200 likes | 2.86k Views
Kompetensi Dasar 6.1 dan 6.2 Perkembangan Kelompok Sosial Dalam Masyarakat Multikultural. Tujuan Pembelajaran Siswa diharapkan dapat : Menjelaskan pengertian kelompok sosial Menjelaskan masyrakat multikultural Mendeskripsikan faktor penyebab multikultural
E N D
Kompetensi Dasar 6.1 dan 6.2Perkembangan Kelompok Sosial Dalam Masyarakat Multikultural • Tujuan Pembelajaran • Siswa diharapkan dapat : • Menjelaskan pengertian kelompok sosial • Menjelaskan masyrakat multikultural • Mendeskripsikan faktor penyebab multikultural • Mengidentifikasi karateristik masyarakat multikultural • Mendeskripsikan kelompok sosial dalam masyarakat multikultural Indikator : 1. Kelompok sosial dijelaskanberdasarkan pengertiaanya 2. Masyarakat multikultural dideskripsikan 3. Kelompok sosial dan masyarakat multikultural dideskripsiakn
Kolompok Sosial DalamMasyarakat Multikultural Peta Konsep Ras Suku bangsa Kelompok sosial Individu Masyarakat Golongan Agama Terdiri dari membentuk • Solidaritas mekanik/organik • Gemeinschat dan Gesellschaft • Kelompok primer & sekunder • In-group dan out-group Masyarakat multikultural
Kelompok Sosial Pengertian Individu-individu yang berkumpul dan melakukan Interaksi secara intensip dan teratur. Kelompok sosial merupakan perwujudan dari pergaulan hidup atau kehidupan bersama
Gambar Kelompok sosial Arisan Ibu-ibu merupakan bentuk dari kelompok sosial
Kerumunan Individu-individu yang berada di waktu dan tempat yang sama Pengertian Perbedaan kelompok sosial dengan kerumunan Kerumunan Kelompok sosial # bersikap tetap # memiliki tujuan bersama # interaksi jelas dan terfokus # mengarah pada pembentukan masyarakat # bersifat sementara # tidak memiliki tujuan bersama # interaksi tidak terfokus # tidak mengarah pada pembentukan masyarakat
Gambar Kerumunan Menonton pertandingan sepak bola Merupakan contoh kerumunan
Masyarakat Multikultural Pengertian masyarakat Adalah kesatuan kolektif manusia yang hidup berinteraksi Sosial, menurut sistem adat istiadat, pola sikap, prilaku dan perasaan kolektif, yang terikat oleh rasa identitas bersama
Masyarakat Multikultural Pengertian masyarakat multikultural Adalah masyarakat yang terdiri atas beragam suku bangsa dan budaya. Masyarakat Indonesia tergolong multikultural ( banyak suku, agama, adat istiadat, bahasa dan sebagainya )
Faktor Penyebab Timbulnya Masyarakat Multikultural Karena 1. Adanya keanekaragaman Ras ( kelompok manusia yang Memiliki ciri fisik bawaan yang sama ) 2. Keanekaragaman suku bangsa 3. Keanekaragaman golongan 4. Keanekaragaman agama
Macam-macam Ras Ras yang ada di dunia 1. Ras Mongoloid 2. Ras Kaukasoid 3.Ras Negroid Kulit kuning, Sawo matang, Rambut lurus, Mata sipit Kulit putih Hidung mancung Rambut pirang Kelopok mata lurus Kulit hitam Rambut keriting Bibir tebal Kelopak mata lurus
Ras Mongoloid Ciri-ciri manusia dari ras Mongoloid ( Cina, Korea dan Jepang ) yang mendiami Wilayah Asia Bagian Timur
Ras Kaukasoid Ciri-ciri manusia dan keturunan Kaukasoid yang mendiami Benua Eropa dan Amerika
Ras Negroid Ciri-ciri manusia keturunan Negroid yang mendiami Benua Afrika
Ras yang ada di Indonesia Merupakan bagian dari ras ( sub ras negroid ) Negrito, yaitu suku bangsa yang ada di Semenanjung Malaya dan sekitarnya Veddoid, yaitu suku Riau, kubu ( Sulsel ) dan Sulawesi ( Toala ) Melayu, yaitu suku bangsa Aceh, Batak, Minang, Jawa, Sunda, Dayak, Makasar Neo Melanosoid, yaitu penduduk kepulauan Aru
Karakteristik Masyarakat Multikultural A. Masalah kultural : 1. Loyalitas berlebihan : ( sikap mengutamakan Kelompoknya ) 2. Etnosentrisme : ( pandangan yang menganggap rendah suku bangsa lain ) 3. Eklusivisme : ( sikap enggan berinteraksi dengan kelompok lain )
Karakteristik Masyarakat Multikultural B. Masalah struktural : Tentang : politik yang demokrasi dan ekonomi kerakyatan ( negara dan rakyat akan tenang dan sejahtera