1 / 18

FAKTOR-FAKTOR PENDIDIKAN

FAKTOR-FAKTOR PENDIDIKAN. Faktor Pendidikan. Faktor adalah hal ( keadaan , peristiwa ) y an g ikut menyebabkan ( mempengaruhi ) terjadinya sesuatu ( Kamus Besar Bahasa Indonesia ) F aktor pendidikan secara sederhana adalah semua hal yang mempengaruhi proses pendidikan.

Download Presentation

FAKTOR-FAKTOR PENDIDIKAN

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. FAKTOR-FAKTOR PENDIDIKAN

  2. Faktor Pendidikan • Faktoradalahhal (keadaan, peristiwa) yang ikutmenyebabkan (mempengaruhi) terjadinyasesuatu (KamusBesarBahasa Indonesia) • Faktorpendidikansecarasederhanaadalahsemuahal yang mempengaruhiprosespendidikan

  3. Faktor-FaktorPendidikan • Faktortujuan • Faktorpendidik • Faktoranakdidik • Faktoralat-alat • Faktoralamsekitar

  4. FaktorTujuan • Tujuanadalah : arah, sasaran, cita-citaatauhasilakhir yang ingindicapai.

  5. FungsiTujuanPendidikan 1. TujuanSebagaiArahPendidikan Tujuanakanmenunjukkanarahdarisuatuusaha, sedangkanarahmenunjukkanjalan yang harusditempuhdarisituasisekarangsampaikepadasituasiberikutnya. 2. TujuanSebagaiTitikAkhir Suatuusahaakanberakhirjikatujuanakhirnyasudahtercapai. 3. TujuanSebagaiTitikPangkalMencapaiTujuan lain Dasardantujuanpendidikanadalahmerupakansatukesatuan yang tidakterpisahkanantara yang satudengan yang lainnya. 4. MemberiNilaiPada Usaha yang Dilakukan

  6. MacamTujuanPendidikan • Langeveldmengemukakanmacam-macamtujuanpendidikanyaitu : tujuanumum, tujuankhusus, tujuantaklengkap, tujuansementara, tujuanisidentildantujuanintermedier.

  7. MacamTujuanPendidikan ... 1. TujuanUmum Adalahtujuan yang padaakhirnyaakandicapaipendidikterhadapanakdidik, yaitumembawaanakdengansadardanbertanggungjawabkearahkedewasaanjasmanidanrohani.

  8. MacamTujuanPendidikan ... 2. TujuanKhusus Adalahmerupakanpenjelasandaritujuanumum. Tujuankhususpendidikandidasarkanoleh : • Terdapatperbedaanantarindividupesertadidik, missal jeniskelamin, minat, bakat, danintelegensi • Perbedaanlingkungankeluargaataumasyarakat • Perbedaan yang berhubungandengantugas missal tujuanpendidikandalamkeluargadansekolah • Perbedaan yang berhubungandenganpandanganhidupsuatunegara

  9. MacamTujuanPendidikan ... 3. TujuanTakLengkap • Adalahtujuan yang hanyamencakupsalahsatuaspekdariaspekmisalnyahanyamencakuppengetahuan / kognitifsaja (padahalseharusnyaadaaspek yang lain misalnyasikapataupsikomotorik ) 4. TujuanSementara • Adalahtingkatandemitingkatan yang diupayakanuntukmenujupadatujuanakhir, misalnyaanakmenyelesaikanpelajarandijenjangpendidikandasar, inimerupakantujuansementarauntukselanjutnyameneruskankejenjangselanjutnyaseperti SMP, SMA dankuliah

  10. MacamTujuanPendidikan ... 5. TujuanIsidensil • Adalahtujuan yang bersifatsesaatkarenaadanyasituasi yang terjadisecarakebetulan, walaupuntidakterlepasdaritujuanumum. Misalnyamenegursiswa yang berbicarasendiridikelasdenganmenyebutkannama yang ditegurdengantujuan agar siswa yang bersangkutanmenjaditahudansadarbahwa yang dilakukansalah, disampingitujugabisamenjadipembelajaransiswa lain. 6. TujuanIntermedier (perantara) • Adalahtujuan yang dilihatsebagaialatdanharusdicapailebihdahuludemikelancaranpendidikanselanjutnya. Misalnyasiswaharusbisamembacadanmenulisdemikelancaranmengikutipelajarandisekolah

  11. HierarkiTujuanPendidikan • HierarkimenurutKamusBesarBahasa Indonesia adalah • 1) urutantingkatanataujenjangjabatan (pangkatkedudukan), • 2) organisasidengantingkatwewenangdari yang paling bawahsampai yang paling atas.

  12. HierarkiTujuanPendidikan... 1. TujuanNasional • Merupakantujuanpendidikannasional yang didalamnyaterkandungrumusankualifikasiumum yang diharapkandimilikiolehseriapwarga Negara setelahmengikutidanmenyelesaikan program pendidikannasionaltertentu. • Undang-UndangTentangSistemPendidikanNasionalpasal 4 mengatakan : “ PendidikanNasionalbertujuanmencerdaskankehidupanbangsadanmengembangkanmanusia Indonesia seutuhnya, yaitumanusia yang berimandanbertakwaterhadapTuhan Yang MahaEsadanberbudipekertiluhur, memilikipengetahuandanketerampilan, kesehatanjasmanidanrohani, kepribadian yang mantapdanmandiriserta rasa tanggungjawabkemasyarakatan”.

  13. HierarkiTujuanPendidikan... 2. TujuanInstitusional • Adalahtujuanlembagapendidikansebagaipengkhususandaritujuanumum, yang berisikualifikasi yang diharapkandiperolehanaksetelahmenyelesaikanstudinyadilembagapendidikantertentu. 3. Tujuankurikuler • Adalahpenjabarandaritujuaninstitusional yang berisikualifikasi yang diharapkandimilikisiterdidiksetelahmengikuti program pengajarandalamsuatubidangstuditertentu, misalnyatujuanuntukbidangstudiSejarahKebudayaan Islam. Rumusannyaterdapatdalamkurikulumsuatulembagapendidikan.

  14. HierarkiTujuanPendidikan... 4. Tujuaninstruksional • Adalahpengkhususandaritujuankurikuler, dandibedakanmenjaditujuaninstruksionalumumdankhususatausekarangdikenaldenganstandarkompetensidankompetensidasar.

  15. Hubungan Antar Faktor Pendidikan • Hubungantimbalbalikantarfaktorpendidikanadalahsalingmempengaruhidantidakterpisahkan. Mengapa?

  16. Karena • Dalampendidikanterdapatpendidik yang berperandalammemberikanlatihan, pengembangan, pengetahuandanketerampilankepadapesertadidik, dimanadalammelakukansemuanyaitupendidikmenggunakanberbagai media/ alat-alatbelajartermasuklingkunganuntukberinteraksidanberprosesmewujudkantujuan yang telahditentukansebelumnya.

  17. Ada Pertanyaan?

  18. Terima Kasih

More Related