310 likes | 681 Views
Perasaan. Perasaan. Perasaan adalah suatu pernyataan jiwa , yang sedikit banyak bersifat subjektif , untuk merasakan senang atau tidak senang dan yang tidak bergantung kepada perangsang dan alat-alat indra. Menurut para ahli.
E N D
Perasaan • Perasaanadalahsuatupernyataanjiwa, yang sedikitbanyakbersifatsubjektif, untukmerasakansenangatautidaksenangdan yang tidakbergantungkepadaperangsangdanalat-alatindra.
Menurutparaahli • menurut Prof. Hukstra, perasaanadalahsuatufungsijiwa yang dapatmempertimbangkandanmengukursesuatumenurut rasa senangdantidaksenang • menurutKoentjaraningratperasaanadalahsuatukeadaandalamkesadaranmanusia yang karenapengaruhpengetahuannyadinilaisebagaikeadaanpositifdannegatif.
dalampandanganDirganusaperasaanmempunyaiduaarti • Di tinjausecarafisiologis perasaanadalahpengindraan, sehinggamerupakansalahsatufungsitubuhuntukmengadakankontakdengandunialuar 2. Dalampsikologis perasaanmempunyaifungsimenilai, yaitupenilaianterhadapsesuatuhal. contoh : “ Saya rasa nanti sore hariakanhujan”
EmpatgolonganperasaanMenurutMax Scheler • Perasaanpengindraan, yaituperasaan yang berhubungandenganpengindraanmisalnya : rasa panas, dingindansakit • Perasaanvital, yaituperasaan yang berhubungandengankeadaantubuhmisalnya : rasa lesu, segar • Perasaanpsikis, yaituperasaan yang menyebabkanperubahan-perubahanpsikismisalnya : rasa senang, sedih. • Perasaanpribadi, yaituperasaan yang dialamisecarapribadimisalnya : perasaanterasing
Perasaaanmenurutkeadaanseseorangdibagimenjadiduagolongan • GolonganEukoloi, ialahgolonganorang yang selalumerasasenang, gembiradanoptimis. • GolonganDiskoloi, ialahgolonganorang yang selalumerasatidaksenang, murungdanpesimis.
Rumpunperasaanmenurut Drs. AgusSujanto a. Perasaanrendah (biologis) • Perasaankeinderaan (sensoris), ialahperasaan yang timbulwaktuinderakitamenerimarangsangan • Perasaan vital (kehidupan), ialahperasaan yang bergantungkepadakeadaantubuhkiasesewaktu, misalnyamerasasenangsekalikarenasehat. • Perasaantanggapan, ialahperasaan yang mengiringiapabilakitamenanggapsesuatuataukeadaan, misalnyaseorangprajuritmasihmerasasenangsekalikalauiaingatbetapa sang sakaberkibardenganmegahnya. • Perasaaninstink, ialahperasaan yang mengiringisesuatuinstink yang sedangtimbul, misalnyakitaakanmerasasenang, kalaupadasaatmakan, dimejamakanselalutersediahidangan yang berganti-gantian.
b. Perasaanluhur (rohani) • Perasaankeindahan, adaduamacam : perasaankeindahannegatif, ialahperasaan yang timbulkalaukitamenginderasesuatu yang buruk. Perasaankeindahan yang positif, ialahperasaankeindahan yang timbulkalaukitamenginderasesuatu yang baik. • Perasaanintelek, ialahperasaan yang timbulsebagaiakibatdarihasilintelek, misalnyakalaukitadapatmemecahkansesuatu yang sulit, timbul rasa senangdansebaliknya. • Perasaankesusilaan, ialahperasaan yang timbulkarenainderakitamenerimaperansangsusilaataujahat.
4. Perasaanketuhanan, ialahperasaan yang timbuldalammengetahuiadanyatuhan. Misalnyaorangakanmerasabahagiakalauiamerasabahwatuhanselalumelindungidandekatpadanya. 5. Perasaandiri, iniadaduamacam : positifdannegatif. Perasaandiripositifadalahperasaan yang timbulbilaiadapatberbuatsamaataulebihdariorang lain. Perasaandirinegatifadalahperasaan yang timbulkalautidakdapatberbuatsepertiataumendekatiorang lain. 6. Perasaansimpati, ialahperasaan yang timbulkarenaorang lain mengalami rasa senangatautidaksenang. 7. Perasaansosial, ialahperasaan yang timbulkarenamelihatkeadaanmasyarakat.
EmosionalIntelegensi • Kata “emosi” diturunkandarikatabahasaPerancis,emotion. Emosiadalahsuatuperasaaninginmelebihidarisifatindividuterhadapsuatuobjeksehinggacendrungberupayauntukmengekpresikandanmengaplikasikannya
Macam-MacamEmosi : • Takut: Emosiinicenderungatauseringdisebabkanolehsituasisosialtertentu, biasanyakondisiketakutanpadasuatuobyek yang nyata. Misalnya, takutberadaditempat yang gelapatausepi. • . Khawatir: Khawatirinimerupakanbentukketakutan, tetapilebihbersifatimajinerataukhayalan. Dalampikirandankeyakinankitadiyakinikonkretkeberadaannya. Kekhawatiranmunculkalauintensitasketakutanmeningkat. Misalnya, khawatirkalaukitatidakberhasilmelakukansesuatuatautidak lulus ujian.
Marah: Marahbersifatsosialdanbiasanyaterjadijikamendapatperlakukantidakadilatautidakmenyenangkandalaminteraksisosial. Marahmembuatkitamenjaditertekan. Saatkitamarahdenyutjantungkitabertambahcepatdantekanandarahnaik. Napas pun tersengaldanpendek, ototmenegang. • Sebal: Sebalterjadikalaukitamerasaterganggu, tetapitidaksampaimenimbulkankemarahandancenderungtidakmenimbulkantekananbagikita. Sebalakanmunculberkaitandenganhubunganantarpribadi, misalnyakitasebalmelihattingkahtemanatausipacar yang enggakperhatian.
Frustrasi: Frustrasimerupakankeadaansaatindividumengalamihambatan-hambatandalampemenuhankebutuhannnya, terutamabilahambatantersebutmunculdaridirinyasendiri. Konsekuensifrustrasidapatmenimbulkanperasaanrendahdiri. Kita dianggapmampumemberikanresponspositifterhadap rasa frustrasikalaumampumemahamisumber-sumberfrustrasidenganlogis. • Namun, reaksi yang negatifjugadapatmunculdalambentukagresifisikdan verbal, pengalihankemarahanpadaobyek lain sertapenghindaranterhadapsumberpersoalanataurealitashidupny
Cemburu: Cemburuadalahsuatukeadaanketakutan yang diliputikemarahan. Perasaaninimunculdidasarkanperasaantidakamandantakut status atauposisikita yang sangatberartibagidirikitaakandigantikanolehorang lain. Yang paling seringkitaalamiadalahcemburukalaumelihatcowokataucewekkitadekatsamaorang lain atausahabatkitamulaidekatdenganteman lain. • IriHati: Emosiiniditunjukkanpadaorangtertentuataubenda yang dimilikiorang lain. Hal inibisamenjadihal yang beratbagikitakarenaberkaitandenganmateri yang jugamenunjukkan status sosial. Misalnya, kitairikarenamelihatsi A lebihcantik, kaya, populerdaripadakita. dialamidalamwaktu yang panjangdanberlebihanakanmenyebabkankerusakanfisikdanpsikis yang cukupseriushinggadepresi.
Dukacita: Dukacitamerupakanperasaangalauataudepresi yang tidakterlaluberat, tetapimenggangguindividu. Keadaaniniterjadibilakehilangansesuatuatauseseorang yang sangatberartibuatkita. Kalaudia • AfeksiatauSayang: Afeksiadalahkeadaanemosi yang menyenangkandanobyeknyalebihluas, memilikiintensitas yang tidakterlalaukuat (tidaksekuatcinta), danberkaitandengan rasa ingindimilikidandicintai. • Bahagia: Perasaaninidihayatisecaraberbeda-bedaolehsetiapindividu. Bahagiamunculkarenaremajamampumenyesuaikandiridenganbaikpadasuatusituasi, suksesdanmemperolehkeberhasilan yang lebihbaikdariorang lain atauberasaldariterlepasnyaenergiemosionaldarisituasi yang menimbulkankegelisahandirinya.
EmosionalIntelegensi • EmosionalIntelegensiadalahkemampuanuntukmenyeimbangkanpikirandenganperasaansehinggahubunganantarindividubisaterkendali. Emosionalintelegensimenunjukkepadasuatukemampuanuntukmemahamiperasaandirimasing-masingdanperasaanorang lain, kemampuanuntukmemotivasidirisendiridanmenatadenganbaikemosi-emosi yang munculdalamdirinyadandalamberhubungandenganorang lain.
lima unsurEmosionalIntelegensi • yaitukesadarandiri (self-awareness), • penagturandiri (self-regulation), • motivasi(motivation), • empati(empathy), • keterampilansosial (social skill).
Kesadarandiri (self-awareness) • Kesadarandiri (self-awareness) : mengetahuiapa yang kitarasakanpadasuatusaat, danmengunakannyauntukmemadumengambilkeputusandirisendiri, memilikitolakukur yang realistisataskemampuandiridankepercayaandiri yang kuat. Kesadarandirimeliputikemampuan: a. Kesadaranemosi : mengenaliemosidirisendiridanefeknya. b. Penilaiandirisecarateliti : mengetahuikekuatandanbatas-batasdirisendiri. c. Percayadiri : keyakinantentanghargadiridankemampuandiri
Pengaturandiri (self-regulation) • Pengaturandiri (self-regulation) : menanganiemosikitasedemikianrupasehinggaberdampakpositifkepadapelaksanaantugas, pekaterhadapkatahatidansanggupmenundakenikmatansebelumtercapaisuatusasaran, mampusegerapulihkembalidaritekananemosi.
Pengaturandirimeliputikemampuan a. Mengendalikandiri (self control) : mengelolaemosidandesakanhati yang merusak. b. Sifatdapatdipercaya (trustworhtiness) : memeliharanormakejujurandanintegritas. c. Kehati-hatian (counciousness) : bertanggungjawabataskinerjapribadi. d. Adaptabilitas (adaptability) : keluwesandalammenghadapiperubahan. e. Inovasi (innovation) : mudahmenerimadanterbukaterhadapgagasan, pendekatan, daninformasi-informasibaru.
Motivasi (motivation) • mengunakanhasrat yang paling dalamuntukmengerakkandanmenuntunmenujusasaran, membantukitamengambilinisiatifdanbertindaksecaraefektif, sertauntukbertahanmenghadapikegagalandanfrustasi.
Kecendrunganemosi yang mengantarataumemudahkanpencapaiansasaranmeliputi: a. Doronganprestasi (achievement drive) : doronganuntukmenjadilebihbaikataumemenuhistandarkeberhasilan. b. Komitmen (commitment) : kemampuanmenyesuaikandiridengansasarankelompokataulembaga. c. Inisiatif (initiative) : kesiapanuntukmemamfaatkankesempatan. d. Optimisme(Optimism) : kegigihandalammemperjuangkansasarankendatiadahalangandankegagalan.
Empati (empathy) merasakanapa yang dirasakanorang lain, mampumemahamiperspektifmereka, menumbuhkanhubungansalingpercayadanmenyelaraskandiridenganorang lain.
Kemampuaninimeliputi: a. Memahamiorang lain (understanding others) : menginderaperasaandanperspektiforangdanmenunjukkanminataktifterhadapkepentinganmereka. b. Mengembangkanorang lain (developing others) : merasakankebutuhanperkembanganorang lain danberusahamenumbuhkankemampuanmereka. c. Orientasipelayanan (service orientation) : kemampuanmengantisipasi, mengenalidanberusahamemenuhikebutuhanorang lain. d. Memamfaatkankeragaman (leveraging diversity) : kemampuanmenumbuhkanpeluangmelaluipergaulandenganorang lain. e. Kesadaranpolitis (political awareness) : mampumembacaarusemosisebuahkelompokdanhubungandengankekuasaan.
Keterampilansosial (social skill) • menanganiemosidenganbaikketikaberhubungandenganorang lain dandengancermatmembacasituasidanjaringansosial. Dalamberinteraksidenganorang lain keterampilaninidapatdipergunakanuntukmempengaruhidanmemimpin, bermusyawarahdanmenyelesaikanmasalahdanbekerjasamadalamtim.
Kepintarandalammenggugahtanggapan yang dikehendakipadaorang lain meliputi: a. Pengaruh(influence) : melakukantaktik u tukmelakukanpersuasi. b. Komunikasi (communication) : mengirimpesan yang jelasdanmeyakinkan. c. Manajemenkonflik (conflict management) : kemampuanmelakukannegosiasidanpemecahansilangpendapat. d. Kepemimpinan (leardership) : membangkitkaninspirasidanmemadukelompokdanoranglain.
e. Katasilatorperubahan (change catalyst) : kemampuanmemulaidanmengelolaperubahan. f. Membangunhubungan (building bonds) : kemampuanmenumbuhkanhubungan yang bermamfaat. g. Kolaborasidankooperasi (collaboration and cooperation) : kemampuanbekerjasamadenganorang lain demitujuanbersama. h. Kemampuantim (team capability) : menciptakansinergikelompokdalammemperjuangkantujuanbersama.
ATAS PERHATIAN DAN PARTISIPASINYA TERIMA KASIH