100 likes | 321 Views
Ketentuan Hukum Hak Asasi Manusia Internasional. R. Herlambang Perdana Wiratraman FH Unair , 10 November 2009. Tujuan Perkuliahan. Memahami standar hukum HAM internasional , ditinjau dari bentuk , kekuatan mengikat dan pemberlakuannya
E N D
KetentuanHukumHakAsasiManusiaInternasional R. HerlambangPerdanaWiratraman FH Unair, 10 November 2009
TujuanPerkuliahan • Memahamistandarhukum HAM internasional, ditinjaudaribentuk, kekuatanmengikatdanpemberlakuannya • Memahamimateri/substansipengaturanHukum HAM Internasional • Memahamibagaimanahukum HAM internasionalmenjadihukumnasional
PokokBahasan • Apasajajenisaturanhukum HAM internasional , ditinjaudarisisibentuk? • Apakahketentuanhukuminternasional HAM tersebutmengikat? • Apasajamateri/standar yang diaturdalamhukum HAM internasional? • Apasajamekanismehukum yang diaturdalamhukum HAM internasional? • Bagaimanahukum HAM internasionalmenjadihukumnasional, apaprosesnya? • Apasajahukum HAM internasional yang telahmenjadihukumnasional? • ApaimplikasiHukum HAM internasional yang telahmenjadiHukum HAM Nasional?
Apasajamateri/standar yang diaturdalamhukum HAM internasional? • Deskripsikanberbasisketentuan-ketentuandidalamHukum HAM Internasional • Bagaimanasejarah/konteks yang melatarbelakangimateri/standartersebut?
BahanKuliah Buku • Lauren, Paul Gordon, “The Evolution of International Human Rights, Vision Seen”, University of Pennsylvania Press, 1998. • Office of The United Nations High Commissioner for Human Rights, “ Status of Ratifications of the Principal International Human Rights Treaties” • Weissbrodt, David, et al., International Human Rights : Law, Policy, and Process”, 3rd Edition, Anderson Publishing, 2001. KetentuanHukum • UDHR 1948; ICEDAW; CRC; CERD • CAT; ICMW; ICESCR; ICCPR • Rome Statute 1998 • UUD RI 1945
Apasajajenisaturanhukum HAM internasional , ditinjaudarisisibentuk? • Declaration • Convention • Covenant • Optional Protocol • Etc.
Apakahketentuanhukuminternasional HAM tersebutmengikat? • Apaitu ‘mengikat’ (binding)? • Morally binding or Legally binding?
Apasajamekanismehukum yang diaturdalamhukum HAM internasional? • Charter based mechanism • Treaty based mechanism • Vide: “MekanismeHukum HAM Internasional”, dalam Course Material, herlambangperdana.wordpress.com
Bagaimanahukum HAM internasionalmenjadihukumnasional, apaprosesnya? • Ratifikasi, apakahitu? • Sebutkandasarnyadalamketentuanhukum Indonesia! • Sebutkanhukum HAM internasional yang telahdiratifikasi!
ApaimplikasiHukum HAM internasional yang telahmenjadiHukum HAM Nasional? Lihatbagaimanaimplikasinyadarisisi • Hukum • Politik • Hubunganinternasional • Apa yang terjadibilasuatunegara yang telahmeratifikasihukum HAM internasional, namuntidakmengimplementasikannyadalamsistemhukumnasional?