220 likes | 522 Views
PROSPEK BISNIS UNGGAS KE DEPAN. Oleh FRANCISCUS WELIRANG Direktur PT. Indofood Sukses Makmur Tbk. Disampaikan di, SEMINAR NASIONAL BISNIS PERUNGGASAN ke 5 – ASOHI Selasa, 27 Oktober 2009 jam 13.00 – 15.00 Hotel Santika, Jakarta. 1. FW/SD/1 0 /2009/SP. DAFTAR ISI. TEN WORLD CHALLENGE
E N D
PROSPEK BISNIS UNGGAS KE DEPAN Oleh FRANCISCUS WELIRANG Direktur PT. Indofood Sukses Makmur Tbk Disampaikan di, SEMINAR NASIONAL BISNIS PERUNGGASAN ke 5 – ASOHI Selasa, 27 Oktober 2009 jam 13.00 – 15.00 Hotel Santika, Jakarta 1 FW/SD/10/2009/SP
DAFTAR ISI • TEN WORLD CHALLENGE • PARADIGMA PANGAN • PETA POSISI KETAHANAN PANGAN DAN PRIORITAS KOMODITAS PANGAN STRATEGIS • PETA KETAHANAN PANGAN • FAKTA DAN DATA : INDUSTRI PANGAN • JUMLAH PERUSAHAAN AYAM • JUMLAH PETERNAKAN UNGGAS • POPULASI UNGGAS • PERFORMA AYAM • KONSUMSI DAGING AYAM • HARGA PROTEIN-PROTEIN HEWANI • CONTOH : KEBUTUHAN AYAM POTONG, KONTROL KESEIMBANGAN, KEBUTUHAN TELUR AYAM • KARAKTER BISNIS PANGAN INDONESIA • COMPETITIVE ENVIRONMENT • TANTANGAN INDUSTRI PERUNGGASAN • ARAH KEBIJAKAN PEMERINTAH • REKOMENDASI 2 FW/SD/10/2009/SP
TEN WORLD CHALLENGESMENGGAPAI KETAHANAN PANGAN 3 FW/SD/10/2009/SP
PARADIGMA PANGAN • UU TATA RUANG LAHAN YANG JELAS MENGATUR SENTRA – SENTRA PRODUKSI PANGAN • BMG UNTUK PERTANIAN & NELAYAN : - WAKTU TANAM - POLA TANAM - RAMALAN CUACA - ARAH ANGIN DLL KARBOHIDRAT PROTEIN • SUMBER UTAMA YANG MELIMPAH DAN MURAH : UNGGAS + IKAN • DAGING SAPI & KAMBING : BIARKAN UNTUK MASY. MENENGAH KE ATAS (MAHAL & TERBATAS) • TEBAR BENIH IKAN / NENER DI HULU SUNGAI / DANAU SAAT MUSIM HUJAN UNTUK PROTEIN RAKYAT KETAHANAN “PANGAN” BERAS & NON BERAS LEMAK SUPPLY BAHAN PANGAN INDUSTRI BUMBU CARA POTONG DAGING / IKAN BESAR DLL TATA BOGA HARUS DIKEMBANGKAN PENGETAHUAN GIZI MASYARAKAT TO FEED THE WORLD YANG BISA “MASUK KE MULUT” GIZI BANGSA (OTOMATIS DMO/KEBUTUHAN DALAM NEGERI TERPENUHI DENGAN SENDIRINYA) 4 FW/SD/10/2009/SP
PETA POSISI KETAHANAN PANGAN DAN PRIORITAS KOMODITAS PANGAN STRATEGIS SUMBER IMPORT KEBUN PERAN UTAMA KETAHANAN PANGAN PUPUK + AIR + PESTISIDA SEMI FRESH PRODUCT LADANG / SAWAH TERNAK BESAR INDUSTRI PRIMER INDUSTRI SEKUNDER INDUSTRI TERTIER PASAR KONSUMEN BIBIT OBAT + PAKAN + AIR • INDUSTRI TEPUNG • MINYAK GORENG • GULA • SUSU • DLL • DAGING • REFREGERATOR • R.P.H • CPO • RICE MILL • DLL • MIE • MARGARINE • NUGGET • BASO • SAUSAGES • ICE CREAM • YOGURT • DLL TAMBAK UNGGAS KAPAL + ALAT TANGKAP + PELABUHAN SUNGAI / LAUT FRESH PRODUCT 5 FW/SD/10/2009/SP
BIBIT PETA KETAHANAN PANGAN UNGGAS PASAR MODERN K O N S U M E N INDUSTRI PRIMER INDUSTRI TERTIER PASAR BASAH R. POTONG; SENTRA POTONG; REFRIGERATOR; DLL FROZEN; SOSIS; NUGET; BASO DLL JASA BOGA UNGGAS / ITIK PAKAN AIR INDUSTRI SEKUNDER INDUSTRI KUE/ROTI MIE SYSTEM OBAT TEPUNG TELUR; TELUR ASIN DLL KULINER KANDANG CATATAN : DATA DIAMBIL DARI BPS DATA TAHUN 2008 S/D 2015 MERUPAKAN ASUMSI, SESUAI DENGAN % PERUBAHAN TAHUN SEBELUMNYA 6 FW/SD/10/2009/SP
Fakta & Data : Industri Unggas JUMLAH PERUSAHAAN AYAM AYAM PETELUR AYAM PEDAGING Sumber : Badan Pusat Statistik • INDUSTRI BIBIT SEDIKIT KARENA PADAT TEKNOLOGI DAN MODAL • INDUSTRI BUDIDAYA TUMBUH DAN BERKEMBANG 7 FW/SD/10/2009/SP
Fakta & Data : Industri Unggas JUMLAH PETERNAKAN UNGGAS Sumber : Badan Pusat Statistik • JENIS USAHA / BADAN HUKUM BERAGAM • TERBANYAK USAHA PERORANGAN • SEJALAN DENGAN UKM DAN PROGRAM EKONOMI DOMESTIK 8 FW/SD/10/2009/SP
Fakta & Data : Industri Unggas POPULASI UNGGAS X 1.000 EKOR Sumber : Badan Pusat Statistik • INDUSTRI AYAM TUMBUH LEBIH CEPAT DIBANDINGKAN DENGAN ITIK 9 FW/SD/10/2009/SP
Fakta & Data : Industri Unggas PERFORMA AYAM Sumber : Foodreview Indonesia, Vol. IV/No.5/Mei 2009 • INDUSTRI INI MASIH DAPAT BERKEMBANG TERUS • MENYERAP TENAGA KERJA 2,5 JUTA SESUAI DENGAN INDUSTRI UKM • INDUSTRI PENOPANG TUMBUH 10 FW/SD/10/2009/SP
Fakta & Data : Industri Unggas KONSUMSI DAGING AYAM ASEAN Sumber : Foodreview Indonesia, Vol. IV/No.5/Mei 2009 • KONSUMSI PROTEIN HEWANI INDONESIA MASIH RENDAH • JUMLAH PENDUDUK INDONESIA PALING BANYAK SENEGARA ASEAN • PASAR MASIH TERBUKA LUAS 11 FW/SD/10/2009/SP
Fakta & Data : Industri Unggas HARGA SUMBER PROTEIN HEWANI Sumber : FMPI (2009) • HARGA PROTEIN UNGGAS MURAH • HARGA DAGING AYAM LEBIH TERJANGKAU DIBANDINGKAN DENGAN • DAGING SAPI 12 FW/SD/10/2009/SP
Fakta & Data : Industri Unggas KEBUTUHAN AYAM POTONG • KONSUMSI PER KAPITA PER TAHUN = 6 KG • KEBUTUHAN AYAM INDONESIA : • 235 JUTA X 6 = 1.410 JUTA KG • ASUMSI : • - BERAT RATA-RATA AYAM / EKOR = 1.4 KG • - BERAT RATA-RATA AYAM 1 KG ~ 1.8 KG • MAKA DIBUTUHKAN 1.000.000.000 EKOR AYAM / TAHUN 13 FW/SD/10/2009/SP
Fakta & Data : Industri Unggas KONTROL KESEIMBANGAN • SUPPLY DOC INDONESIA 25 JUTA / MINGGU. MORTALITY 10% • SUPPLY DOC = 22.5 JUTA x 52 MINGGU = 1.170 JUTA EKOR/TAHUN ATAU • 1170 • _____ = 4.978 EKOR / KAPITA ATAU • 235 • 4.978 x 1.4 = 6.9 KG / KAPITA / TAHUN • PARENT STOCK – KEBUTUHAN • 1 PARENT STOCK :170 TELOR x 80% = 140 TELUR • 1.170 JUTA • __________ = 8.357 EKOR AYAM / TAHUN • 140 14 FW/SD/10/2009/SP
Fakta & Data : Industri Unggas KEBUTUHAN TELUR AYAM • KONSUMSI TELUR/KAPITA/TH : 85 BUTIR (2007) • KEBUTUHAN TELUR DI INDONESIA : • 235 JUTA x 85 = 19.975 JUTA TELUR • ASUMSI : 1 KG = 16 BUTIR • 19.975 JUTA • ___________ = 1.248,43 JUTA KG • 16 • = 5.31 KG/KAPITA/TAHUN • 3. KEBUTUHAN AYAM PETELUR : • 1 AYAM = 170 TELUR. PERIODE 52 MINGGU • KEBUTUHAN AYAM : • 19.975 JUTA • ___________ = 117.5 JUTA EKOR / TAHUN • 170 15 FW/SD/10/2009/SP
KARAKTER BISNIS PANGAN INDONESIA • Total Konsumsi Makanan, minuman & tembakau th 2008 +/- Rp 1.500 trilyun • Pangan segar & belum diolah, dimasak rumah, di jual di warung, restoran, fast food Rp 1.000 trilyun • Pangan hasil olahan industri +/- Rp 383 trilyun • Konsumsi rokok & pangan impor +/- Rp 120 triyun • Berdiri banyak Mal & Ritel Modern (Mini / Super / Hypermarket) & Food Court, restoran modern • Konsumen Indonesia yang besar, sangat terbagi dr segi pendapatan, geografi, umur, pendidikan • Sering makan diluar pd acr khusus (ultah, lulus, buka puasa dll), restoran & fast food berkembang • Private label/makloon/ OEM untuk produk barang & franchise/waralaba meningkat (dr dalam & luar negeri) • Promosi & Merek dominan & kemasan mengecil • Bhn Impor masih tinggi (terigu,susu,kedele,daging) Sumber: GAPMI 16 FW/SD/10/2009/SP
COMPETITIVE ENVIRONMENT • Ada 1.193.373 industri pangan, terdiri : 6.110 skala besar / medium, 69.352 kecil & 1.117.911 rumah tangga dg total tenaga kerja : 3,4 juta pekerja • MNC / Asing telah masuk ke Industri pangan, ritel modern, Fast Food, Hotel, Restoran, Lewat JV, Lisensi & Franchise • Ada 11.461 hotel di Indonesia (2006): 1.057 star hotel : 303 (1-star), 241 (2-star), 265 (3-star), 165 (4-star) & 83 (5-star) • Hotels : JW Mariott, Intercon, Ritz Carlton, Mercure, Ibis, Novotel, Shangrila, Hyatt, Melia, Le Meridien, Kempinski dll • Restoran & food servis al : Mc Donald’s, Pizza Hut, KFC, A&W, Burger King, Sizzler, Wendy’s, Tony Roma’s, Dunkin Donuts, J.Co, Bread Talk, Krispy Kreme, Starbucks, Dome, Exellso, Hard Rock Café, Hokben, Jeslyn Cake, Mon Ami dll. • Juga tumbuh Rest & fast food lokal: Es Teler 77, Ayam Taliwang, Wong Solo, Suharti, Mie GM, G.Kelinci, Bakso Senayan, Soto Bangkong, Saung Kuring, Sate Madura, Gudeg Yogya, Restoran Padang, Baba Rafi Kebab. Sumber: GAPMI 17 FW/SD/10/2009/SP
TANTANGAN INDUSTRI PERUNGGASAN (1) • KONSUMSI PROTEIN HEWANI RENDAH • MASUKNYA PRODUK IMPOR : • YANG DIRAGUKAN “HALAL”NYA” • YANG DIJUAL DENGAN HARGA DUMPING • MASUK LEWAT INTERVENSI POLITIK • MASUK LEWAT BANTUAN KEMANUSIAAN • ADANYA ISU FLU BURUNG : • PENGENDALIAN DENGAN VAKSINASI • BIOSECURITY DI SEKTOR BUDIDAYA AYAM • KAMPANYE GENCAR KE KONSUMEN (PENGOLAHAN YANG DIMASAK DENGAN BENAR) • ADANYA ISU HORMON YANG DISUNTIKAN KE AYAM : • AYAM BISA DIPANEN DALAM 32-35 HARI KARENA TEKNOLOGI GENETIKA BIBIT • JUGA ADANYA TEKNOLOGI FORMULASI PAKAN 18 FW/SD/10/2009/SP
TANTANGAN INDUSTRI PERUNGGASAN (2) • BELUM ADANYA KAMPANYE GIZI YANG BERKESINAMBUNGAN • BELUM BERKEMBANGNYA INDUSTRI PRIMER, SEKUNDER DAN TERTIER • INDUSTRI PRIMER : RUMAH POTONG, SENTRA POTONG, REFERIGERATOR • INDUSTRI SEKUNDER, TEPUNG TELUR, TELUR ASIN DLL • INDUSTRI TERTIER : FROZEN FOOD, SOSIS, NUGGET, BAKSO DLL • KULINOLOGI & TATABOGA YANG BELUM BERKEMBANG • INDUSTRI BUMBU YANG BELUM BERKEMBANG • CARA POTONG DAGING & IKAN BELUM BERKEMBANG • PENGERTIAN PANGAN ADALAH “YANG MASUK KE MULUT DAN BERGIZI BAIK” BELUM DIPAHAMI • DATA – DATA YANG TIDAK AKURAT (ANTARA BPS, BI DAN ASOSIASI) • HARMONISASI PAJAK UNTUK INDUSTRI UNGGAS AGAR LEBIH KONDUSIF 19 FW/SD/10/2009/SP
ARAH KEBIJAKAN PEMERINTAH • KETAHANAN PANGAN : • PRIORITAS : BERAS, JAGUNG, KEDELAI, GULA, DAGING • REVOLUSI PERTANIAN (+ PETERNAKAN & PERIKANAN) • KETAHANAN ENERGI • PROGRAM DENGAN OWNERSHIP RAKYAT • UKM • PENGEMBANGAN EKONOMI DOMESTIK • REFORMASI BIROKRASI TUPOKSI – TARGET – HASIL • BUDGET YANG TERUKUR • KONSEP INDONESIA SEBAGAI NEGARA MARITIM, BUKAN CONTINENTAL • ADA 5 ZONING EKONOMI : Jawa, Sumatera, Kalimantan, Sulawesi dan Irian Jaya • PULAU JAWA MENJADI INTEGRATED ECONOMIC ZONE • PERATURAN & HUKUM DISESUAIKAN UNTUK NEGARA MARITIM • ADANYA “POLISI PANTAI”???? , IKAN 20 FW/SD/10/2009/SP
REKOMENDASI • DUKUNGAN PERMODALAN UNTUK UKM, MISAL : KUR • DUKUNGAN DARI PEMERINTAH KEPADA INDUSTRI BIBIT DAN PAKAN DALAM NEGERI DARI SERBUAN IMPOR • PENGEMBANGAN PASAR PRODUK HASIL TERNAK DAN IKAN • MANFAAT : NUTRISI + KEEKONOMIAN + KETERSEDIAAN • PENGEMBANGAN PRODUK ANEKA KULINER YANG BERBASIS TERNAK DAN IKAN SESUAI TUNTUTAN KONSUMEN SEKARANG • KELEMBAGAAN : • PENGEMBANGAN PAGUYUBAN (WARUNG / KAKI LIMA/RESTORAN) DAN • PENDIDIKAN KULINER (CARA POTONG, CARA SIMPAN) • PENGEMBANGAN KULINER BERBASIS AYAM • SINKRONISASI DATA BPS, BI DAN ASOSIASI 21 FW/SD/10/2009/SP
TERIMA KASIH 22 FW/SD/10/2009/SP