1 / 30

KODE EXCESS-3 Kode ini biasanya digunakan untuk mengantikan kode BCD. Contoh: (64) 10

KODE EXCESS-3 Kode ini biasanya digunakan untuk mengantikan kode BCD. Contoh: (64) 10 Langkah 1. tambahkan 3 pada setiap angka desimal 6 4 3 3 9 7.

helmut
Download Presentation

KODE EXCESS-3 Kode ini biasanya digunakan untuk mengantikan kode BCD. Contoh: (64) 10

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. KODE EXCESS-3 Kode ini biasanya digunakan untuk mengantikan kode BCD. Contoh: (64)10 • Langkah 1. tambahkan 3 pada setiap angka desimal 6 4 3 3 9 7

  2. Langkah 2, angka-angka hasil penjumlahan diubah ke Biner. 9 7 1001 0111 Jadi (64)10 = 1001 0111

  3. KODE GRAY Mengubah Biner ke GRAY. Contoh : (10110)2 1 0 1 1 0 Biner Langkah-langkah : 1). Bilangan pertama Biner turun 2). Selanjutnya, tambahkan 2 bit pertama pada bilangan biner, dg mengabaikan setiap bawaan. Jumlahnya mrpk angka Gray berikutnya (1+0)= 1 Sehingga Gray 1 0 tapi sampai saat ini belum selesai,lanjutkan menambahkan 2 bit berikutnya

  4. 3). Selanjutnya, tambahkan 2 bit pertama pada bilangan biner, dg mengabaikan setiap bawaan. Jumlahnya mrpk angka Gray berikutnya (0+1)= 1 Sehingga Gray berikutnya 1 1 1 4). Selanjutnya, tambahkan 2 bit pertama pada bilangan biner, dg mengabaikan setiap bawaan. Jumlahnya mrpk angka Gray berikutnya (1+1)= 0 Sehingga Gray 1 1 1 0 tapi sampai saat ini belum selesai,lanjutkan menambahkan 2 bit berikutnya

  5. 5). Selanjutnya, tambahkan 2 bit terakhir pada bilangan biner, dg mengabaikan setiap bawaan. Jumlahnya mrpk angka Gray berikutnya (1+0)= 1 Sehingga Kode Gray 1 1 1 0 1

  6. Mengubah GRAY ke Biner. Contoh : 1101 Gray = ….. Biner 1 1 0 1 GRAY Langkah-langkah : 1). Bilangan pertama Gray turun 2). Selanjutnya, tambahkan 2 bit pertama pada bilangan biner, dg mengabaikan setiap bawaan. Jumlahnya mrpk angka Gray berikutnya (1+1)= 0 1 1 0 1 1

  7. 1 1 0 1 1 0 0 1 Biner 3). Selanjutnya, tambahkan 2 bit pertama pada bilangan biner, dg mengabaikan setiap bawaan. Jumlahnya mrpk angka Gray berikutnya (0+0)= 0 1 1 0 1 1 0 0

  8. 4). Selanjutnya, tambahkan 2 bit pertama pada bilangan biner, dg mengabaikan setiap bawaan. Jumlahnya mrpk angka Gray berikutnya (0+1)= 1 1 1 0 1 1 0 0 1

More Related