220 likes | 580 Views
PENGARAHAN TUGAS AKHIR. DEFINISI. Tugas Akhir merupakan mata kuliah mandiri yang harus ditempuh oleh seorang mahasi swa menjelang akhir studinya untuk mendapatkan gelar sarjana atau ahli madya .
E N D
DEFINISI • Tugas Akhir merupakan mata kuliah mandiri yang harus ditempuh oleh seorang mahasiswamenjelangakhirstudinyauntukmendapatkangelarsarjanaatauahlimadya. • Hasilmatakuliahiniberupapenulisankaryailmiahberisihasilpenelitian yang disebutskripsiatauTugasAkhiryang disusunsecarasistematisberdasarkanketentuanmetodepenelitianilmiah.
Persyaratan Akademik • S-1 : minimal 130 sks, IPK min 2.75 & telah/sedangmengambil TK • D-3 : minimal 92 sks, IPK min 2.75
Tata Cara Pengajuan TA • Menentukan judul/topik Tugas Akhir • Menyusun proposal Tugas Akhir Panduan Tugas Akhir 2011 dapat didownload di www.stiki.ac.id • Materi tugas akhir dapat dikonsultasikan pada dosen yang kompeten di bidangnya. • Meminta persetujuan dari ketua program studi, dengan melampirkan: • Proposal TA (yang telah disetujui oleh 3 dosen bidang ilmu) • Form 7 yang telah diisi • Foto copy FRS terakhir • KHS Total terakhir • Jalur Pra Co Syarat yang telah diisi dengan nilai yang ada pada KHS Total
Tata Cara Pengajuan TA • Ketua program studi akan memberikan persetujuan pengambilan TA dengan mempertimbangkan: • Persyaratan akademik • Standar format proposal • Bobot topik yang diajukan
Tata Cara Pengajuan TA • Mengumpulkan berkas pengajuan TA yang telah disetujui ke BAA tidak melebihi batas waktu yang telah ditentukan (10 Pebruari 2014) danmeng-upload proposal TA ke: proposal_ta@stiki.ac.id • Subject: Proposal TA • Attachment: file proposal TA • Format nama file: NRP_Nama.doc atau NRP_Nama.pdf • Mempresentasikan proposal tugas akhir pada kegiatan seminar judul pada jadwal yang ditentukan (14 Pebruari 2014, jam 08.00) hadir lebih awal u/ mengcopy ppt ke komputer.
Tata Cara Pengajuan TA • Hasil keputusan seminar judul dapat berupa : • Proposal ditolak • Proposal direvisi • Proposal disetujui • Bagi mahasiswa yang proposalnya ditolak mengajukan proposal baru dan mengikuti seminar judul TA yang kedua sesuai jadwal yang ditentukan. • Bila hasil keputusan seminar TA yang kedua tidak disetujui maka pengajuan TA mahasiswa yang bersangkutan akan dibatalkan secara otomatis.
Tata Cara Pengajuan TA • Bagi mahasiswa yang proposalnya direvisi revisi proposal dan berkonsultasi pada dosen yang menguji proposal. • Proposal yang telah direvisi dan mendapatkan persetujuan dari dosen pembahas dikumpulkan kembali ke BAA sesuai batas waktu yang telah ditentukan
Tata Cara Pengajuan TA • Proposal disetujui Dapat dosen pembimbing, dapat melakukan pengambilan SK TA pada jadwal yang telah ditentukan. • Melakukan konsultasi dengan dosen pembimbing yang ditunjuk (minimal 10 kali untuk D3 ; 12 x untuk S1, masing-masing min 6x pada pembimbing utama dan Co) dan melakukan pengambilan TA pada saat perwalian.
Tema Tugas Akhir • Tema yang dapat dijadikan sebagai bahan bahasan pada penulisan tugas akhir pada Program Studi Teknik Informatika dapat diambil dari bidang-bidang berikut: • Sistem Informasi Manajemen • Sistem Informasi Geografis • Mobile Programming • E-Commerce • Grafis dan Multimedia • Jaringan Komputer • Keamanan Jaringan • Game Technology • Artificial Intelligence • Sedangkan tema yang dapat dijadikan bahan bahasan pada penulisan tugas akhir pada Program Studi Manajemen Informatika dapat diambil dari bidang-bidang berikut: • Sistem Informasi Manajemen • Sistem Informasi Bisnis • Grafis dan Multimedia
Tahap Evaluasi • Seminar I : 3 bulandaritanggal SK • Seminar II : 2 bulandari seminar I • Seminar Akhir : 1 bulandari seminar II NB : 1. Sebelum seminar akhirharapmelakukanpengecekan data akademik, lihatpersyaratanakademik . 2. Batas maksimumpengajuanperpanjangan TA adalah 2 minggudaritgl SK
BIAYA • TETAP : S-1 : 6 SKS + 300.000 • TETAP : D-3 : 4 SKS + 200.000 • BERLAKU HANYA 1X MASA SK BIMBINGANDAN BILA MASA ITU BELUM SELESAI, MAKAAKAN DIKENAKAN BIAYA PERPANJANGAN. • BIAYA PERPANJANGAN(SKS & BIMBINGAN)HANYA 1 X • BIAYA LAIN : BILA TIDAK LULUS SEMINAR AKHIR
Jurnal Ilmiah • WAJIB MEMASUKKAN KARYA ILMIAH KE JURNAL ILMIAH (J-INTECH)
SYARAT SEMINAR AKHIR • Persyaratan : • Akademik : SKS: 144 - 152 (S1) dan 110 – 120 (D3) Semua matakuliahwajibtelah diambil( lihatjalurpra co) IPK minimal 2.75 TidakadanilaiD dan E • Keuangan : Telahlunas
SYARAT SEMINAR AKHIR • TugasAkhirtelahselesai (Aplikasi & Laporan) dandi acc DosenPembimbing • MenyerahLaporan S1 : 5 dan D-3 : 4 sks • Menyerahkan form 11
SYARAT YUDISIUM • Menyerahkan LaporanTugasAkhirdalambentukbuku TAyang telahditandatanganipembimbingdanpenguji. • Menyerahkan bukti telah memasukkan Karya Ilmiah ke Jurnal • Bebastanggungan lab & perpustakaan (Laporan PKL, Lap TA: CD,Naskah, Manuskrip ) • TOEFL >= 425
SYARAT WISUDA • Lulus Yudisium • Mendaftar wisuda