150 likes | 838 Views
HUKUM WARIS. By. Heru Kuswanto , SH.MHum PROGRAM SARJANA UNIVERSITAS NAROTAMA S U R A B A Y A. BAB VI CARA MENENTUKAN AHLI WARIS DAN HIJAB. Menentukan ahli waris Masalah hijab/halang menghalangi Menentukan Ashabab Menentukan porsi Mengerjakan pembagian Dalam Hukum Hijab Ada 2 Yaitu :
E N D
HUKUM WARIS By. HeruKuswanto, SH.MHum PROGRAM SARJANA UNIVERSITAS NAROTAMA S U R A B A Y A
BAB VI CARA MENENTUKAN AHLI WARIS DAN HIJAB Menentukan ahli waris Masalah hijab/halang menghalangi Menentukan Ashabab Menentukan porsi Mengerjakan pembagian Dalam Hukum Hijab Ada 2 Yaitu : Hijab Hirman Hijab Nugsan
RUMUS PEMBAGIAN WARIS MENURUT HUKUM ISLAM S (suami) = ½ …… ¼ jika ada anak, cucu, dst I (istri) = ¼ …… 1/8 jika ada anak, cucu, dst I (ibu) = 1/3 …… 1/6 jika ada anak, cucu > 1 B (bapak) = 1/6 ...... 1/3 jika saudara si mayat > 1 D (Datuk) = 1/6 ...... 1/3 jika saudara si mayat > 1 Saudara = ½ …… 2/3 jika > 1 Anak perempuan = ½ …… 2/3 jika > 1 Anak laki-laki = ½ …… 2/3 jika > 1 Cucu laki-laki = ½ …… 2/3 jika > 1 Cucu perempuan = ½ …… 2/3 jika > 1 Cicit laki-laki = ½ …… 2/3 jika > 1 Cicit perempuan = ½ …… 2/3 jika > 1
Soal : A & B menjalaniperkawinantahun 1960, padatahun 1980 B meninggalduniadenganmeninggalkananak C1, C2, C3 dananakangkat C4, dalamperkawinanmempunyai HP : 100 juta, padatahun 1965 A mendapathadiahdaritemannya G 25 juta, B mendapathubahdaribapaknya 25 juta, dimanabapak B mempunyaiharta 35 juta. Pertanyaan : Bagaimanapenyelesaiankasustersebutdiatasmenuruthukumislam?