1 / 11

EKOSISTEM

EKOSISTEM. IPA SMK KELAS XII SEMESTER II. A. Pengertian ekosistem. Ekosistem berasal dari bahasa Yunani yaitu Oikos ( Rumah ) dan systema ( sistem yang terdiri atas komponen-komponen yang tidak dapat dipisahkan satu dengan yang lainnya ).

belle
Download Presentation

EKOSISTEM

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. EKOSISTEM IPA SMK KELAS XII SEMESTER II

  2. A. Pengertianekosistem • EkosistemberasaldaribahasaYunaniyaituOikos (Rumah) dansystema (sistem yang terdiriataskomponen-komponen yang tidakdapatdipisahkansatudengan yang lainnya). • Ekosistemadalahlingkungantempatkomponen-komponendidalamnyatidakdapatdipisahkansatudengan yang lainnya. • Ilmu yang mempelajaritentangekosistemdisebutekologi • Komponen yang membentukekosistemdibagimenjadiduayaitu: komponenbiotikdanabiotik.

  3. B. Komponen-komponenekosistem • 1. KomponenAbiotik komponenabiotikadalahsegalasesuatu yang terdapatdisekitarmakhlukhidup yang berupabenda-bendamati. contoh : udara, air, tanahdancahayamatahari 2. KomponenBiotik komponenbiotikadalahsegalasesuatu yang berupamahklukhidup. komponenbiotikterbagimenjaditigayaitu a. Produsen (Tumbuhan) b. konsumen (hewandanmanusia) berdasarkanjenismakananyahewanterbagimenjaditigayaituherbivora, karnivoradanomnivora c. Pengurai

  4. C. InteraksiAntarKomponenEkosistem • Interaksiantarkomponenekosistemada yang sejenisdantidaksejenis. Interaksiantarkomponenekosistemsejenisbiasanyadalambentukperkawinandankerjasamamembagunsarang. interaksiantarkomponen yang berlainanjenisterbagimenjadiduayaitupredasidansimbiosis. Predasiadalahinteraksisuatujenishewandimakanolehhewan lain. simbiosisadalahpersekutuanhidupatauhidupbersamaantaraduajenisorganisme. Simbiosisterbagitigayaitu 1. simbiosismutualisme 2. simbiosisparasitisme 3. simbiosiskomensalisme.

  5. Simbiosismutualismeadalahinteraksiantaraduaorganisme yang salingmenguntungkan. Contohnya: bungadenganlebah • Simbiosiskomensalismeadalahinteraksiantaraduaorganisme, ketikasatuorganismemendapatkeuntungan, sedangkanorganisme lain tidakmendapatkanuntungataurugi. Contohnya: ikan remora yang menempelpadaikanhiu • Simbiosisparasitismeadalahinteraksiduaorganisme, ketikasatuorganismemendapatkeuntungan, sedangkanorganisme lain mendapatkerugian. Contohnya: kuturambut yang menghisapdarahmanusia

  6. D. RantaiMakanandanJaring-jaringmakanan • Rantaimakanan Rantaimakananadalahsaturangkaianperistiwaorganismesatudimakanolehorganismelainnyasecaraberurutantingkatannya. Contoh : Padi Tikus Ular Elang

  7. Jaring-jaringMakanan Jaring-jaringmakananadalahkumpulanrantaimakanan Burung sapi Ulat Rumput Kelinci Ular Elang Ayam Kambing Harimau

  8. Piramidamakananataupiramidaenergi Piramidamakananadalahjumlahenergi yang disusunberurutanmulaidariprodusenhinggakonsumenakhir.

  9. E. Manfaatsetiapkomponenekosistem Biotikcontohnyatumbuhan Tumbuhanatauhutandapatmengendalikanbanjirdanerosi, Tumbuhanjugamengubah CO dan CO2menjadi O2 Hutandapatmencegahpemanasan global Abiotik Air sumberkehidupanbagisemuamahklukhidup Matahari membuatsuhudibumisesuaiuntukkehidupanseluruhmakhlukhidup, sebagaisumberenergi,dll

  10. Soaldanlatihan 1. Jelaskanpengertianekosistem 2. Jelaskanperbedaanperbedaankomponenbiotik yang dapatmelakukanfotosintesisdengankomponenbiotik yang tidakdapatmelakukanfotosintesis? 3. Mengapasemuatumbuhanhijaudikatakanprodusen? 4. Sebutkaninteraksiapasaja yang terjadipadakomponenbiotik>< biotik? 5. Sebutkancontoh-contohinteraksiantarakomponenbiotik>< abiotik?

  11. TerimaKasih

More Related