90 likes | 551 Views
HUKUM WARIS. By. Heru Kuswanto , SH.MHum PROGRAM SARJANA UNIVERSITAS NAROTAMA S U R A B A Y A. BAB III WARISAN AHLI WARIS YANG STATUSNYA DIRAGUKAN. Ahli waris yang dikelompokkan dalam statusnya diragukan ialah : Anak yang masih dalam kandungan Orang yang hilang ( mafgud )
E N D
HUKUM WARIS By. HeruKuswanto, SH.MHum PROGRAM SARJANA UNIVERSITAS NAROTAMA S U R A B A Y A
BAB IIIWARISAN AHLI WARIS YANG STATUSNYA DIRAGUKAN Ahliwaris yang dikelompokkandalamstatusnyadiragukanialah : • Anak yang masihdalamkandungan • Orang yang hilang (mafgud) • Orang yang matiserentak • Orang yang tertawan (Asir) • Khurtsa • Zawul Al-Arhum Menyangkutkewarisananakdalamkandunganharusdipenuhi 2 Persyaratanyaitu: • Dapatdiyakinibahwaanaktersebutadadalamkandunganibunya, padasaatsipewarismeninggaldunia • Bayi yang akanlahirdiyakinimasihhidup
Menyangkut status hukumorang yang hilangparaahlihukum Islam menetapkanbahwa : • Istriorang yang hilangtidakbolehdikawinkan • Hartaorang yang hilangtidakbolehdiwariskan • Hak-hakorang yang hilangtidakbolehdibelanjakanataudialihkan Jangkawaktuorang yang dianggaphilangada 2 pendapat, yaitu : • UlamaHamafiyah : Temansebayanyasudahmeninggaldunia • UlamaSyafriyah : ± 70 tahunsetelahdinyatakanhilang Tentangkewarisanorang yang hilangada 2 pendapat, yaitu : • Apabilaorang yang hilangmenghijab/menghalangiahliwaris yang lain, makapembagianhartawarisanditangguhkansampai status orang yang hilangtersebutpasti • Apabilaorang yang hilangtidakmenghijabmakaiaakanbersekutudenganahliwaris yang lain Cara UntukMenentukanHakWarisKhunsta : • Dengancaramenentukanjeniskelamin yang dominan • Dengancaramenelititanda-tandakedewasaan