1 / 41

BIODATA

BIODATA. Oleh :. Andi Muhammad Arpan Samarinda, 25 September 1974 Pembina Tk. I IV/ b Instruktur PBJ Dasar LKPP Instruktur PBJ Menengah LKPP ( Manajemen Kontrak ) Pemberi Keterangan Ahli LKPP Probity Advisor LKPP Widyaiswara Madya Badan Diklat Kalimantan Timur.

monaz
Download Presentation

BIODATA

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. BIODATA Oleh : Andi Muhammad Arpan Samarinda, 25 September 1974 Pembina Tk. I IV/b Instruktur PBJ DasarLKPP Instruktur PBJ Menengah LKPP (ManajemenKontrak) PemberiKeteranganAhli LKPP Probity Advisor LKPP Widyaiswara Madya Badan Diklat Kalimantan Timur

  2. PELAKSANAANKONTRAK

  3. MOBILISASI a.Dilaksanakan 30 harisejakditerbitkan SPMK. b. Mendatangkanperalatan, menyiapkankantor, Rumah, ruang, laboratorium, bengkel, gudang, personil, dll. c. Pemeriksaan quarry/menyiapkanijin quarry. d. Mendatangkanbahandariluarlokasiproyek • Menyiapkanperijinan : ijinbarang / peralatanimpor, transport alatberat, personilasing. • Surat PerintahMobilisasidari PPK

  4. PemeriksaanPersonildanPeralatan • PemeriksaanPersonildanPeralatan di lapangan • Di buatkanBerita Acara; tandatangan PPK danPenyedia

  5. UANG MUKA • Besarnyauangmuka yang yangdiberikan paling tinggisesuai yang ditetapkandalamdokumenlelang. • PermintaanpembayarandilampirkanRencanapenggunaanuangmuka, paling lambatdibayar 7 harisetelahditerimajaminanuangmukadari Bank umum/ asuransi. • JaminanUangMukadiberikanolehPenyediaBarang/JasaterhadappembayaranUangMuka yang diterimanya. • BesarnyaJaminanUangMukaadalahsenilaiUangMuka yang diterimanya.

  6. UANG MUKA • UangMukadapatdiberikankepadaPenyediaBarang/Jasauntuk: • Mobilisasialatdantenagakerja; • Pembayaranuangtandajadikepadapemasokbarang/material; dan/atau • Persiapanteknis lain yang diperlukanbagipelaksanaanPengadaanBarang/ Jasa • Pengembalianuangmukaberangsur, paling lambatlunaspadasaatprestasipekerjaan 100% • Untukkontrakmultiyears,nilaijaminandapatdikurangidisesuaikandenganprestasipekerjaan

  7. PEMBAYARAN UANG MUKA • Paling Tinggi 30 % (Usaha Kecil) dan 20 % (Non Kecil) • DibayarsetelahKontrakEfektif • DILAKUKAN VERIFIKASI NYATA atasJaminanUangMukadanRencanaPenggunaan • UntukKontrakTahunJamak, uangmukadapatdiberikan 15% (lima belasperseratus) darinilaiKontrak. • UangMuka yang telahdiberikankepadaPenyediaBarang/ Jasa, harussegeradipergunakanuntukmelaksanakanpekerjaansesuaidenganRencanaPenggunaanUangMuka yang telahmendapatpersetujuan PPK .

  8. PELAKSANAAN PEKERJAAN • Shop drawing harusmendapatpersetujuanPenggunaAnggaran. • Pengajuandanpersetujuanpekerjaan (request & approval) harusdibuat. • Laporanharian/bukuharian, laporanmingguan, danlaporanbulanandibuatkontraktor/diperiksakonsultan. • Back up data dibuatkontraktor, diawasidiperiksaolehkonsultandandisetujuipengawaslapangan(wakil PPK) . • Pembuatanfotodokumentasidibuatsebelum, danpadasaatsesudahpelaksanaanpekerjaan.

  9. PENGENDALIAN KONTRAK • RapatPenyerahanLokasiKerja • Rapat Persiapan Persiapan Pelaksanaan Kontrak (PCM) • RapatMingguan, Bulanan • RapatPerubahan Kontrak • RapatPembuktian (SCM) • RapatPenghentian Kontrak

  10. PENGENDALIAN MUTU • PengendalianMutuBahan Baku, bahanolahan, bahanterpasangterpasang. • PengendalianDimensi (Panjang, Lebar,Tebal), • Kualitas (Kepadatan, KuatTekan, Kerataan). • DIiperiksa : Jenis, Frekuensi, Metoda Test. • PerintahPengujianUlangdiluar yang ditetapkan. • JaminanPemeliharaandapatdicairkanbilapenyediajasatidakmemperbaikiCacatMutudalam masa pemeliharaan.

  11. Sub PenyediaJasa a. PenyediaJasawajibbekerjasamadengan sub penyedia Usaha Kecil sesuaidenganketentuan yang berlaku (harusditindaklanjutidenganPerda/Perkada, sesuaiamanat UU 2/2017 dan UU 30/2014) • TetapMengacupadaketentuanawal • Mendapatpersetujuandari PPK • Tetapbertanggungjawabterhadapkualtasdanhasilpekerjaanatasseleuruhpekerjaan (termasuk yang disubkan). • BukanPekerjaan Utama • Pekerjaan Utama hanyabolehdisubkontrakankepadaPenyediaJasaSpesialis • Sub PenyediaJasaharusmemepunyaipersyaratanusaha

  12. Sub PenyediaJasa b. PermintaanPembayaran yang diajukanolehPenyediaJasaharusmelampirkanBuktiPenyelesaianPembayaranankepada Sub Penyedasesuaidenganperkebanganpekerjaannya.

  13. PembayaranPrestasiPekerjaan • Pembayarandapatdilakukandenganduacara : • Sistimsertifikatbulanan (MC) • Termin. • Pengajuanpembayaranharusdilampiri back up data, dandalamwaktu 7 hariharussudahmengajukanke KPKN. • Pembayaranharusdipotong : uangretensi, angsuranuangmuka, pajak, dandenda ( bilaada ). • Material on site dicantumkandalamKontrak • Harusmelampiribuktipembayarankepadasubkontraktor, danbukti lain sepertigalian c, premiasuransi, sewaperalatan, dll.

  14. Material On Sites Pembayaranterhadapperalatandan/ataubahan yang menjadibagiandarihasilpekerjaan yang akandiserahterimakanharusmemenuhipersyaratan: • Merupakanbagiandaripekerjaanmeskipunbelumdilakukanujifungsi (commisioning); • berada di lokasi yang ditetapkansebagaimanatercantumdalamKontrakdan/atauperubahannya; • memilikisertifikatujimutudaripabrikan/produsen; • bersertifikatgaransidariprodusen/agenresmi yang ditunjukprodusen; • disetujuioleh PPK sesuaidengancapaianfisik yang diterima; • dilarangdipindahkandari area lokasi yang ditetapkansampaidenganwaktupemasangandan/ataudipindahtangankankepadapihakmanapunsebagaimanatercantumdalamKontrakdan/atauperubahannya; dan • Penyediabertanggungjawabataskeamananpenyimpanandanrisikokerusakan.

  15. PERUBAHAN KONTRAK PerubahanAdminitrasi PerubahanTeknis

  16. PERUBAHAN ADMINISTRASI • PerubahanKontrak yang disebabkanmasalahadministrasi, dapatdilakukansepanjangdisepakatikeduabelahpihak. • Masalahadministrasi yang dimaksuddalamayatiniantara lain pergantian PPK danperubahanrekeningpenerima.

  17. PerubahanKontrak • Pekerjaantambah/kurangdilakukanakibatkondisilapangan yang tidakdapatdielakkan. • Perubahanpekerjaanmeliputi : menambah / mengurangi volume, menambah/ mengurangijenispekerjaan, merubahspesifikasi. • Pekerjaantambahtidakbolehmelebihi 10% darinilaikontrak • Pekerjaantambahdilakukandengannegosiasi. • Pengadaanuntukbukanpekerjaantambahdilakukandengancarapelelangan.

  18. PERUBAHAN PEKERJAAN PerludilakukanNegosiasi agar : • Diperolehpenyesuaianharga yang wajar, adil, patut, dantidakmemaksa. • Tidakadakesanrekayasa yang dapatmerugikannegara, misalkan : penyesuaianhargasatuandanhargasatuanbaru yang tidakwajar . • Hati-hatipekerjaankurang, janganadakesanrekayasamengurangi volume yang hargasatuannyarendahmembesarkanvulume yang hargasatuannyatinggi.

  19. PERUBAHAN PEKERJAAN PEDOMAN NEGOSIASI Cariinformasikarakterdankemampuanpihaklawan, dantetapkantipologitekniknegosiasi yang cocok. PanitiaPenelitiPelaksanaanKontrak ( PPPK adalahanggotaperunding, tetapkanjurubicara. Para pihakharusmempunyaiotoritasmemutuskan (tanyakandengancara yang sopandanhalus). PPPK harusmenelitimetodapelaksanaan, metodakerja, analisahargasatuanyang diajukandalampenawarandan HPS. Yakinkansecarateknisbilaadaketidakwajaranpadasetiapusulanpenyesuaianharga yang diajukan.

  20. PERUBAHAN PEKERJAAN PPPK harusmemahamisemuaperubahangambar, spesifikasi, volume, darihasil FE. PPPK agar mempelajari, memeriksa, menghitungsecararincikomponenanalisahargasatuanusulankontraktordanbandingkandenganhargasatuanpaketpekerjaansejenisterdekat. Perhitungkankemungkinantimbulmasalahbaru. Panitia PPK memahamiketentuandansyaratyang terkaitdenganpenyesuaianhargasatuan yang ada di dokumenlelang.

  21. PERUBAHAN PEKERJAAN j. Yakinibahwadokumenlelangsudahmengacu/ sesuaidantidakbertentangandenganperaturan perundang-undanganyangbberlaku. k. Buatpengertian yang samadiantaraanggota panitia, dantidakberdebatmateripermasalahan dihadapankontraktor. l. Perhatikanusulanperubahanmetodapelaksanaan danmetodakerja. m. Buatrisalahrapat yang ditandatangani para pihak, upayakankita yang membuat.

  22. PERUBAHAN PEKERJAAN • Perpanjanganwaktudiberikanhanyakarena : • adanyapekerjaantambah. • terjadiperubahandesain. • kesalahanpenggunajasa. • Kahar • Jumlahhariperpanjanganwaktudihitungberdasarkanmetodakerja, jadualwaktupelaksanaan, jumlah / kapasitasalat, danditetapkanmelaluiPanitiaPenelitiPelaksanaanKontrak. • Dituangkandalamadendumdokumenkontrak. • RevisiJadwalPelaksanaan (curva S) • NegosiasiPenambahanWaktu Revisijadualwaktupelaksanaan ( curva S ).

  23. ProsedurAdendum • Surat PermintaanPerubahanKonrak (CCO) danmelampirkanbuktiterkait • PPK Mempelajari Surat PermintaandanDokumenterlampir • PPK Mengundang Penyedia untuk mengadakanrapat • MembuatBerita Acara rapat, apabiladisetujui • Memintamembuatkesanggupanmelanjutkanpekerjaan • MelakukanAdendumKontra

  24. KETENTUAN KLAIM • Klaimkepadaasuransi : • sebelumpelaksanaan ( jaminanpenawaran, jaminapelaksanaan, jaminanuangmuka, jaminanpemeliharaan ) • dalampelaksanaan ( asuransipekerjaan, asuransipihakketiga, asuransitenagakerja ) • setelahpelaksanaan ( professional liability insurance, professional indemnity insurance ) • Klaimdarimasyarakat : • permintaangantirugi • gugatanakibatpenyelenggaraanpekerjaanmempengaruhi peri kehidupanmasyarakat

  25. Penyesuaianharga/eskalasi Penyesuaianhargasatuan : a . Sesuaiketentuan yang ditetapkandalamdokumenkontrak, sepertimisalnyaperubahan volume lebihbesardari 25 % dapatdilakukanpenyesuaianhargasatuan. b. Panitiapenelitipelaksanaankontrakmemeriksa, meneliti, menghitung, melakukannegosiasi, danmengusulkankewajarandarihargasatuan yang diusulkankontraktor.

  26. Penyesuaianharga/eskalasi Eskalasi • Eskalasihanyauntukkontrak > 12 bulan • Eskalasibagisemuamatapembayaran • Eskalasidiberlakukansesuaidenganjadualwaktupelaksanaan • Index yang digunakanadalahindex dimanabarangtersebutdibeli

  27. Perselisihan • Dapatmelaluimediasi, konsiliasi, arbitrase, ataupengadilan • Penyelesaiandiluarpengadilantidakberlakubagitindakpidana • Keputusan diluarpengadilanadalahmengikat, danbiayadiaturdalamdokumenkontrak. • KonsiaiasiatauJurupenengah (adjudicator) : • selambat-lambatnya 14 harisetelahkeputusanpenggunajasa, penyediajasaharussudahmengajukankeberatan. • dalamwaktu 28 harijurupenengahharussudahmenetapkankeputusan (tertulis) • biladalam 28 hari salah satupihaktidakmenyampaikankeberatan, makakeputusanjurupenengahadalah final danmengikat.

  28. PeristiwaKompensasi Jikapenyerahanhanyadilakukan pada bagiantertentudarilokasikerjamaka PPK dapatdianggaptelahmenundapelaksanaanpekerjaantertentu yang terkaitdenganbagianlokasikerjatersebut, dan kondisiiniditetapkansebagaiPeristiwaKompensasi.

  29. JikaterjadiPeristiwaKompensasisehinggapenyelesaianpekerjaanakanmelampauiTanggalPenyelesaianmakapenyediaberhakuntukmemintaperpanjanganTanggalPenyelesaianberdasarkan data penunjang. PPK berdasarkanpertimbanganPengawasPekerjaanmemperpanjangTanggalPenyelesaianPekerjaansecaratertulis. • PerpanjanganTanggalPenyelesaianharusdilakukanmelaluiadendumKontrakjikaperpanjangantersebutmengubah Masa Kontrak.

  30. BERAKHIR/BERHENTI/PUTUSNYA KONTRAK

  31. Berakhirnya Kontrak BerakhirnyaKontrak : • Berakhirnya Masa Kontrak dengan selesainyaseluruh Pekerjaan dengan BuktiSerahTerimaAkhir Pekerjaan

  32. PenghentianKontrak PenghentiankontrakdapatdilakukanbilaterjadiKeadaanKahar, yaituadalahsuatukeadaan yang terjadidiluarkehendak para pihakdantidakdapatdiperkirakansebelumnya, sehinggakewajiban yang ditentukandalamKontrakmenjaditidakdapatdipenuhi. KeadaanKahardalamKontrakPengadaanBarang/Jasaantara lain namuntidakterbataspada: bencanaalam, bencana non alam, bencanasosial, pemogokan, kebakaran, gangguanindustrilainnyasebagaimanadinyatakanmelaluikeputusanbersama Menteri Keuangan dan menteriteknisterkait (PenghentianSementaraatauPermanen)

  33. KeadaanKahar • PenyediaBarang/JasamemberitahukantentangterjadinyaKeadaanKaharkepada PPK secaratertulisdalamwaktu paling lambat 14 (empatbelas) harikalendersejakterjadinyaKeadaanKahar, denganmenyertakansalinanpernyataanKeadaanKahar yang dikeluarkanolehpihak/instansi yang berwenang • SetelahterjadinyaKeadaanKahar, para pihakdapatmelakukankesepakatanprosesnyadituangkandalamBerita Acara.

  34. ApabilaPenghentianSementara • Setelah terjadinyaKeadaanKahar, para pihakdapatmelakukankesepakatan, yang dituangkandalamperubahanKontrak.

  35. ApabilaPenghentianPermanen • Bilakontrakdihentikan, penggunajasawajibmembayarprestasi yang telahdicapai. • Penyediajasatidakdikenakansanksi. • Asuransiharusmembayarbiayakerugianakibatkerusakanpekerjaan.

  36. TindakLanjutPekerjaan • PenghentianSementara: LewatAdendumKontrak, Buat Surat LanjutanPekerjaan (JaminanPelaksanaanDiperpanjang) • PenghentianPermanen: PenunjukanLangsung (Kontrakbaru) (karenakesatuanKonstruksidanBukankarenakesalahanPenyedia) Dapat juga denganlelangpenunjukanPenyediaBaru

  37. Pemutusankontrak Pemutusankontrakdilakukandalamhalpenyediajasaciderajanjsepertimisalnyaterbuktimelakukankolusi, kecurangan / tindakkorupsidalam proses pengadaan. Penyediajasadikenakansanksi – sanksi : a. jaminanpelaksanaandisita, disetorkankekasnegara. b. membayarsisauangmuka. c. black list. Pemutusankontrakdapatdilakukandalamhalketerrlambatanmencapaijumlahharidendamaksimum.

  38. Pemutusankontrak KATEGORI “KRITIS” : DALAM PERIODE I ( RN FISIK 0 – 70% ), RL FISIK TERLAMBAT > 10% DALAM PERIODE II ( RN FISIK 70-100% ), RL FISIK TERLAMBAT > 5% DALAM PERIODE III ( RN FISIK 70-100% ), RL FISIK BELUM SELESAI DAN WAKTU PELAKSANAAN HABIS. KATEGORI “TERLAMBAT” DALAM PERIODE I ( RN FISIK 0-70% ) RL FISIK TERLAMBAT 5-10% DALAM PERIODE II ( RN FISIK 70-100% ) RL FISIK TERLAMBAT 0,5-5%. KATEGORI “WAJAR” DALAM PERIODE I ( RN FISIK 0-70% ), RL FISIK TERLAMBAT <5% DALAM PERIODE II ( RN FISIK 70-100% ), RL FISIK TERLAMBAT < 0,5%.

  39. Pemutusankontrak Pelaksanaan “KontrakKritis” • LakukanUjicobaterhadapPenyediaJasa (RapatPembuktian/Show Cause Meeting/ SCM 1) • Menyepakati Nilai KemajuanFisik yang harusdicapaidalamperiodetertentu, dituangkandalamBerita Acara. • BilaGagal, selenggarakan SCM 2 (SCM Tingkat PA), evaluasipermasalahan, penyebabketerlambatan, adakan Test Case denganmenetapakan Nilai KeamjuanFisikdalamperiodetertentu. TuangkandalamBerita Acara. • Bilagagal, PPK melakukanpemutusanKontrak .

  40. AdministrasiPemutusan/PENGHENTIAN Kontrak PemutusanKontrakoleh salah satupihakmelaluisurat yang disampaikankepadapihak lain, Dan selanjutnya PPK danpenyediamembuatBerita acara yang memuat : TempatdantanggalditandatanganinyaBerita Acara. WaktuberlakunyaPenghentianatauPemutusanKontrak. Para Pihakdanidentitasnya. Dasar-dasardilakukannyaPenghentianatauPemutusanKontrak. HakdanKewajiban Para PihakakibatPenghentianatauPemutusanKontrak. Sanksiapabilaada Dihadir PA, APIP, PPTK, ahliPengadaan/Kontrakdan para pihak.

More Related