E N D
ABBASIYAH II/IIIMASA KEMUNDURAN Pada masa kejayaan, Abbasiyah didukung oleh kekuatan militer dari rakyat sendiri, pada masa kemunduran ini mereka bergantung pada kepada pasukan asing untuk dapat berkuasa. Pemerintah pusat tidak bisa mengontrol wilyah-wilayah yg luas, munculnya kekuatan2 baru di pinggiran, dan sistem birokrasi yg tidak sehat, terlihat dari para pejabat membangun jaringan untuk kekuasaan untuk dirinya sendiri. Untuk memperoleh dan mempertahankan jabatan mereka dapat melakukan segala cara spt menyogok, akibatnya jabatan dipakai untuk mencari keuntungan dan menumpuk kekayaan
PERANG SALIB • Masa kekuasaan saljuk mencacat satu peristiwa penting yg sangat besar artinya dalam sejarah hubungan Barat-Timur Tengah atau Kristen dan Islam, yakni perang salib. • Perang salib berlangsung hampir tiga abad • Panglima yg terkenal dalam perang ini adalah Shalahuddin al Ayubi
AKHIR KEKUATAN ABBASIYAH • Kekuatan mongol Tartar merayap dari arah timur dan menjarah negri-negri yg dilaluinya, akhirnya pada tahun 656/1258, Hulagu dengan pasukanya memasuki Baghdad dan membunuh Khalifah al Muata`shim dan membunuh penduduk kota ini. mereka menjarah harta, membakar kitab-kitab dan menghancurkan banyak bangunan. Dengan demikian berakhirlah kekhalifahan Bani Abbas di Baghdad.