1 / 17

MEMULAI dari 0,0 (Sharing Teknik Pengembangan Jaringan Usaha dari Titik Paling Mula )

MEMULAI dari 0,0 (Sharing Teknik Pengembangan Jaringan Usaha dari Titik Paling Mula ). Entrepreneurship Sharing FORUM MISTERBLEK coffee. TimeLine …. Start Small for a big leap …( Langkah awal kecil , untuk Lompatan yang besar )

gilda
Download Presentation

MEMULAI dari 0,0 (Sharing Teknik Pengembangan Jaringan Usaha dari Titik Paling Mula )

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. MEMULAI dari 0,0(Sharing TeknikPengembanganJaringan Usaha dariTitik Paling Mula) Entrepreneurship Sharing FORUM MISTERBLEK coffee

  2. TimeLine… • Start Small for a bigleap…(Langkahawalkecil, untukLompatan yang besar) • 2006 :Dimulai dari 1 outlet burger kecil di empersebuahRuko di Bogor akhirnyaberkembangmenjadi 5 outlet di akhirtahunitu • 2007 : bertahandengan 5 outlet yang ada, memperkuatsistem dan mengasahsegalastrategiuntukpersiapanmenjadi BUSINESS OPPORTUNITY (BO) • 2008 : Menemukanprodukbaru OCHA bento (JapaneseFast Food) dan MISTERBLEK Coffee (hot/iceblended coffee). Sertabisnisnyamulaitawarkansebagai BO pada mitra • 2009 : Pertumbuhanjumlahoutlet, promosi dan pembentukan Brand Image. Hasilakhirtahun 86 outlet • 2010 : Memperluatposisi brand, penguatansistem dan pelayanandenganfokusekspansi. Target total 250 outlet di akhirtahun. • 2010 : MendirikanJaringanTokoBuku OASIS Bookmart, saatinitelahmemiliki 2 cabang (di Bogor dan Sawangan)

  3. Milestone … Duta Mall, BANJARMASIN Jl Burangrang, BANDUNG DETOS, Depok Golden Market, JEMBER Garut Plaza, GARUT Toserba Selamat, SUKABUMI Taman Yasmin, BOGOR MALANG …tersebar di 24 kota di Indonesia, dengan total outlet 152outlet (per 20 Juni 2010) Sri Ratu, SEMARANG Pasuruan

  4. Media Coverage … SEPUTAR INDONESIA, Medio Maret ‘10 Majalah INFO FRANCHISE Cardholder Flyer, BNI Syariah Maret ‘10 Harian SEPUTAR INDONESIA Tabloid PELUANG USAHA (iklan) Tabloid GENIE Majalah TRUST …ini adalah sebagian kecil wujud dari strategi kami yang secara konsisten membangun sinergi yang baik dengan media massa untuk kemajuan bersama… Majalah ASIAN HITS (iklan) Harian SEPUTAR INDONESIA

  5. LiniProduk … • SEGMEN CEMILAN : BAZZ burger (terdiri dari macam-macam burger, kebab, light pastry (croissant, cinnamon roll dll), pempek, lumpia mini. • SEGMEN MAKAN BERAT : OCHA bento, Japanese Fastfood denganTorinoteba, tempura, spicychicken, chickenkatsu, teriyaki, yakiniku dll Semua plus NASI • SEGMEN TEMAN NGOBROL : MISTERBLEK coffee, blended coffee dengan 8 variasi rasa (capuccino, tiramizu, hazelnut, caramel, choco, Vanilla, Mint dan Ginger) disajikan panas (hot blended) ataudingin (icedblended)

  6. …BagaimanaCaranya ?

  7. memulai dari 0,0 km Faktor Non Teknis Faktor Teknis

  8. NON TEKNIS

  9. Non Teknis # 1MOTIF • MOTIF/motive, motivus/ : bergerak atau keinginan untuk bergerak melakukan sebuah aksi (Webster Collegiate Dictionary, 1996) • Apakah motif anda untuk melakukan sesuatu yang berbeda dengan apa yang selama ini anda lakukan? • Seberapa kuat motif itu mempengaruhi pikiran dan hidup anda?

  10. Non Teknis # 2IDENTIFIKASI DIRI • Who Am I ? • Identifikasikan dengan jelas (sejelas-jelasnya& sejujur-jujurnya) siapa DIRI KITA sebenarnya ? • Kebiasaan • Hobby • Kebisaan/Expertise • Isi dompet dll. • Identifikasikan dengan jelas di LINGKUNGAN seperti apa DIRI KITA BERADA ? • Siapa sanak kerabat kita (orang tua, kakak- adik, om-tante, dst) • Siapa Istri dan anak-anak kita • Siapa teman-teman kita

  11. Non Teknis # 3BLEND IT !

  12. TEKNIS

  13. Teknis # 1IDENTIFIKASIKAN BISNIS ANDA • Di “hutan” apa anda “berburu”? • Jangan berburu di hutan yang terlalu banyak pemburu • Dengan “senjata” yang anda miliki, apakah “binatang buruan” yang anda kejar sudah cukup memenuhi motif anda

  14. Teknis # 2BRAND YOURSELF • Berilah BRAND pada DIRI ANDA atau pada PRODUK ANDA • Identifikasi • Diferensiasi • BRAND harus • Unik • Mudah diingat • ASOSIATIF : Mengasosiasikan pada sesuatu yang “related”

  15. Teknis # 3FOLLOW the PROCESS • Tidak ada “shortcut” yang ada “akselerasi” • Tujuh kunci penting kemajuan : • Selling • Selling • Selling • Selling • Selling • Innovating Product • Innovating Product’s Performance

  16. Teknis # 4MULTIPLY YOUR SYSTEM, NOT YOUR PRODUCT • Membuat kebisaan kita mudah ditiru orang, dan kebisaan mudah di-duplikasi • Improvisasi : Membuat product yang semakin lama semakin “baru”, fresh dan unik

  17. ACTION !NEVER STOP BEFORE “END”andGIVE GOD a CHANCE

More Related