1 / 14

Laporan Progres JARDIKNAS

Laporan Progres JARDIKNAS. Oleh: Tim ICT Biro PKLN. Jejaring Pendidikan Nasional (JARDIKNAS). JARDIKNAS merupakan Wide Area Network (WAN) Pendidikan skala Nasional JARDIKNAS terdiri dari 3 zona jaringan, meliputi: JARDIKNAS Kantor Dinas/Insitusi JARDIKNAS Perguruan Tinggi (INHERENT)

kalei
Download Presentation

Laporan Progres JARDIKNAS

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Laporan Progres JARDIKNAS Oleh: Tim ICT Biro PKLN

  2. Jejaring Pendidikan Nasional(JARDIKNAS) • JARDIKNAS merupakan Wide Area Network (WAN) Pendidikan skala Nasional • JARDIKNAS terdiri dari 3 zona jaringan, meliputi: • JARDIKNAS Kantor Dinas/Insitusi • JARDIKNAS Perguruan Tinggi (INHERENT) • JARDIKNAS Sekolah (SchoolNet)

  3. Fungsi dan Pemanfaatan JARDIKNAS • JARDIKNAS Kantor Dinas/Institusi • Transaksi data online SIM Pendidikan • JARDIKNAS Perguruan Tinggi • Riset dan Pengembangan IPTEKS • JARDIKNAS Sekolah • Akses Informasi dan E-Learning

  4. Diagram JARDIKNAS

  5. Diagram Jardiknas Antar Kota Propinsi (via INHERENT)

  6. Teknologi Jaringan pada JARDIKNAS

  7. Status Koneksi JARDIKNAS 2006 • 33 Kantor Dinas Pendidikan Propinsi • 391 Kantor Dinas Pendidikan Kota/Kabupaten • 1 LPMP • 10 SKB • 5 BPLSP • 2 PPPG • 20 Universitas/Poli Provider PJJ D3TKJ • 32 Perguruan Tinggi Negeri (INHERENT) • > 3000 sekolah

  8. Fasilitas dan Layanan JARDIKNAS • Video Conference System. • Data Center, Web Hosting dan Colocation Server. • Akses Internet (up to 150 Mbps). • Layanan Email (1 GB Mailbox – user@diknas.go.id) • Call Center & Helpdesk Services

  9. Program-program kegiatan yang didukung JARDIKNAS • Video Conference antara Pusat dengan Daerah. • Distribusi materi dan pembelajaran online program beasiswa D3 TKJ, S2 Perencanaan dan PGSD menggunakan pola pendidikan jarak jauh. • Pengelolaan program Nomor Induk Siswa, Nomor Pokok Sekolah Nasional dan Nomor Unik Pendidik dan Tenaga Kependidikan secara online dari daerah ke pusat. • Distribusi akses Internet secara gratis ke seluruh lokasi JARDIKNAS di daerah.

  10. 1# Rencana Pengembangan JARDIKNAS 2007 • Penambahan dan perluasan ke 250 lokasi meliputi: • 38 Universitas/Poli PJJ D3TKJ • 21 Unit Kerja Depdiknas Pusat • 29 LPMP • 17 Balai Bahasa • 5 Kantor Bahasa • 36 UPBJJ-UT • 17 Balai Tekom • 9 PPPG • 50 Dinas Kab/Kota • 13 ICT Center Sister PJJ D3TKJ • 5 Universitas PJJ PGSD & S2 Perencanaan

  11. 2# Rencana Pengembangan JARDIKNAS 2007 • Peningkatan kapasitas Internet 50 Mbps. • Pengembangan JARDIKNAS Sekolah (SchoolNet) ke 6500 sekolah. • Pelayanan Data Center bagi seluruh Unit Kerja di lingkungan Depdiknas Pusat.

  12. Peranan JARDIKNAS • JARDIKNAS memiliki peranan yang teramat penting untuk tujuan melaksanakan pembangunan pendidikan yang: • Efektif (do the right thing), dan • Efisien (do the thing right). • JARDIKNAS merupakan media/sarana pendukung interkoneksi online yang dapat dimanfaatkan untuk mendukung kegiatan di seluruh Unit Kerja di Depdiknas di tingkat pusat dan daerah.

  13. JARDIKNAS ONLINETHE FUTURE

  14. TERIMA KASIH

More Related