1 / 21

MATA KULIAH PAKET PROGRAM NIAGA

MATA KULIAH PAKET PROGRAM NIAGA. DOSEN ENDANG SETYAWATI M.KOM SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER WIDYA UTAMA PURWOKERTO 2010/2011. PAKET PROGRAM NIAGA. (2,2) SKS. PENILAIAN AKHIR. Nilai >80 A 70 >Nilai <=80 B 60 >Nilai <=70 C 40 >Nilai <=59 D Nilai <= 40 E.

sheila
Download Presentation

MATA KULIAH PAKET PROGRAM NIAGA

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. MATA KULIAHPAKET PROGRAM NIAGA DOSEN ENDANG SETYAWATI M.KOM SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER WIDYA UTAMA PURWOKERTO 2010/2011

  2. PAKET PROGRAM NIAGA (2,2) SKS

  3. PENILAIAN AKHIR Nilai >80 A 70 >Nilai <=80 B 60 >Nilai <=70 C 40 >Nilai <=59 D Nilai <= 40 E

  4. SISTEM PENILAIAN TUGAS TERSTRUKTUR :10 % UTT :20% UTP :25% UUT :20% UUP :25% TOTAL : 100%

  5. Diskripsi Singkat Mata kuliah ini memberikan pengetahuan mengenai pengolahan kata dan pengolahan angka

  6. Tujuan Pembelajaran Setelah mengikuti kuliah PPN mahasiswa diharapkan dapat menguasai dan dapat menjelaskan serta dapat menggunakan PPN untuk memecahkan masalah baik secara teori maupun mempraktekanya

  7. MS WINDOWS Microsoft Windows Merupakan Operating Sistem Artinya MS Windows mengatur aliran data dari alat input , alat proses, maupun alat output dari setiap komputer

  8. MS WINDOWS MS Windows berbasis GUI karena pemakaianya berbasis grafik

  9. MS WINDOWS Karakteristik GUI Program aplikasi ini mengarah pada apa yg disebut What You See Is What You Get (WYSIWYG) Program aplikasi dioprasikan dalam modus grafik dengan menggunakan icon sebagai simbul Dapat menjalankan lebih dari satu ( multitasking) Dapat melakukan komunikasi antar satu program aplikasi dengan program aplikasi yang lain

  10. Karakteristik GUI *Tampilan di layar menarik Dapat melakukan manipulasi objek pada layar monitor Terdapat banyak dukungan alat bantu / perintah (menggunakan mouse, keybord , help dll)/ supportivness Bahasa yang digunakan umum / mudah dimengerti ( naturalness) Redudancy kerangkapan dalam menjalankan perintah Effectiveness dalam penempatan menu-menu yg ada.

  11. Kelebihan GUI *Komunikasi yg terjadi antara pemakai dg komputer dapat dilakukan dengan cepat Dapa melakukan komunikasi antara satu program aplikasi dengan program aplikasi yg lain Mudah mempelajarinya / user friendly Program aplikasi lebih berdaya guna (powerful) Dapat mengakses memori perluasan.

  12. MS WINDOWS Kelemahan GUI Memerlukan memori ( RAM) dan tempat penyimpanan di disk yang lebih banyak Untuk mendapatkan hasil yg optimal, membutuhkan hadware yang lebih baik unjuk kerjanya.

  13. MS WINDOWS Elemen-elemen MS windows Control menu box (terletak dipojok kiri atas) title bar (Baris judul) menu bar (pilihan) sizing button(terletak dipojok kanan atas) windows border(bingkai windows) windows corner(sudut windows) scroll bar(menggulung layar windows) icon(simbul/ lambang mewakili menu/gambar) group icon(icon yg mewakili sekelompok program aplikasi ciri sama) icon program(icon yg mewakili sekelompok program aplikasi) lebih besar dari graup icon.

  14. Lingkungan windows 2000 Taskbar (sarana utk membuka program) gb komputer Toolbar (panel yg berisi tombol ttt) Desktop( Daerah kerja pada layar ) Icon

  15. PEMBUATAN FOLDER Dari layar destop Klik icon My computer Klik icon drive C:(hardisk) Masuk kemenu File>New>Folder Beri nama folder

  16. PENGHAPUSAN FOLDER Dari layar destop Klik icon My computer Klik icon drive C:(hardisk) Klik icon folder yg akan dihapus tekan tombol delete

  17. PENGHAPUSAN FILE Dari layar destop Klik icon My computer Klik icon drive C:(hardisk) Klik File yg akan dihapus tekan tombol delete

  18. PENGKOPIAN FILE Dari layar destop Klik icon My computer Klik icon drive C:(hardisk) Klik File yg akan dicopy masuk ke menu edit klik copy lalu tentukan lokasi baru yg digunakan sebagai tempat file copy Klik menu edit lalu paste

  19. MS WORDCara Menjalankan MS word Klik Star Pilih Program Pilih Office Klik MS Word

  20. MENGENAL BAGIAN AREA KERJA PADA LAYAR

  21. BAG AREA KERJA MELIPUTI MENU (Utk menampilkan perintahpada menu) TOOLBAR(utk memberikan kemudahan utk menampilakan perintah) RIBBON & RULER(kumpulan icon format teks & tabel pada daerah toolbar/ batas garis penulisan) STATUS BAR(menampilkan informasi posisi kursor) SCROLL BAR (menggulung layar)

More Related