90 likes | 436 Views
Prosedur Tugas Akhir D3 Teknik Multimedia Dan Jaringan. Oleh : Devie Rosa Anamisa. Bagan Alir Tugas Akhir. Bidang Minat. Bidang Minat : Multimedia: Kecerdasan Komputasional (pengolahan image,video,voice) Game Media Pembelajaran (e-learning) Jaringan Komputer Web , android
E N D
Prosedur Tugas Akhir D3 Teknik Multimedia Dan Jaringan Oleh : Devie Rosa Anamisa
Bidang Minat • Bidang Minat : • Multimedia: • Kecerdasan Komputasional (pengolahan image,video,voice) • Game • Media Pembelajaran (e-learning) • Jaringan Komputer • Web , android • Simulasi arsitektur jaringan komputer • Sms Gateway
Format Pengajuan Judul Proposal • Abstrak, berisikan : a. Gambaran Umum (Pendahuluan) b. Tujuan c. Metode d. Harapan Hasil 2. Bab I, berisikan : a. Latar Belakang • Problem Umum (Sejarah) • Problem Khusus (Originalitas) • Kontribusi (Tujuan) b. Perumusan Masalah c. Tujuan Dan Manfaat d. Batasan Masalah
Syarat Pengajuan Proposal • Legalisir Toefl sidang I/II • Toefl > 450 • Fotocopy KHS/ Transkrip • Nilai tiap matakuliah < D • Form Pembayaran Tugas Akhir sidang I/II • Koordinator TA : 08123121633
Syarat Review Proposal • Surat Pengantar Pengerjaan Tugas Akhir (E) • Daftar perbaikan usulan tugas akhir (D2) • Berita Acara seminar usulan tugas akhir (D1) • Surat Permohonan kesediaan menjadi dosen pembimbing (B)
Berkas Pengajuan Sidang I/II • 3 eksemplar laporan / buku tugas akhir tahap I (2 penguji, 1 pembimbing) • Berkas-berkas sidang I: • Berita Acara Bimbingan Tugas Akhir (F) • Form Persetujuan Dosen Pembimbing • Form Pengajuan Tugas Akhir (A) • Form Persetujuan Dosen Bidang Minat (A1) • Form Berita Acara Sidang Tugas Akhir (H) • Form Daftar Perbaikan Dosen Pembimbing,Penguji I dan Penguji II (J1,J2) • Form Penilaian Ujian tugas Akhir (I) • Berkas-berkas sidang II : semua