1 / 18

KONTRAK PERKULIAHAN MATA KULIAH DASAR ILMU EKONOMI

KONTRAK PERKULIAHAN MATA KULIAH DASAR ILMU EKONOMI. MAYA SARI DEWI THINNI NURUL ROCHMAH. BAHAN BACAAN. PENGANTAR TEORI ILMU EKONOMI MIKRO  SAMUELSON atau SADONO SUKIRNO atau PENULIS LAIN EKONOMI MANAJERIAL  VINCENT GASPERZ BAHAN LAIN YANG MENUNJANG TOPIK. METODE PEMBELAJARAN.

ruby
Download Presentation

KONTRAK PERKULIAHAN MATA KULIAH DASAR ILMU EKONOMI

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. KONTRAK PERKULIAHAN MATA KULIAHDASAR ILMU EKONOMI MAYA SARI DEWI THINNI NURUL ROCHMAH

  2. BAHAN BACAAN • PENGANTAR TEORI ILMU EKONOMI MIKRO  SAMUELSON atau SADONO SUKIRNO atau PENULIS LAIN • EKONOMI MANAJERIAL  VINCENT GASPERZ • BAHAN LAIN YANG MENUNJANG TOPIK

  3. METODE PEMBELAJARAN • STUDENT CENTER LEARNING • APA YANG HARUS DIPELAJARI, DIPRESENTASIKAN, DIDISKUSIKAN DAN AKHIRNYA DIMENGERTI OLEH MAHASISWA • DOSEN SEBAGAI FASILITATOR

  4. TATA KELOLA KELAS • KELAS DIBAGI DALAM 8 KELOMPOK • BUAT ABSENSI KELOMPOK • TOLERANSI TERLAMBAT  10 MENIT • SETIAP MATERI DI PRESENTASIKAN OLEH SELURUH ANGGOTA KELOMPOK, DAN ADA KELOMPOK LAIN YANG JADI PENYANGGAH • SEBELUM DIPRESENTASIKAN, KELOMPOK DAPAT MELAKUKAN BIMBINGAN PADA DOSEN (DENGAN PERJANJIAN)  SMS KE 08123160690 • SETELAH PRESENTASI, MAKALAH DAPAT DISEMPURNAKAN SEBELUM DIKUMPULKAN

  5. BENTUK ABSENSI KELOMPOK

  6. PROSES PER MINGGU UNTUK MASING MASING KELOMPOK • KELOMPOK PRESENTAN  PRESENTASI 20 MENIT • KELOMPOK PENYANGGAH  20 MENIT • DISKUSI TERBUKA  30 MENIT • SIMPULAN FASILITATOR (DOSEN)  30 MENIT

  7. CARA EVALUASI • LEBIH FOKUS PADA PROSES, BUKAN PADA HASIL • PROSES DALAM BENTUK BELAJAR MANDIRI, DISKUSI KELOMPOK, PRESENTASI, DAN TUGAS KELOMPOK • PROSES  60% • UJIAN UTS DAN UAS  40% • EVALUASI PEER GROUP (KELOMPOK)

  8. FORM EVALUASI PEER GROUP

  9. MINGGU II: KELOMPOK 1 PENGANTAR TEORI EKONOMI • MASALAH POKOK DALAM PEREKONOMIAN • DEFINISI ILMU EKONOMI • KEGIATAN EKONOMI • JENIS ANALISIS EKONOMI • ASUMSI YANG SERING DIGUNAKAN DALAM TEORI EKONOMI

  10. MINGGU II: KELOMPOK 2 KEGIATAN PEREKONOMIAN: • SISTEM PEREKONOMIAN • UANG,PERDAGANGAN DAN SPESIALISASI • PASAR BARANG DAN PASAR FAKTOR • MEKANISME PASAR SEMPURNA • KEGAGALAN PASAR DAN CAMPUR TANGAN PEMERINTAH

  11. MINGGU III: KELOMPOK 3 NEED DAN DEMAND • PENGERTIAN WANT, NEED, DAN DEMAND • CARA PENGUKURANNYA • BENTUK KURVA DEMAND • FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DEMAND

  12. MINGGU III: KELOMPOK 4 ELASTISITAS DEMAND • PENGERTIAN ELASTISITAS DEMAND • JENIS ELASTISITAS DEMAND • CARA PENGUKURAN ELASTISITAS DEMAND • FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ELASTISITAS DEMAND

  13. MINGGU IV: KELOMPOK 5 SUPPLY • PENGERTIAN SUPPLY • BENTUK KURVA SUPPLY • FAKTOR YANG MEMPENGARUHI SUPPLY • CARA MENGHITUNG SUPPLY MAKSIMAL

  14. MINGGU IV: KELOMPOK 6 ELASTISITAS SUPPLY • PENGERTIAN ELASTISITAS SUPPLY • JENIS ELASTISITAS SUPPLY • CARA PENGUKURUAN ELASTISITAS SUPPLY • FAKTOR YANG MEMPENGARUHI ELASTISITAS SUPPLY

  15. MINGGU KE V: KELOMPOK 7 UTILITY (NILAI GUNA) • PENGERTIAN • JENIS NILAI GUNA • HUKUM NILAI GUNA MARGINAL • KONSEKUENSI HUKUM NILAI GUNA MARGINAL • CARA PENGUKURAN UTILITY

  16. MINGGU VI: KELOMPOK 8 BIAYA PRODUKSI DAN HARGA • KONSEP BIAYA PRODUKSI • KLASIFIKASI BIAYA • PERHITUNGAN BIAYA PRODUKSI (TOTAL COST) • PERHITUNGAN BIAYA SATUAN RATA-RATA • PENENTUAN HARGA  DEFINISI DAN STRATEGI PENENTUAN HARGA • BREAK EVEN POINT

  17. PRESENTASI TUGAS KELOMPOK • SURVEI NEED DAN DEMAND  MINGGU KE-7 • SURVEI UTILITY  MINGGU KE-8 • PERHITUNGAN SUPPLY MAKSIMAL DAN PENETAPAN TARGET PRODUKSI  MINGGU KE-9 • PERHITUNGAN BIAYA PRODUKSI  MINGGU KE-10

  18. GOOD LUCK

More Related