1 / 26

HUKUM PERJANJIAN

HUKUM PERJANJIAN. ISTILAH LAIN. PERJANJIAN KONTRAK PERIKATAN PERTALIAN PERSETUJUAN. PENGERTIAN. Persetujuan ( lisan maupun tertulis ) yang dibuat oleh dua pihak atau lebih , masing-masing bersepakat akan menaati apa yang tersebut dalam persetujuan tersebut (KUBBI, 2003).

gypsy
Download Presentation

HUKUM PERJANJIAN

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. HUKUM PERJANJIAN

  2. ISTILAH LAIN • PERJANJIAN • KONTRAK • PERIKATAN • PERTALIAN • PERSETUJUAN

  3. PENGERTIAN • Persetujuan (lisanmaupuntertulis) yang dibuatolehduapihakataulebih, masing-masingbersepakatakanmenaatiapa yang tersebutdalampersetujuantersebut(KUBBI, 2003). • Suatuperbuatandenganmanasatuorangataulebihmengikatkandirinyaterhadapsatuorang lain ataulebih (KUHPerdata:1313).

  4. RUMUSAN HUKUM PERJANJIAN(KUH Perdata : 1338) • Semuaperjanjian yang dibuatsecarasahberlakusebagaiundang-undangbagimereka yang membuatnya. • Suatuperjanjiantidakdapatditarikkembaliselainkesepakatankeduabelahpihakataualasan-alasan yang olehundang-undangdinyatakancukupuntukitu. • Suatuperjanjianharusdilaksanakandenganitikadbaik.

  5. SYARAT SAH PERJANJIAN(KUH Perdata: 1320) • Sepakatmerekamengikatkandirinya; • Kecakapanmembuatsuatuperikatan; • Suatuhaltertentu; • Suatusebab yang halal.

  6. Pembagiansyaratsahperjanjian • Syaratsubyektif  adanyapihak-pihak yang melakukanperjanjian(pertamadankedua) • Syaratobjektif mengenaiperjanjianitusendiri (isiperjanjian). Ketigadankeempat.

  7. SEPAKAT • Kesesuaiankehendakantaraparapihak, yaitubertemunyaantarapenawarandanpermintaan. • Kesepakatandapatdicapaidenganberbagaicara, tertulismaupuntidaktertulis (tidaklisan).

  8. KECAKAPAN • Kemampuanmenuruthukumuntukmelakukanperbuatanhukum (perjanjian). • Kecakapanditandaijikaparapelakuperjanjiantelahberumur 21 thatautelahmenikah. • Perkecualianuntukseseorang yang telahmencapaiumur 21 thtetapitidakdianggapcakapkarenaberadadibawahpengampunan (curatele), misalnyagilaatauboros.

  9. SESUATU HAL TERTENTU • Harusadanyaobjekperjanjian (isiperjanjian) yang jelas.

  10. SEBAB YANG HALAL • Berkaitandengansyaratisiperjanjian (syaratketiga). • Tidakdimaknaiuntukmelawankataharampadahukum Islam. • Dimaknaidimanaisiperjanjiantidakbertentangandengan UU kesusilaandanketertibanumum.

  11. ASAS HUKUM PERJANJIAN • Asaskebebasanmengadakanperjanjian • Asaskonsensualisme • Asarpactasuntservanda • Asasitikadbaik • Asaskepribadian

  12. ASAS KEBEBASAN MENGADAKAN PERJANJIAN • Membuatatautidakmembuatperjanjian • Mengadakanperjanjiandengansiapa pun • Menentukanisiperjanjian, pelaksanaandanpersyaratannya. • Menentukanbentukperjanjian, yaitutertulisatautidaktertulis. • Menerimaataumenyimpandariketentuanperndang-undangan yang bersifatopsional.

  13. ASAS KONSENSUALISME • Adanyakesepakatanantaraduabelahpihak. • Asaskonsensualismeberkaitandenganbentukperjanjian, tertulismaupuntidaktertulis. • Berbagaiketentuanperundang-undanganmengharuskanuntuksyaratsahnyaperjanjianharusdilakukansecaratertulis.

  14. ASAS PACTA SUNT SERVANDA • Diterjemahkansebagai: asaskepastianhukum (janjiwajibditepati). • Hakim ataupihakketigaharusmenghormatisubstansiperjanjian yang dibuatolehparapihak, sebagaimanalayaknyaundang-undang. • Tidakbolehadaintervensi/campurtangandaripihakketiga/hakim terhadapsubstansiperjanjian.

  15. ASAS ITIKAD BAIK • Para pihak yang mengadakanperjanjian, harusmelaksanakansubstansikontrakberlandaskankepercayaandankeyakinanteguhataukemauanbaikdariparapihak.

  16. ASAS KEPRIBADIAN • Seseorang yang melakukanperjanjianhanyauntukkepentinganperseorangansaja. • Tidakdiperkenankanmembebankansesuatuhalkepadapihakketiga.

  17. PRINSIP TAMBAHAN DALAM PERJANJIAN • Asaskepercayaan • Asarpersamaanhukum • Asaskeseimbangan • Asaskepastianhukum • Asas moral • Asaskepatutan • Asaskebiasaan • Asasperlindungan

  18. TAHAPAN TERJADINYA PERJANJIAN • Tahapprapenyusunanperjanjian • Tahappenyusunanperjanjian • Tahappascapenandatangananperjanjian

  19. TAHAP PRA PENYUSUNAN PERJANJIAN • NEGOSIASI komunikasiduaarah yang dirancangdemimencapaikesepakatanbersama. • PEMBUATA NOTA KESEPAHAMAN (MoU) identifikasidiri;mencantumkan point-point ataukatakunci.

  20. TAHAPAN PENYUSUNAN PERJANJIAN • MEMBUAT KONSEP (draft) PERTAMA. • SALING MENUKAR KONSEP (DRAFT) PERJANJIAN. • REVISI • FINALISASI • MENANDATANGANI PERJANJIAN OLEH MASING-MASING PIHAK

  21. TAHAPAN PASCA PENANDATANGAN PERJANJIAN • Pelaksanaandanpenafsiranperjanjian. • Penyelesaiansengketadibidangperjanjian.  musyawarah; pengadilan (litigasi). • Alternatifpenyelesaiansengketa.  konsultasi; negosiasi; mediasi; kosiliasi; ataupenilaianahli.

  22. BERAKHIRNYA PERJANJIAN • KUHPerdata (1381): perikatan-perikatandapathapus: • Karenapembayaran • Karenapenawaranpembayarantunaidiikutidenganpenyimpananataupenitipan; • Karenapembaruanutang; • Karenaperjumpaanutangataukompensasi; • Karenapercampuranutang;

  23. LanjutanKUHPerdata (1381) f. Karenapembebasanutangnya; g. Karenamusnahnyabarang yang terutang; h. Karenakebatalanataupembatalan; i. Karenaberlakunyasuatusyaratbatal; j. Karenalewatnyawaktu.

  24. BERAKHIRNYA KARENA UNDANG-UNDANG • konsinyasi; • Musnahnyabarangterutang • Kadaluwarsa.

  25. BERAKHIR KARENA PERJANJIAN • Pembayaran • Novasi (pembaruanutang) • Kompensasi • Percampuranutang (konfusio) • Pembebasanutang • Kebatalanataupembatalan • Berlakunyasyaratbatal.

  26. DALAM PRAKTIK, BERAKHIRNYA PERJANJIAN DAPAT DISEBABKAN PULA OLEH: • Jangkawaktunyaberakhir • Dilaksanakannyaobyekperjanjian • Kesepakatankeduabelahpihak • Pemutusanperjanjiansecarasepihakolehsalahsatupihak, • Adanyakeputusanpengadilan

More Related