5. 2. Ukuran relatif efek main plot. Jika perlakuan A diperkirakan jauh lebih besar dari perlakuan B  A digunakan sebagai main plot. 3. Kemudahan / kepraktisan Penggenangan dan varietas Penggenangan sebagai main plot Erlina Ambarwati

  6. Randomisasi dan Layout Randomisasi seperti dalam RCBD untuk masing-masing perlakuan Ulangan I Ulangan II Ulangan III Erlina Ambarwati

  7. Model Linear dan Asumsi μ = rerata i = pengaruh ulangan αj = pengaruh level utama (main plot) δij = error untuk main plot k = pengaruh level sub (sub plot) (α)jk = interaksi efek-efek level A dan B εijk = kesalahan sisa Asumsi: Erlina Ambarwati

  8. Erlina Ambarwati

  9. i = 1, 2, …., r. j = 1, 2, …., a. k = 1, 2, …, b. Erlina Ambarwati

  10. Rancangan Split Plot dengan 3 Faktor atau Lebih • Main plot merupakan kombinasi perlakuan A & B sedang sub plot adalah level faktor C Kombinasi AB diacak pada main plot, sedang C diacak pada subplot di dalam main plot. Split (sub) plot Erlina Ambarwati

  11. 2. Main plot: level faktor A Sub plot: kombinasi BC Level A diacak pada main plot, kombinasi BC diacak dalam sub plot. bk cm Erlina Ambarwati

  12. 3. Main plot: faktorial A, B Sub plot: faktorial C,D Kombinasi AB diacak pada main plot, kombinasi CD diacak dalam masing-masing main plot. Kombinasi linear model 1 Erlina Ambarwati

  13. Contoh soal • Penelitian tentang metode mengajar dan cara penghitungan. Dipilih 3 sekolah, masing-masing 3 kelas. Metode mengajar: klasik, TV, TV + klasik. Cara penghitungan: kalkulator, tanpa kalkulator. Kelas dibagi 2. untuk mengetahui pengaruhnya terhadap penyerapan materi matematika. Erlina Ambarwati

  14. Erlina Ambarwati

  15. Erlina Ambarwati

  16. Standar deviasi untuk pembandingan antar sepasang rerata (LSD) • Antar rerata petak utama (A): • Antar rerata sub plot (B): • Antar rerata subplot pada level plot utama yang sama (A): • Antar rerata petak utama (A) pada subplot yang sama atau berbeda (B): Erlina Ambarwati

  17. t tabel= Untuk pembandingan yang melibatkan dua MSE Erlina Ambarwati

More Related