1 / 11

PENJADWALAN CPU

Pertemuan 9. PENJADWALAN CPU. By: Asriadi. Pendahuluan.

luce
Download Presentation

PENJADWALAN CPU

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Pertemuan9 PENJADWALAN CPU By: Asriadi

  2. Pendahuluan PenjadwalanCPU adalahsuatu proses pengaturanataupenjadwalan proses - proses yang adadi dalamkomputer. CPU scheduling sangatpentingdalammenentukan performance sebuahkomputerkarenamengaturalokasi resource dari CPU untukmenjalankan proses-proses di dalamkomputer. CPU scheduling merupakansuatukonsepdasardari multiprogramming, karenadenganadanyapenjadwalandari CPU itusendirimaka proses-proses tersebutakanmendapatkanalokasiresource dariCPU.

  3. Penjadwalan CPU adalah basis dari multi-programming sistem operasi. Multiprogramming adalahsuatu proses menjalankan proses-proses di dalamkomputersecarabersamaan(yang disebutparalel). Multiprogramming dapatmeningkatkanproduktivitasdarisebuahkomputer. Tujuandari multiprogramming adalahmenjalankanbanyak proses secarabersamaan, untuk meningkatkan performance dari komputer.

  4. Siklus Burst CPU M/K Keberhasilandaripenjadwalan CPU tergantungdaribeberapapropertiprosesor. Pengeksekusiandariproses tersebutterdiriatassiklus CPU ekskusidan M/K Wait. Proses hanyaakanbolak-balikdaridua state ini. Pengeksekusian proses dimulaidengan CPU Burst, setelahitudiikutiolehM/K burst, kemudian CPU Burst lagi lalu M/K Burst lagi begitu seterusnya dan dilakukan secara bergiliran. Dan, CPU Burst terakhir, akanberakhirdenganpermintaansistemuntukmengakhiripengeksekusiandaripadamelalui M/K Burst lagi. Kejadiansiklus Burst akandijelaskanpadagambar di slide selanjutnya.

  5. Gambar : Siklus Burst

  6. Durasidari CPU bust initelahdiukursecaraekstensif, walau pun merekasangatberbedadariproses keprose. Merekamempunyaifrekeunsikurva yang samaseperti yang diperlihatkanpadaGambar“Diagram Burst”.

  7. Gambar: Diagram Burst

  8. Dispactcher Komponenyang lain yang terlibatdalampenjadwalan CPU adalandispatcher. Dispatcher adalahmodulyang memberikankontrol CPU kepada proses yang fungsinyaadalah: • Switching context • Switching to user mode • Lompatdarisuatubagian di progam user untukmengulangprogam.

  9. Penjadwalan CPU Penjadwalan CPU mungkinakandijalankanketika proses dalamkeadaan: • Berubahdari running ke waiting state. • Berubahdari running ke ready state. • Berubahdari waiting keready. • Terminates.

  10. KriteriaPenjadwalan SuatuAlgoritmapenjadwalan CPU yang berbedadapatmempunyainilai yang berbedauntuksistem yang berbeda. Banyakkriteria yang bisadipakaiuntukmenilaialgoritmapenjadwalan CPU.

  11. Kriteria yang digunakan dalam menilai adalah: • CPU Utilization • Throughput • TurnaroudTime • Waiting Time • Response time

More Related