1 / 24

FILOSOFI PELAKSANAAN KKN-PPM

FILOSOFI PELAKSANAAN KKN-PPM. Oleh Dr. Ir. Wayan Sukarya D., MS Tim Sosialisasi KKN-PPM DISAMPAIKAN PADA PEMBEKALAN MAHASISWA KKN-PPM LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT UNIVERSITAS DIPONEGORO 2010. LANDASAN HUKUM.

Download Presentation

FILOSOFI PELAKSANAAN KKN-PPM

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. FILOSOFI PELAKSANAAN KKN-PPM Oleh Dr. Ir. Wayan Sukarya D., MS Tim Sosialisasi KKN-PPM DISAMPAIKAN PADA PEMBEKALAN MAHASISWA KKN-PPM LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT UNIVERSITAS DIPONEGORO 2010

  2. LANDASAN HUKUM • UU Republik Indonesia Nomor 20 tahun 2003, pasal 20, ayat 2 dinyatakan Perguruan Tinggi berke wajiban menyelenggarakan Tri Dharma Perguruan Tinggi yaitu Pendidikan, Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat. • Dengan dilaksanakannya Tri Dharma Perguruan Tinggi, diharapkan ada keterkaitan ataupun kemang nunggalan antara Perguruan Tinggi dengan masyarakat. • Perguruan Tinggi dikenal oleh masyarakat, tidak hanya sebagai lembaga pendidikan tinggi semata, tetapi sebagai salah satu pusat atau sumber IPTEKS yang diperlukan untuk masyarakat.

  3. 4. Dilain pihak kita mengetahui bahwa IPTEKS hanya akan mempunyai makna bagi masyarakat luas, bila dapat digunakan untk usaha memenuhi kebutuhan dan memecah kan berbagai masalah nyata yang dihadapi masyarakat. 5.Perguruan Tinggi merupakan investasi masyarakat yang diharapkan mempunyai nilai tambah dari hasil investasi tersebut untk pengembangan sumber daya manusia (SDM) itu sendiri.

  4. Sejarah KKN Mahasiswa 19 Desember 1949 UGM berdiri sebagai  Univ. Perjuangan dg. Gd. Panca Darma 1951-1962 : UGM mengerahkan mahasiswa untuk mengisi kekurangan guru di Sekolah Lanjutan di luar pulau Jawa  Program PTM. 1971: Dir.Pend.Tinggi, Depdikbud (Prof. Koesnadi Hardjosoemantri-UGM) mengusulkan Program KKN mahasiswa sbg kegiatan intra-kurikuler bersifat pilihan  3 universitas yaitu: Un-And (wil. barat), UGM (wil. tengah) dan Un-Has (wil. timur). 1972: KKN diperluas di 13 Universitas: Un-Syah, USU, Un-And, Un-Sri, Un-Pad, UGM, Un-Dip, Un-Bra, Un-Ud, Un-Lam, Un-Has, Un-SamRat dan Un-Pattim. 1979: KKN di UGM bersifat wajib dengan paradigma “Development”. 1999: Lahir KKN Tematik sebagai respon thd dampak krisis ekonomi 2000 – 2004: KKN dianggap tidak bermanfaat bagi masyarakat yang ditempati dan ada anggapan KKN memperlama masa studi 2005: UGM sebagai perintis KKN memperbaiki citra dan mutu KKN 2006: Konsep KKN PPM dipresentasikan di forum UNESCO (University Leadership Forum) 2006: Lahir KKN PPM (Pembelajaran Pemberdayaan Masyarakat) UGM dengan paradigma “Empowerment” dan berbasis riset. 2007: KKN PPM dipresentasikan di depan Mendiknas dan dirjen dikti di Jakarta 2007 : UGM ditunjuk DP2M dikti untuk menjadi koordinator hibah KKN PPM di Perguruan Tinggi di Indonesia 2007: KKN PPM UGM dipresentasikan di Unesco International Conference mendapat pengakuan dari UN dan UNESCO sebagai salah satu RCE di dunia 4

  5. Perubahan paradigma KKN • Tekanan globalisasi  hidup makin kompleks • Perubahan PT menjadi PT-BHMN • Tekad PT menjadi Universitas Riset Kontektualisasi KKN UNDIP menjadi KKN-PPM • Personality development • Community development • Institutional development • Personality empowerment • Community empowerment • Institutional development

  6. TUJUAN KKN-PPM • Meningkatkan empati dan kepedulian Mahasiswa kepada masyarakat lemah • Melakukan terapan IPTEKS secara teamwork dan multi-/interdisipliner Merupakan kegiatan berbasis Riset • Menanamkan nilai-nilai kepribadian: • Nasionalisme dan jiwa Pancasila • Keuletan, etos kerja, dan tanggungjawab • Kemandirian, kepemimpinan dan kewirausahaan • Meningkatkan daya saing nasional (National Competitivenes) • Menanamkan jiwa peneliti: • Eksploratif dan analisis • Mendorong learning community atau learning society

  7. PRINSIP PELAKSANAAN KKN-PPM • Mampu mencapai beberapa tujuan KKN-PPM 2. Merupakan aktifitas yang bersifat win-win: • Mempunyai tema (core activity) yang jelas • Merupakan bentuk co-creation(dosen, mahasiswa, pemerintah, industri/pengusaha, stakeholders lain) • Merupakan kegiatan keberlanjutan (sustainable ) melalui skema co-financiing/co-Funding 3. Merupakan kegiatan yang terukur hasil dan dampaknya (outcome dan impact), termasuk berlangsungnya proses pembelajaran dan pemberdayaan 4. Memberikan fleksibilitas bagi mahasiswa (menentukan tema yang dipilih,

  8. Prinsip pelaksanaan KKN-PPM …(Lanjutan) • Temaberbasis Riset (Research Based) • Bagi mahasiswa, merupakan kegiatan kombinasi antara Learning process dan Problem solving • Meskipun yang mendasari kegiatan adalah penyiapan the art of the use of knowledge, tetapi yang diutamakan adalah pada the strategic action for community services

  9. KKN-PPM bukanlah PKL • PKLMerupakan kegiatan ‘monodisiplin’ untuk peningkatan relevansi mahasiswa memasuki pasar kerja  menyiapkan calon pekerja (Job Seeker) • KKN-PPM meningkatkan empati/kepedulian, nilai kepribadian, serta kontribusi dan daya saing daerah/nasional, bekerja secara multidisiplin, mendorong learning community/society. • KKN-PPM merupakan kegiatan berbasisriset • KKN-PPM dilaksanakan secara co-creation, co-financing, sustainable, dan flexible  menyiapkan calon pemimpin yg mampu menciptakan lapangan kerja (Job Creater)

  10. FENOMENA PERGURUAN TINGGI SAAT INI • Perguruan Tinggi saat ini berlomba-lomba berusaha untuk mengejar ranking World Class University/ Research University. • Perguruan Tinggi tidak Link and Match dengan Dunia Usaha dan Dunia Industri (DUDI) • Perguruan Tinggi kurang peka, tidak merespon terhadap kebutuhan masyarakat sebagai menara gading (Ivory Tower) • Perguruan Tinggi dianggap pencetak pengang guran daya serap kerja rendah. • Perguruan Tinggi dianggap terlalu komersial dan mahal.

  11. HAKEKAT PERGURUAN TINGGI • Adanya keberadaan Perguruan Tinggi adalah merupakan tuntutan masyarakat. • Perguruan Tinggi yg sdh maju atau tinggal landas, jangan sampai masyarakatnya ditinggal dilan dasan atau bahkan dijadikan landasan. 3) Setinggi-tinggi ilmu yang kita tuntut hendaknya kita abdikan kepada masyarakat.(jangan tercerabut dari sosio kultur) 4) Perguruan Tinggi yg baik adalah Perguruan Tinggi yg mampu mengangkat kesejahteraan masyarakatnya, baik masyarakat internal maupun masy eksternal kampus.

  12. 5.Keberadaan Perguruan Tinggi dapat diterima dan dicintai oleh masyarakatnya apabila Perguruan Tinggi tersebut dapat mangayomi masyarakatnya. 6.Seberapa banyak Perguruan Tinggi sudah mengaplikasikan IPTEKS nya kepada masyarakat atau sebaliknya berapa banyak masyarakat yang sudah datang ke Perguruan Tinggi untuk berkonsultasi.

  13. KKN – PPM MAMPU MENUMBUHKAN EMPATI MAHASISWA • Kegiatan KKN-PPM diharapkan dapat menghu bungkan kepekaan rasa dan kognisi sosial mahasiswa kepada masyarakatnya. • Mahasiswa KKN-PPM minimal dapat mengetahui, melihat, merasakan dan menghayati permasa lahan-permasalahan, kesulitan-kesulitan yang dihadapi oleh masyarakatnya, syukur-syukur dapat memberikan solusinya dan Problem Solving. • Mahasiswa KKN-PPM Peduli Bencana Alam (KKN-PPM PBA) ikut berkiprah untuk membantu meringankan beban yg dihadapi masyarakat yg terkena bencana (Walau dalam suasana darurat)

  14. 4.Meskipun kondisi lapangan di daerah bencana bersifat darurat tidak mengurungkan semangat mahasiswa KKN-PPM PBA untuk melakukan kegiatan tanggap darurat 5. Tanggap darurat, tanggap bantuan darurat dan tanggap pemulihan (Recovery)

  15. KKN-PPM MAMPU MENUMBUHKAN JIWA KEPEMIMPINAN • Mahasiswa adalah The next Leader calon pemimpin dimasa mendatang, oleh karena itu dia harus tahu banyak terhadap masyara katnya, untk membuat Decision making, Policy making, yang tepat tidak terjadi mismanagement atau yang Pro Rakyat • KKN-PPM dapat meningkatkan soft skill mahasiswa seperti commucation ability, working together, living together dan lain-lain soft skill

  16. 3. KKN-PPM memberikan peluang yang seluas-luasnya kepada mahasiswa untuk mengem bangkan soft skill di masyarakat mulai dari berkomunikasi dengan masyarakatnya, menjadi pimpinan kelompok, kordes, korlap, korkec. Dll. 4. KKN-PPM memberikan kesempatan yang baik kepada mahasiswa untuk berpikir dan bekerja berkelompok secara Interdisipliner dan inter sektoral. 5. KKN-PPM meningkatkan kompetensi mahasiswa dalam melakukan kerjasama (Net working) menggalang dan mensinergikan potensi dan bekerja secara interdisipliner.

  17. KKN-PPM MENUMBUHKAN JIWA ENTREPRENEURSHIP • Dewasa ini peluang kerja untuk menjadi PNS boleh dikatakan Zero Growth, sangat kecil sekali peluangnya, bekerja di BUMN persaingannya yg maha ketat. Oleh karena itu mau tdk mau suka tdk suka mahasiswa harus berani berwirausaha (berusaha mandiri) menjadi entrepreneur. • KKN-PPM UMKM memberikan pengala man langsung bagi mahasiswa untuk terlibat mulai dari hulu sampai hilir kegiatan usaha.

  18. 3.Mahasiswa KKN-PPM UMKM diharapkan setelah selesai KKN mampu dan mau mencoba membuka peluang usaha, mahasiswa tidak lagi mencari kerja (Job Seeker) tetapi sudah mampu menciptakan peluang usaha (Job Creater) 4.Mahasiswa KKN-PPM UMKM, sudah tahu informasi mengenai potensi unggulan daerahnya untuk dapat dikembangkan (Potensi lokalnya) sehingga mampu menggali deal-deal bisnisnya.

  19. KKN- PPM MAMPU MENUMBUHKAN KERJASAMA • Salah satu tolok ukur keberhasilan KKN adalah kinerja mahasiswa dalam mengikuti kegiatan KKN –PPM ini adalah kerjasama. • Kerjasama yang dimaksud adalah kerjasama antar mahasiswa (Internal), kerjasama (Eksternal) dengan PEMDA dan instansi terkait, pemuka masyarakat (Tomas), tokoh agama (Togam) serta dengan anggota masyarakat (Interpersonal) • Kerjasama antar mahasiswa dengan masyarakat sejak awal sudah diwujudkan seperti dalam menyusun program secara bersama-sama, melaksanakan program bersama-sama (Co-Creation) sehingga masyarakat ikut handarbeni (Ikut rasa memiliki)

  20. 4.Seperti kerja bhakti lingkungan dilaksanakan secara bersama sama, gagal berkomunikasi dengan masyarakat berarti gagal melaksa nakan KKN nya. 5.Setiap merencanakan kegiatan sejak awal sudah melibatkan masyarakat mulai dari tahap perencanaan, pelaksanaan bahkan sampai evaluasi kegiatan dilaksanakan secara bersama-sama dengan masyarakatnya.

  21. PERKEMBANGAN KEBIJAKAN PROGRAM KKN TAHUN 1971 -2007

  22. Thank you for your attention

More Related