1 / 16

Proses Manufaktur

Pengenalan Proses Manufaktur

Download Presentation

Proses Manufaktur

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. ProsesManufaktur Pendahuluan Dosen : Nofriadiman, ST, Mkom email : nofriadiman@yahoo.co.id Sekolah Tinggi Teknologi Industri (STTIND) Padang

  2. Manufaktur ?

  3. Manufaktur ? Bahasalatin: manusfactus Manus: tangan Factus: membuat • Arti: Dibuatmenggunakantangan Merupakanmetoda yang umumdipakaiuntukmembuat sesuatu, padasaatkata “manufaktur” dicetuskan • Dalamkontek modern dapatdidefinisikandari sudutpandangteknologidanekonomi

  4. 1. Manufaktur? (teknologi) Aplikasiprosesfisika/kimiauntukmengubahbentukataustruktursuatu material dalammembuatkomponenatauproduk

  5. 2. Manufaktur? (ekonomi) Prosestransformasi material menjadisesuatu yang memilikinilaitambah (added value)

  6. TipeIndustri • • Industrisekunder Cultivate atauekplorasisumberdaya natural Mis: pertanian, perkebunan, pertambangandll. • IndustriPrimer Mengolahhasilindustri primer menjadisebuahproduk Mis: otomotif, elektronik, tekstildll. • Industritersier Industrisektorjasa Mis: perbankan, pendidikan, bengkeldll.

  7. Kemampuanmanufaktur (manufacturing • capability) dapatdilihatdaribeberapadimensikemampuan: • ƒ Kemampuanteknologiproses • – Kemampuanproses → tipe material • – Kemampuantenagakerja → keahlian • ƒ Keterbatasanfisikproduk • – Ukuran → mesin, handling, gudang • – Berat → mesin, handling, gudang • ƒ Kapasitasproduksi • – Jumlahproduksimaksimum yang dapatdicapaidengan • kondisioperasitertentu • – Satuan: unit produksi / waktu

  8. Material Manufaktur

  9. Material Manufaktur (Logam) • Logamdapatdibagimenjadi: Ferrous metal → iron – Iron + Carbon (0.02% - 2.11%) → steel – Steel: kuat, biayarendah, mudahdiproses – Iron + Carbon (2% - 4%) → cast iron – Untukpengecoran ƒNon ferrous metal – Aluminum, copper, gold, magnesium, nickel, silver, titanium, zinc dll – Aluminum → mudahdiproses – Nickel & titanium → sulitdiproses

  10. Material Manufaktur (Ceramic) • Ceramic: kompositantaraelemen metallic dan nonmetallic (oxygen, nitrogen dan carbon) • Ceramic tradisional -Clay (bata, gentengdll) - Silica (bahandasargelas) - Alumina -Silicon carbide (bahan abrasive; grinding) • Ceramic modern - Carbides (bahandasarpahat) -Nitrides (bahandasarpahatdangerinda) • Dibagimenjadidua: 1. Crystalline ceramics – Powder → sintered (dipanaskanpadatemperaturdibawah temparaturleburuntukmenghasilkanikatan/bonding antarserbuk) ƒ 2. Glasses – Melted → cast (dipanaskanhinggaleburdandibentuk).

  11. Material Manufaktur (Polymer) • Polymers: carbon + beberapaelemen hydrogen, nitrogen, oxygen dan chlorine • Dibagimenjadi: 1. Thermoplastic polymers – Pemanasan/pendinginan yang berulang-ulangtanpamengubahstruktur molekul – Polyethylene, polystyrene, polyvinyl, chloride dan nylon 2. Thermosetting polymers – Strukturmenjadi rigid setelahmengalamiprosespendinginan – Phenolics, amino resins, epoxies 3 . Elastomers – Polymer yang memilikisifatelastis – Rubber, neoprene, silicone, polyurethane

  12. ProsesManufaktur

More Related