1 / 2

Makanan dan Minuman Detoks Buah-buahan yang menyegarkan

Makanan dan Minuman Detoks Buah-buahan yang menyegarkan

frieda
Download Presentation

Makanan dan Minuman Detoks Buah-buahan yang menyegarkan

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. MakanandanMinumanDetoks Buah-buahan yang menyegarkan Buahsegaradalahgudangzatgizi yang pentingbagitubuh. Dengankandungan vitamin, mineral, serat, asam amino, danenzim, buahsegarakanselalumenjadi “tokoh” pentingdalamsegalamacam program detokskarenamembantumengikatracundanmembuangnyadaridalamtubuh. Buahjeruk Buahmenyegarkaninimengandungbanyak vitamin C, antioksidankuat yang mampumelindungitubuhdariradikalbebas yang berbahayadanmencegahpenuaandini. Antioksidanjugamembantumengurangirisikoterserangkankerdanpenyakitjantungsertameningkatkanpenyerapanzatbesi. Jeruk lemon mungkinadalahbuahpembersih yang paling baik. Kandunganastringendanantiseptiknyamerangsangkerjahatidankantongempedu. Segelas air panasdanperasanjeruk lemon segaradalahcara paling baikuntukmemulaisebuahrencanadetoks. Perasanjerukdangrapefruitsegarakanmerangsangpencernaandanmenyehatkansistemtubuh. Selainitu, air perasanbuah-buahantersebutjugakayaakan beta-karoten, kalsium, fosfor, danpotasium. Apel, Pir, danAnggur Apel yang renyahmengandungasammalatdanasam tartaric, yang berperanmeningkatkankerjasistempencernaandanmembersihkanhati. Kandunganpektin yang tinggiakanmengikatlogamberat, sepertitimah. Apeljugamenyediakanpasokanenergi yang stabildengankandunganfruktosa (gulaalami). Buahselanjutnyaadalahpir. Apabiladimakansecarateratur, pirbisamembantumempercantikkulitdanmembuatrambutberkilau. Selainitu, pirjugaberperansebagaiobatdiuretik (pendorongproduksi air seni) danlaktasif (pencahar) yang efektif. Buah yang lainnyaadalahanggur. Anggur, yang banyakdigunakandalammonodietsehari, merupakansalahsatualatdetoks yang paling efektif. Buahiniterbuktidapatmeringankansembelitdanmembantumengatasimasalahginjal, hati, sistempencernaan, sertakulit. Anggur yang paling baikadalahanggurputihatauanggurmerah. Mangga Buahdengandaging yang lembutdanharuminiterbuktimampumembersihkandarah. Buahjugabaikuntuksistemginjaldanpencernaan. Buahkering yang menyehatkan Buahkeringmemberikanbanyakenergipenunjangtubuh. Peranannyadalam program detokssangatbesar. Meskipunmemilikikandungankalorilebihtinggidaripadabuahsegar, buahkeringjugamerupakansumberzatgizi yang tinggi, tidaksepertipermendancoklat. Setiap kali membelibuah-buahankering, carilahbuah yang tidakmengandungbelerang, khususnyaapabilaAndamenderitaasma. Pilihlahaprikothunza, buahara, kurma, kismis, apel, pir, ataupeachkering. Andajugadapatmemilihjenisbuahtropis, seperti nanas, mangga, danpepaya. Buah-buahanjenisiniakanmenambahvariasi yang lezatbagi diet Anda. Sayuran yang bergizi Sayuransegarmempunyaimanfaatterapeutikkarenamengandung vitamin, mineral, bioflavonoid, danfitokemikal yang melimpah. Masukkanberbagaimacamsayurandalam program detoksAnda. Wortel Sayuranakarinisangatbermanfaat. Selainberkhasiatmembersihkan, memberigizi, danmenstimulasitubuhsecarakeseluruhan, kandungan beta-karotenwortel yang tinggiterbuktimampumengurangirisikokanker. Mengkonsumsisatuwortelukuransedangsetiapharidapatmengurangirisikokankerparu-paruhingga 50%. Bawangputihdanbawangbombay Bawangputihdanbawangbombaymengandungnutrisi yang bersifat antivirus danantibakteri. Keduanyamampumembersihkansistemtubuh, memerangikanker, danmenurunkankadarkolesteroldarah. Bawangptihdapatmeningkatkansistemkekebalantubuhdanberperansebagaiantiradang. Bawangbombay paling baikdimakanmentah-mentah, tetapikekuatanpenyembuhnyatidakakanhilangkerenadimasak. Bit Bit sangatberkhasiatmembersihkanhati, jugasangatmenguntungkanbagidarahdanmerupakanobatlaksatif (pencahar) yang baik. Selainitu, bit jugamemilikikandungan beta-karoten, kalsium, danzatbesi yang tinggi. Famili cruciferous Sayuran yang termasukdalamfamiliini, antara lain brokoli, Brussels sprout, kembangkol, kol, danselada air merupakanmakananistimewadetoks. Sayur-sayuraninimampumerangsanghatidanmemasokfitokemikal yang bisamemerangikanker. Brokolijugamemberikanpasokan vitamin B dan C yang berlimpahserta mineral, sepertikalsium, asamfolat, zatbesi, potasium, danzink. Bayam Kerenamengandungantioksidan yang berlimpah, bayamsegarmenjadipilihansempurnauntuk diet detoks. Bayammengandung beta-karoten, vitamin C, kalsium, asamfolat, zatbesi, potasium, tiamik, danzink. Bayammerupakansalahsatusayur yang dapatmenambahcita rasa salad. Kaldusayurandetoks Kaldusayuranbiasadigunakanuntukmenambah rasa masakan, seperti sup danrebusan. Kaldu yang dijualbiasanyaberkadargaramtinggi. Olehkarenaitu, kaldutersebutsebaiknyatidakdikonsumsidalam program detoks. Padi-padian yang kayamanfaat Padi-padiandanbiji-bijiantidakhanyamerupakansumber protein rendahlemak yang mengagumkan, tetapijugamengandungkarbohidratkomplek, serat, vitamin, dan mineral. Kandungannutrisitersebutbisamenjaga stamina Andaselamamenjalani program detoks.

  2. Duniapadi-padian Padi-padiantelahmenjadibagiandarimakananmanusiaselamaberibu-ributahun, dantelahdibudidayakanselamaberabad-abad. Menyertakanpadi-padiandalamrencanadetoksakanmemberikanmanfaatuntukAnda. Konsumsilahpadi-padian, sepertiberasmerah, barley, millet, oat, couscous, buckwheat, danquinoa. Berasmerahbermanfaatuntukmengatasimasalahpencernaan, menenangkansistemsaraf, danmengurangirisikokankerlambung. Oatbermanfaatmenyerapkotoran yang terdapatdalamdarahsehinggakulitmenjadibercahaya. Sementaraitu, padi-padiandiAmerika Selatan yang bernamaquinoamengandunglebihbanyak protein dibandingkanpadi-padian lain. Kandunganproteinnyaadalahsekitar 14 persen. Seratesensial Padi-padian yang belumdiprosesmengandungserat yang dapatlarutdan yang tidakdapatlarut. Keduajenisserattersebutmemilikiperanpentinguntukmencegahsembelit, kankerususbesar, dankanker anus, bisul, danpenyakitjantung. Makanan yang kayaseratakanmengikatkolesterolberbahayadanmembuangnyadaridalamtubuh. Hati-hatidengangandum! Meskipunbijigandum yang belumdiolahmemilikinutrisi yang bermanfaat, gandumjugamerupakanpenyebabalergi. Gandumdapatmenurunkankemampuantubuhuntukmenyerapnutrisitertentu. Olehkarenaitu, sebaiknyahindarigandumselamamenjalani program detoks. Polong-polongan yang penting Polong-polonganselalumenjadi menu utamadalampolamakan vegetarian. Bahan-bahanpangantersebutmerupakansumber protein rendahlemak, jugasumber vitamin danserat. Pilihanpolong-polongan Untukmasakan, sebaiknyagunakanpolong-polongankeringkarenadalamprosesmemasakbiasanyaditambahkanguladangaram. Padamalamsebelummemulai program detok, cobalahuntukmengkonsumsi sup kentalataurebusanbergizi yang terbuatdarikacang lentil, kacangpolongkering, pinto, kacanghijau, atauchickpea. Pestapolong-polongan Sebagianbesarkacangpolong-polongankeringperludirendamterlebihdahulu paling tidakdelapan jam sebelumdigunakandalammasakan. Rendamdalam air dinginsegarsemalaman. Keesokanharinya, tiriskandanbilas. Rebus paling tidakselamasepuluhmenithinggamendidih, kemudian rebus lagidenganapikecilhinggakacangbenar-benarmatang. (Catatnan: kacang lentil tidakperludirendam, ataupundididihkandengancepat). Andajugadapatmengikutipetunjukmemasakdalamresep. Jangansekali-sekalimengkonsumsipolong-polonganmentahataupunsetenganmatangkerenamungkindapatmenimbulkanalergi. Ketikaakanmencobapolog-polonganjenisbaruuntukpertamakalinya, cobadahuludalamjumlahkeciluntukmemastikanAndatidaksensitifterhadappolong-polonganitu. Kecambah super Ketikapolong-polongan, biji-bijian, danpadi-padiantumbuhmenjadikecambah, kandungannutrisinyaakanmeningkatpesat. Kecambahmenjadiramuandetoks yang luarbiasakarenakandungan vitamin C-nyamencapai 60% dan vitamin B-nya 30%. Menanamkecambahsendiri Menanamkecambah yang lezatsangatmudah. Media tanamkecambahkomersialsekarangbisadidapatkanditokomakanankesehatansehinggakecambahbisadenganmudahditanamdirumah. Sumber: Tracey Kelly. 2005. 50 Rahasia Alami Detoks. Jakarta: Erlangga

More Related