150 likes | 337 Views
Tren Akuntasi Kapitalis. Imba Fuji Alfiani. 0707406. Tren akuntansi. Adolf J. H. Ethoven merefleksikan megatrend akuntansi akan menghadapi persoalan-persoalan diperlukannya pengukuran efisiensi dan produktivitas , serta keterpaduan akuntansi dengan bidang dan disiplin lain.
E N D
TrenAkuntasiKapitalis ImbaFuji Alfiani 0707406
Trenakuntansi • Adolf J. H. Ethovenmerefleksikan megatrend akuntansiakanmenghadapipersoalan-persoalandiperlukannyapengukuranefisiensidanproduktivitas, sertaketerpaduanakuntansidenganbidangdandisiplin lain. • UntukmengantisipasinyaEnthovenmenganjurkanpenyempurnaaan-penyempurnaaninfrasuktur. • Treninitelahberanjakdari megatrends yang telahadamelaluiberbagaipergeseran.
Trenakuntansi • Trenataukecenderungankearahmanaakuntansiitusesuaidenganperkembangantuntutanmasyarakatmenujusifat yang lebihbernuansasosial, etis, adil, danbertanggungjawab. • ProfesiAkuntan Australia darikonferensiinternasionaltahun 1994 menunjukkanbahwaakuntansimengarahpadaakuntansi yang semakinbertanggungjawab. Masyarakatjugapadadasarnyamenginginkanakuntansi yang memberikaninformasi yang adildanbenar
KebenaranMaupunNilai-nilai Islam yang SudahAdadalamTrenAkuntansiKapitalis • Sistempencatatan • Teori, prinsi, konsep, standarakuntansidanunsur-unsurnya • Berbagaikonsep yang munculdalamakuntansikonvensional • Berbagai trend dalamkebijakanperusahaan
FaktorPendorongMunculnyaTren: • Masyarakat yang semakinberdaulat • Posisitawarserikatpekerja yang semakinkuat • Masyarakatsemakintahuhakazazinya • Pressure group yang semakinmemperjuangkanhak-haksipil • Alam yang memangdiciptakanuntukkehidupan yang harmonisdanseimbang • Allah SWT sebagaipenguasaakanselalumenjagadanmengatursesuaidengankehendak-Nya • Perkembanganteori yang terusmenujukesempurnaan
PerkembanganTrenAkuntansi yang SejajardenganNilai-nilai Islam: • Employee Reporting Pegawaiselaku stakeholders berhakmemperolehinformasikeuanganperusahaan. Informasikeuangansepertiinilah yang disebutEmployee reporting. Manfaatemployee reporting bagikaryawan: • Untukmengetahuihak-haknyasebagaikaryawan • Kondisi yang terjadidalamperusahaan • Jaminansosial yang dapatdinikmatinya • Pengembangankarir, dansebagainya.
PerkembanganTrenAkuntansi yang SejajardenganNilai-nilai Islam: • Value Added Reporting VAR munculuntukmenutupikekuranganinformasidalamlaporankeuangan. Hal inidisebabkankeempatlaporantersebutgagalmemberikaninformasimengenai total produktivitasdariperusahaandaninformasiSharedarisetiapstakeholder atauanggotatim yang ikutdalamprosesmanajemenyaitu, pemegangsaham, kreditor, pegawai, danpemerintah (Belkaoui, 1995).
BeberapakegunaandariValue Added Reporting: • Konsepinidinilaiobjektifsehinggadianggapsebagaiinformasi yang absahsebagaidasarperhitungan reward • Pertambahannilaibersihsangatcocokmenjadidasarperhitungan bonus produktivitastenagakerjadenganmemberikanpenyisihanpadaperubahan modal • Seharusnyaperhitunganbagikaryawantidakhanyaberasaldarigaji, tetapijugapertambahanjumlahkekayaan, inimerupakankonsepbarudalamduniabisnis modern
PerkembanganTrenAkuntansi yang SejajardenganNilai-nilai Islam: • Akuntansi Pembangunan Berkelanjutan Club of Rome manganggapbahwakerusakanbumiditimbulkanolehberbagaifaktor yang harusditekanperkembangannya, makadiperlukanpengelolaanekosistem yang bersifat global untukmenyelamatkanmasadepanumatmanusia. Tindakanetis yang dapatdilakukanperusahaanadalahdenganbertanggungjawabmelindungibumidarikerusakanlingkungan agar dapatmelakukanpembangunanberkelanjutanataupembangunanberwawasanlingkungan
Kelemahanakuntansilingkungan: Tidakadanyakesepakatanparaahliuntukmenentukankriteriapengukuran. Mengukurnilaikerusakanlingkungan, baiknilaisocial cost maupunsocial benefit nyatidaklahmudah. Anjuranparaahli & lembagauntukmenghadirkanmetodepenyajianlaporankhusustentangkerusakanlingkungan, Social Responsibility Report, Comprehensive Social Benefit Cost Model, danMultidimensionl Income Statement dalamlaporankeuangan.
PerkembanganTrenAkuntansi yang SejajardenganNilai-nilai Islam: • AkuntansiSumberDayaManusia DefinisiAkuntansi SDM menurutThe Committee on Human Resources Accounting dan AAA adalah “Prosesmengidentifikasikandanmengukur data tentangsumberdayamanusiadanmenyampaikaninformasiinikepadamereka yang berkepentingan” Akuntansi SDM mencobamencatatpengeluaranuntuk SDM sebagaiinvestasiatauaktivabukansebagaibiaya
Fungsi ASDM SecaraUmum: • Melengkapiinformasitentangnilai SDM untukdigunakandalamprosespengambilankeputusantentangperolehan, alokasi, pengembangan, pemeliharaan SDM agar tercapaiefektivitastujuanorganisasi. • Memberikaninformasikepadamanajerpersonalia agar dapatmemonitordanmenggunakan SDM secaraefektif • Memberikanindikatordalampengawasanaktiva,
PerkembanganTrenAkuntansi yang SejajardenganNilai-nilai Islam: • AkuntansiSosialEkonomi Socio Economic Accounting (SEA) merupakanilmuakuntansi yang mencatat, mengukur, danmelaporkanexternalities. SEA dapatjugadisebutdenganistilahEnvironmental Accounting, Social Responsibility Accounting. SEA berhubungandenganetikadantanggungjawabperusahanterhadaplingkungandankehidupansosial.
Pro Kontra SEA • PRO: • Keterlibatansosialakanmempengaruhiperbaikanlingkungan & masyarakat • Meningkatkannamabaikperusahaan • Menunjukkanresponpositifperusahaanterhadapnormadannilai • KONTRA: • Mengalihkanperhatianperusahaan • Membutuhkandanadantenaga yang cukupbesar • Memerlukantenagadanparaahli yang belumtentudimilikiolehperusahaan