570 likes | 1.34k Views
SISTEM GERAK MANUSIA. Sutana, S. Pd., M. Pd SMA BATIK 1 SURAKARTA TAHUN 2013. PERKENALAN PENULIS. Nama : SUTANA, S. Pd., M. Pd NIP : 19741226 200701 1 013 Tempat/Tgl Lahir : Boyolali, 26 Desember 1974
E N D
SISTEM GERAK MANUSIA Sutana, S. Pd., M. Pd SMA BATIK 1 SURAKARTA TAHUN 2013
PERKENALAN PENULIS Nama : SUTANA, S. Pd., M. Pd NIP : 19741226 200701 1 013 Tempat/Tgl Lahir : Boyolali, 26 Desember 1974 Alamat : Jetak RT 13/III, Jembungan, Banyudono, Boyolali, Jawa tengah, 57373 HandPhone : 08121500527 Website : www.paktana.wordpress.com Email : sutana.batik@gmail.com Keluarga : 1 istri dan 3 anak (1 putra & 2 putri)
PENDAHULUAN Standar Kompetensi • Menjelaskan struktur dan fungsi organ manusia dan hewan tertentu, kelainan/penyakit yang mungkin terjadi serta implikasinya pada salingtemas. Kompetensi Dasar 3.1Menjelaskan keterkaitan antara struktur, fungsi, dan proses serta kelainan/ penyakit yang dapat terjadi pada sistem gerak pada manusia
Tulangtengkorak Rangka merupakan alat gerak pasif, karena perlu bekerja sama dengan otot • Tulangbelakang • Rangkaaksial • Tulang dada • Tulangrusuk Rangkaberfungsi : Pembentukformasitubuh Pembentukanpersendian Pelekatotot-otot Sebagaipengungkit Penyokongberatbadan Proteksi organ dalam Pembentukseldarah (Hemopoesis) Pembentukanimun (sumsumtulang) Cadangankalsium • Rangka • Tulanganggotagerakatas • Rangkaapendikuler • Tulanganggotagerakbawah Klik aku, kalo mau liat badanku!!!
TULANG TENGKORAK • Fungsiutama : • Melindungiotak • Tempatmelekatototrahangbawah • Melindungimata • Membentukronggahidung • Memberibentukwajah
Proses PembentukanTulang (Osifikasi) Padabulan ke-2 dalamkandungan: • Jaringanembrional(mesenkim) membentukrangka yang berupatulangrawan(kartilago). • KartilagodirusakolehKondroblas (selpembentuktulangrawan) • Terbentuklahrongga yang terisiosteoblas (selpembentuktulangkeras) • Osteoblasmembentukosteosit (seltulangkeras) • Osteositmembentuklapisan-lapisan(lamela) daridalamkeluar.
HubunganAntarTulang (Artikulasi/Persendian) ARTIKULASI SINARTROSIS AMFIARTROSIS DIARTROSIS
Sinartrosis\Sendi mati Hubungan antar tulang yang tak memiliki celah sendi. Persendianyang tdkdptdigerakkan, misalnyahubunganantartulangkepala SINARTROSIS SUTURE SINKONDROSIS
Sinfibrosis : adalah hubungan tulang yang penghubungnya berupa jaringan ikat/ serabut tulang yang kemudian mengalami penulangan dan tidak menghasilkan gerakan, misalnya pada sambungan bergerigi tengkorak yang disebut sutura. ANTAR TULANG DENGAN JARINGAN IKAT.
Amfiartrosis Persendian yang menggerakkandengangerakan yang sangatterbatas. Penghubung antar tulang pada amfiartrosis adalah tulang rawan. Contoh amfiartrosis adalah hubungan antartulang gelang panggul dan hubungan tulang rusuk dengan tulang dada. Contoh: Hubunganantartulangrusukdantulangbelakang
Diartrosis/SendiGerak • Persendian yang paling bebasgerakannya. • Macam-macamsendigerak : • Sendipeluru • Sendiengsel • Sendiputar • Sendipelana • SendiLuncur
Sendi Peluru. Sendi peluru dapat digerakkan ke segala arah. Sendi peluru menghubungkan tulang lengan atas dengan gelang bahu. Ujung tulang lengan atas bersambungan dengan tulang bermangkok gelang bahu.
Sendi Engsel. Dinamakan sendi engsel karena cara kerjanya seperti engsel pintu. Sendi engsel hanya dapat digerakkansatu arah saja seperti sendi pada siku tangan dan lutut kaki.
SendiPutar.Sendiputarterdapatpadapertemuanantaratulangpemutardan atlas. Tulang atlas adalahruaspertamapadatulangleher. Sendiinijugaterdapat di antaratulang hasta danpengumpil. Padasendiputar, tulang yang satuberputarmengelilingitulang lain. Tulanglainnyabertindaksebagaiporos.
SendiPelana.Sendipelanamemungkinkangerakankeduaarahseperti yang terjadipadagerakanibujaritangan. Gerakan yang terjadimiripsepertipelanakudaketikaberlari. Sendipelanajugaterdapatpadatulangpertamapergelangantangan
Sendi Luncur bila kedua ujung tulang agak rata sehingga menimbulkan gerakan menggeser dan tidak berporos. Contoh pergelangan tangan, pergelangan kaki, antar tulang selangka.
Gerakkarenaadanyapersendian • Ekstensi, gerakmeluruskan >< Fleksi, gerakmenekuk, membengkokmisalnyageraksiku, lutut, ruasjari. • Abduksi, gerakmenjauhibadan >< Adduksi, gerakmendekatibadan • Depresi, gerakmenurunkan >< Elevasi, gerakmengangkat • Supinasi, gerakmenengadahkantangan >< Pronasi, menelungkupkantangan • Inversi, gerakmemiringkantelapak kaki kearahdalamtubuh >< Eversi, gerakmemiringkantelapak kaki kearahluar
GangguandanKelainanpadaTulang • GangguanTulang • Fraktura (patahtulang). Co: frakturaterbuka, frakturatertutup, remukdanretak • Bisakembalitersambungsptsediakala • GangguanpadaRuasTulangBelakang • Lordosis, skoliosis, kifosis • GangguanPersendian • Dislokasisendi. terkilir • Ankilosis (sendigabisagerak) • Artritis (radangsendi), • gout artritis (asamurat) • Gangguan Lain • Microcephalus, osteoporosis, rachitis