1 / 15

MEMBACA ARAH DAN STRATEGI KEBIJAKAN PEMBANGUNAN BIDANG AGAMA 5 TAHUN KE DEPAN

MEMBACA ARAH DAN STRATEGI KEBIJAKAN PEMBANGUNAN BIDANG AGAMA 5 TAHUN KE DEPAN. ( Bahan Paparan disajikan dalam Diskusi Serial Dalam Rangka Penyusunan RPJMN III 2015-2019, BAPPENAS, 30 September 2013 Oleh M. Atho Mudzhar ). CITA-CITA KEMERDEKAAN INDONESIA.

cindy
Download Presentation

MEMBACA ARAH DAN STRATEGI KEBIJAKAN PEMBANGUNAN BIDANG AGAMA 5 TAHUN KE DEPAN

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. MEMBACA ARAH DAN STRATEGIKEBIJAKAN PEMBANGUNAN BIDANG AGAMA 5 TAHUN KE DEPAN (BahanPaparandisajikandalamDiskusi Serial DalamRangkaPenyusunan RPJMN III 2015-2019, BAPPENAS, 30 September 2013 Oleh M. AthoMudzhar)

  2. CITA-CITA KEMERDEKAAN INDONESIA • Melindungisegenapbangsa Indonesia danseluruhtumpah -darah Indonesia • Mencerdaskankehidupanbangsa • Memajukankesejahteraanumum • Ikutambilbagiandalammenciptakantatanankehidupandunia yang dilandasikemerdekaan, kebebasan, dankeadilansosial

  3. UUD 1945 TENTANG AGAMA • Pasal 28E (Amandemen II): Setiaporangbebasmemelukagamanyadanberibadatmenurutagamanya, memilihpendidikan …dst. • Pasal 28I: (Amandemen II). 1. HaKuntukhidup, hakuntuktidakdisiksa, hakuntukbebasberpendapatdanberkeyakinan…adalahhak-hakdasarmanusia yang tidakdapatdikurangidalamkeadaanapapun. • Pasal 29: 1. Negara berdasarataskeTuhanan YME. 2. Negara menjaminkemerdekaantiap-tiappendudukuntukmemelukagamanyamasing-masingdanberibadatmenurut agama dankepercayannyaitu.

  4. FUNGSI-FUNGSI SOSIAL AGAMA(Sociological perspective) • Agama sebagaiperekatsosial (cement of society) • Agama sebagaipemberiartikehidupan (the provision of the meaning of life) • Agama sebagaisumbernilaidanetika (a source of values) • Agama sebagaifaktorkontrolsosialmelaluiajarantentangnorma (social control) • Agama sebagaipemberidukunganpsikologis (psychological support) • Agama sebagaipendorongperubahanmasyarakat (agent of social change)

  5. PRINSIP KEBIJAKAN YANG DIPERLUKAN DI BIDANG AGAMA • Tanpakebijakanapapundaripemerintah, agama akanterusmemainkanperandanfungsi-fungsinyadalammasyarakat. • Suatukebijakanpemerintahpadadasarnyahanyalahupayamembantu agar fungsi-fungsisosial agama dapatterlaksanasecara optimal bagipencapaiantujuan –tujuanhidupkemanusiandanbagitujuankemerdekaanbangsa Indonesia. • Sejumlahkebijakanmerupakankelanjutandarikebijakan yang selamainitelahdiambil.

  6. TUJUH KEBIJAKAN POKOK YANG DIPERLUKAN DI BIDANG AGAMA • Menjaminkemerdekaandanperlindunganberagama • Mendorongagar umatberagamamengamalkanajaranagamanya • Mendorongagar nilai moral danetik agama ikutberperandalampembangunanmasyarakat, termasukmentransfernilai moral danetikitumelaluipendidikan • Mendorongkerukunanumatberagamasebagaisyaratpentingbagikerukunannasional, persatuannasionaldankelangsunganpembangunan • Mendorongagar kehidupanberagamamenjadielemenpentingdalampeningkatankesejahteraanmasyarakat • Mendorongagar kehidupanberagamadapatmenangkaldampaknegatifpembangunan (narkoba, hiduplupadiri, dll) • Mendorongagar kehidupankeagamaantidakmengancamfalsafatPancasiladankeberlangsungan NKRI.

  7. KONDISI UMAT BERAGAMA 5 TAHUN KE DEPAN • Semakinmeningkatnyainteraksiantarapandangantentang agama sebagaipedomanhidupdansebagaiideologipolitikakibatglobalisasiinformasi • Semakinmeningkatnyainteraksiantara agama danpolitikakibatdibolehkannya agama menjadiazazpartaipolitik • Semakinmeningkatnyakesejahteraanekonomisebagianumatberagama yang berakibatsemakinlebarnya gap antarasikayadanmiskin • Kemajuanteknologidaninformasi yang terusmeningkat yang dialamiumatberagama • Semakinmeningkatnyaheteroginitasnilai yang salingberhadapanakibatglobalisasi (the enchroachment of global values and the contraction of the local ones) • Persebaranumatberagamadi Indonesia yang tidakmerata, ditandaidenganadanyakantong-kantongkonsentrasipendudukumatberagamatertentudiberbagaidaerah yang melahirkanpolahubungantertentumayoritas-minoritas • Sebanyak 55% penduduk Indonesia padatahun 2020 akanberadadikota-kota, dibanding 49,5% padatahun 2010, yang akanberakibatsemakinheteroginnyapendudukkotadanberubahnyastrukturmatapencaharianpendudukdaripertaniankesektor lain sertasemakinakrabdengannilai-nilaikehidupan urban sepertiindividualisme, dll. • Tingkat pendidikan yang semakintinggisecaratidakmeratadikalanganumatberagama

  8. RINCIAN KEBIJAKAN YANG DIPERLUKAN (I) Di bidangkemerdekaandanperlindunganberagama, kebijakan yang perludiambilantara lain: • Mendorongagar pengembanganpaham-pahamkeagamaanberjalansecarakreatif, rasional, konstruktifdanmengacumasadepan • Memberikanrambu-rambu agar pengembanganpaham-pahamkeagamaantidakmenimbulkanperpecahandanpertentangandalammasyarakatsehinggamengancamketentramandanketertibanmasyarakat • Memberikanrambu-rambubagipendirianrumahibadat • Memberdayakanpemuka agama, ormaskeagamaandanmajlis-majlis agama • Mendorongpenerbitanbuku-bukukeagamaan • Mendorongpengembangansiaran agama melalui media massa (cetakdanelektronik) • Mendorongperumusankodeetikdalampenyiaran agama

  9. RINCIAN KEBIJAKAN YANG DIPERLUKAN (2) Di bidangpengamalanajaran agama, kebijakan yang perludiambilantara lain: • Mendorongberkembangnyapertemuan-pertemuankajiankeagamaan • Mendorongtumbuhnyalembaga-lembagasosialuntukmelayanikaumterpinggirkanatauberkebutuhankhusus (pantiasuhan, pantijompo, dll) • Meningkatkanpelayananibadah haji • Mendorongketerlibatanmasyarakatdalampelayananibadah haji • Memberdayakanpengelolaandana-danasosialkeagamaan (zakat, kolekte, wakaf, dll) agar bermanfaatsecara optimal, lebihmeratadansesuaimanajemen modern

  10. RINCIAN KEBIJAKAN YANG DIPERLUKAN (3) Di bidangpeningkatanperan moral danetik agama dalampembangunanmasyarakat, kebijakan yang perludiambilantara lain: • Mendorongberkembangnyaprilakumuliadalammasyarakat yang ditandaidengankarakter-karakterutamasepertikejujuran, keberanian, kesantunan, keikhlasan, kesetiakawanansosial, kepeduliansosial, dll. • Mendorongberkembangnyaetikapolitik yang mengutamakanpersatuandankebersamaannasional • Mendorongberkembangnya ethos kerjatinggidalampencapaiankemajuanekonomimasyarakat • Mendorongtumbuhnyalembaga-lembagasosialdanbudaya yang menjunjungtinggimartabatkemanusiaansebagaimakhluktermulia di mukabumi • mendorongpenyelenggaraanpendidikan agama yang fungsionaldan progressive padasemualembagapendidikannegeridanswasta • Mendorongtumbuhnyalembaga-lembagapendidikankeagamaan yang modern yang menguatkandemokrasipendidikandanmampumengangkatketerbelakanganumatberagama

  11. RINCIAN KEBIJAKAN YANG DIPERLUKAN (4) Di bidangkerukunanumatberagama, kebijakan yang perludiambilantaralain: • Mendorongidentifikasiajaran agama yang mendorongkebersamaanmasyarakat • Mendorongdiselenggarakannya dialog-dialog antarumatberagamapadatingkatlokaldannasional. • Meningkatkanpartisipasidalam dialog-dialog antar agama padatingkatinternasional • Meningkatkanpertemuanantarmajlis-majlis agama di daerahdanpadatingkatnasional • Memberdayakanforum-forum kerukunanumatberagamapadatingkatlokaldannasional • Mengidentifikasikearifan-kearifanlokal yang dapatmenyanggakerukunanumatberagama • Mendorongsinergidanmenggalang dialog sertakerjasamaantarpemuka agama danpemukaadat

  12. RINCIAN KEBIJAKAN YANG DIPERLUKAN (5) Untukmeningkatkanperan agama dalampeningkatankesejahteraanmasyarakat, diperlukankebijakanantara lain: • Peningkatanperan agama, pemuka agama danormaskeagamaandalampembinaankeluargasakinah • Peningkatanperan agama, pemuka agama danormaskeagamaandalam program keluargaberencana • Peningkatanperan agama, pemuka agama danormaskeagamaandalam program kesehatanmasyarakat • Penguatanperanperadilan agama dalampenyelesaiansengketakeluargasecaraadildanmurah

  13. RINCIAN KEBIJAKAN YANG DIPERLUKAN (6) Dalampeningkatanperan agama dalammenangkaldampaknegatifpembangunan, diperlukankebijakanantara lain: • Meningkatkanperan agama, pemuka agama danormaskeagamaandalampenyelenggaraanpanti-pantirehabilitasisosial • Meningkatkanperanagama,pemuka agama danormaskeagamaandalampenyelenggaraanpusat-pusat trauma healing

  14. RINCIAN KEBIJAKAN YANG DIPERLUKAN (7) Untukmeningkatkanperan agama dalampenguatanPancasiladankelangsungan NKRI, diperlukankebijakanantara lain: • Sosialisasidanpeningkatankesadaransejarahtentangperan (ajaran) agama, pemuka agama danormaskeagamaandalamperjuangankemerdekaan Indonesia • SosialisasiNKRI sebagaibentukkonsensusnasionaldariseluruhpemuka agama danumatberagama Indonesia • Sosialisasikeserasiantujuan-tujuannasional Indonesia dengantujuanhidupkeagamaan • Menyaringsecarakonstruktifnilai-nilai yang dibawaoleharusglobalisasidanbudayaasing • Membendunggerakanterorisme • Meningkatkanupayaderadikalisasi agama

  15. TERIMA KASIH

More Related