210 likes | 1.03k Views
PROSES PERUBAHAN ANGGARAN DASAR KOPERASI. Pengurus melaporkan pengesahan Perubahan Anggaran Dasar. Koperasi mengadakan Rapat Anggota Khusus Perubahan Anggaran dasar Koperasi. PAD tidak menyangkut perubahan usaha, pembagian atau penggabungan koperasi ( diumumkan di media massa).
E N D
Pengurus melaporkan pengesahan Perubahan Anggaran Dasar Koperasi mengadakan Rapat Anggota Khusus Perubahan Anggaran dasar Koperasi PAD tidak menyangkut perubahan usaha, pembagian atau penggabungan koperasi ( diumumkan di media massa) BAGAN ALUR PROSES PENGESAHAN PERUBAHAN ANGGARAN DASAR KOPERASI Petugas memberikan tanda terima kepada pengurus koperasi apapbila berkas sudah lengkap dan benar Materi Perubahan Anggaran dasar dibuat oleh Notaris Pengurus mengajukan permohonan pengesahan Perubahan Anggaran Dasar Petugas melakukan penelitian terhadap materi Perubahan Anggaran Dasar yang diajukan PAD menyangkut perubahan usaha, pembagian atau penggabungan koperasi (dilakukan pengesahan) Perubahan Anggaran dasar yang menyangkut bidang usaha, pembagian atau penggabungan koperasi harus mendapatkan pengesahan dari pejabat sedangkan selain tersebut di atas cukup dilaporkan dan diumumkan di media massa sebanyak dua kali Pengesahan Perubahan Anggaran dasar Koperasi ditetapkan dalam jangka waktu paling lama satu bulan terhitung sejak diterimanya pengajuan permintaan secara lengkap dan benar