400 likes | 1.31k Views
Analisis Tabel Kontingensi. Tabel Kontingensi. Uji chi- kuadrat untuk Tabel Kontingensi k x r. Statistik uji. Sekelompok Mahasiswa dari Fakultas Psikologi melakukan penelitian untuk mengetahui ada tidaknya perbedaan jenis buku yang dibaca antara siswa SMP dan SMA.
E N D
SekelompokMahasiswadariFakultasPsikologimelakukanpenelitianuntukmengetahuiadatidaknyaperbedaanjenisbuku yang dibacaantarasiswa SMP dan SMA. Sampel yang diambildalampenelitianiniadalah 40 siswadanmasing-masing 22 siswa SMA dan 18 siswa SMP. BerdasarkanhasilpenelitiandiperolehTabel 1. Contoh
Hipotesis yang ingindiujiadalah : H0 : Tidakterdapathubunganantaratingkatpendidikandenganjenisbuku yang disukai ( Jenisbuku yang disukaidan Tingkat pendidikansalingbebas) H1 : Terdapathubunganantaratingkatpendidikandenganjenisbuku yang disukai (Jenisbuku yang disukaidanTingkat pendidikantidaksalingbebas) Hipotesis
Tingkat signifikansiα (5 %, 1 % atau 10 %) H0 ditolakjikanilai-p lebihkecildaritingkatsignifikansiαdansebaliknya. Interpretasiberdasarkankonteksnya.
Karenanilai-p = 0.251 lebihbesardaritingkatsignifikansi 5 % maka H0 diterimaberartitidakterdapathubunganantarajenisbukudantingkatpendidikan (salingbebas). Kesimpulan & interpretasi
Seorangsosiologtertarikuntukmengetahuiaapakahanakmempunyaiketergantunganuntukmemilihpekerjaan yang samadenganayahnya. Untukmenelitihaltersebutdiambilsampel 500 laki-lakidanditanyapekerjaannyadanpekerjaanayahnya. Ringkasan data yang berkenaandenganjawabanpertanyaanitudapatdilihatdalamTabel 2. Contoh
Ho : Anaktidakmempunyaiketergantunganuntukmemilihpekerjaan yang samadenganayahnya (pekerjaananaktidaktergantungpadapekerjaan ayah). H1 : Anakmempunyaiketergantunganuntukmemilihpekerjaan yang samadenganayahnya (pekerjaananaktergantungpadapekerjaan ayah). Hipotesis
Ho ditolakjikanilai-p lebihkecildaritingkatsignifikansiα = 5 %. Interpretasi
Karenanilai-p mendekati 0 yaitulebihkecildaritingkatsignifikansi 5 % maka H0 ditolaksehinggaberartibahwa : anakmempunyaiketergantunganuntukmemilihpekerjaan yang samadenganayahnya. (pekerjaananaktergantungpadapekerjaan ayah). Kesimpulan & Interpretasi
Akandicariadanyatitikekstrimdalam standardized residual. Standardized residual : 3.6, -0.5, -2.9, -2.3, 2.5, -0.2, -3.8, -0.6, -2.4, -1.8, 9.8, -0.8, -3.9, 1.9, -0.6, 3.1 Hasil output SPSS dariStandardized residual dinyatakanpada slide berikut : AnalisisLanjutan
Berdasarkanhasil output SPSS dari standardized residual terlihatbahwaterdapattitikesktrimyaitu 9.8 sehinggasel yang berkaitandengantitikekstrimtersebutyaitusel (4,4) merupakanselpenyebabutama nilai-p kecil. BerartipemilihanpekerjaanTaniolehanaksangateratkaitannyadenganpekerjaan ayah sebagaiTani. Interpretasi
LembagaSurvei “Pasti Pas” mengadakanpenelitianmengenaisikapmasyarakatterhadapkenaikanharga BBM. Kelompokmasyarakatdibedakanmenjadi 2 yaitu PNS dan N0o-PNS. Data yang berhasildikumpulkandari 138 respondendisajikandalamTabel 3. Ujilahhipotesis yang menyatakanbahwaterdapathubunganantara status pekerjaandengansikapterhadapkenaikanharga BBM. Problem 1