1 / 3

HUKUM WARIS

HUKUM WARIS. By. Heru Kuswanto , SH.MHum PROGRAM SARJANA UNIVERSITAS NAROTAMA S U R A B A Y A. BAB III WARISAN AHLI WARIS YANG STATUSNYA DIRAGUKAN. Ahli waris yang dikelompokkan dalam statusnya diragukan ialah : Anak yang masih dalam kandungan Orang yang hilang ( mafgud )

mio
Download Presentation

HUKUM WARIS

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. HUKUM WARIS By. HeruKuswanto, SH.MHum PROGRAM SARJANA UNIVERSITAS NAROTAMA S U R A B A Y A

  2. BAB IIIWARISAN AHLI WARIS YANG STATUSNYA DIRAGUKAN Ahliwaris yang dikelompokkandalamstatusnyadiragukanialah : • Anak yang masihdalamkandungan • Orang yang hilang (mafgud) • Orang yang matiserentak • Orang yang tertawan (Asir) • Khurtsa • Zawul Al-Arhum Menyangkutkewarisananakdalamkandunganharusdipenuhi 2 Persyaratanyaitu: • Dapatdiyakinibahwaanaktersebutadadalamkandunganibunya, padasaatsipewarismeninggaldunia • Bayi yang akanlahirdiyakinimasihhidup

  3. Menyangkut status hukumorang yang hilangparaahlihukum Islam menetapkanbahwa : • Istriorang yang hilangtidakbolehdikawinkan • Hartaorang yang hilangtidakbolehdiwariskan • Hak-hakorang yang hilangtidakbolehdibelanjakanataudialihkan Jangkawaktuorang yang dianggaphilangada 2 pendapat, yaitu : • UlamaHamafiyah : Temansebayanyasudahmeninggaldunia • UlamaSyafriyah : ± 70 tahunsetelahdinyatakanhilang Tentangkewarisanorang yang hilangada 2 pendapat, yaitu : • Apabilaorang yang hilangmenghijab/menghalangiahliwaris yang lain, makapembagianhartawarisanditangguhkansampai status orang yang hilangtersebutpasti • Apabilaorang yang hilangtidakmenghijabmakaiaakanbersekutudenganahliwaris yang lain Cara UntukMenentukanHakWarisKhunsta : • Dengancaramenentukanjeniskelamin yang dominan • Dengancaramenelititanda-tandakedewasaan

More Related