501 likes | 2.1k Views
KONSEP MOL Kimia SMK. KELAS X SEMESTER 2 SMKN 1 Wanayasa Banjarnegara. SK DAN KD. Standar Kompetensi Memahami konsep mol Kompetensi Dasar Memahami konsep mol Menjelaskan konsep mol Menerapkan hukum Gay Lussac dan hukum Avogadro. TUJUAN PEMBELAJARAN.
E N D
KONSEP MOLKimia SMK KELAS X SEMESTER 2 SMKN 1 WanayasaBanjarnegara
SK DAN KD StandarKompetensi • Memahamikonsep mol KompetensiDasar • Memahamikonsep mol • Menjelaskankonsep mol • Menerapkanhukum Gay Lussacdanhukum Avogadro Isi dengan Judul Halaman Terkait
TUJUAN PEMBELAJARAN 1. Siswadapatmengetahuitatapenamaansenyawabiner, ion danterner 2. Siswadapatmendeskripsikanhukumhukumdasarkimia 3. Siswadapatmenghubungkanhukumkekekalanmasa denganpersamaanreaksi 4. Siswadapatmengidentifikasikomposisisenyawakimiasesuaidenganhukumperbandingantetap 5. Siswadapatmembericontohpenerapanhukumperbandingantetapdenganhukumperbandinganberganda Isi dengan Judul Halaman Terkait
6. Siswadapatdapatmemberikancontohpenerapanhukumperbandingan volume untukreaksidalambentuk gas 7. Siswadapatmenjelaskanhubunganantarajumlahmolekuldengan volume gas dalamkeadaantertentu 8. Siswadapatmendefinisikanmasa atom relatifdanmasamolekulrelatif 9. Siswadapatmengubahsatuanberatkedalamsatuan mol 10. Siswadapatmenetapkan volume, beratberdasarkanhubungankonsep mol denganpersamaanreaksi Isi dengan Judul Halaman Terkait
MEMAHAMI KONSEP MOL • Hukum Gay-Lussac (HkPerbandingan Volume) • Perbandingan volume gas-gas yang terlibatdalamsuatureaksikimia (baikpereaksimaupunzathasilreaksi) merupakanbilanganbulatdansederhana • Hukumperbandingan volume iniberlakupadareaksi gas-gas yang susunanmolekulnyasederhana Isi dengan Judul Halaman Terkait
HUKUM AVOGADRO • Merupakansebuahhukumpokokkimia yang menyatakanbahwa : • Padakeadaansuhudantekanan yang sama, gas-gas yang mempunyai volume yang samaterdiridarijumlahmolekulmolekul yang sama Isi dengan Judul Halaman Terkait
KONSEP MOL • RumusMolekuldanRumusEmpiris • Rumuskimiaadalahpernyataankomposisikimiadarisuatusenyawamenggunakansimbol-simboluntukmenyatakanjenis-jenis atom penyusunnya Contoh : rumuskimia air, H2O • Unsur-unsurpenyusun air adalahHidrogen (H) danoksigen (O) Isi dengan Judul Halaman Terkait
RumusEmpirissuatumolekulmenyatakanrumusperbandingan yang paling sederhanadari atom atomunsur yang menyusunsenyawa • Rumusmolekulmenyatakanjenisdanjumlah atom yang sebenarnya yang terdapatdalamsatumolekulsenyawa Contoh : • Rumusmolekuletanaadalah C2H6 yang menunjukkanbahwaperbandingan atom-atom karbondanhidrogenadalah 1 banding 3 sehinggarumusempirisnyaadalah CH3 • Rumusmolekul air samadenganrumusempirisnyayaitu H2O Isi dengan Judul Halaman Terkait
MASSA ATOM RELATIF • Standarsatuanmassa atom didasarkanpadamassaisotop karbon-12 • 1 sma = 1/12 x massa atom C-12 ataumassa atom C-12 = 12 smadengan 1 sma = 1,66 x 10-27 kg Ar X = Mx 1/12 MC-12 Dimana : Ar X = massa atom relatif X M x = massa rata-rata tiap atom unsur x MC-12 = massa atom karbon-12 Isi dengan Judul Halaman Terkait
MASSA MOLEKUL RELATIF Mrxy = M xy 1/12 MC-12 Dimana : Mrxy = massamolekulrelatifmolekulxy M xy = massa rata-rata molekulxy MC-12 = massa atom karbon-12 Isi dengan Judul Halaman Terkait
KONSEP MOL • Jumlah mol suatuzatdapatditentukandenganrumus : n = mA(untuk atom) Ar n = mM(untukmolekul/senyawa) M Dimana : n = jumlah mol zat (mol) mA=massa atom (gram) mM=massamolekul/senyawa (gram) Ar= massa atom relatifunsur (gr/mol) Mr= massamolekulrelatifsenyawa/molekul (gr/mol) Isi dengan Judul Halaman Terkait
HUBUNGAN MOL DENGAN JUMLAH PARTIKEL Bilangan AVOGADRO (N)= 6,02 x 1023partikel, maka : N = n x 6,02 x 1023partikel Dimana : n =jumlah mol zat N =jumlahpartikelzat Isi dengan Judul Halaman Terkait
MASSA MOLAR ZAT Rumus : Mm= m n Dimana : Mm = massa molar zat (gr/mol) m = massazat (gr) n = jumlah mol zat (mol) Isi dengan Judul Halaman Terkait
VOLUM MOLAR ZAT Rumus : Vm = V n Dimana : Vm = volum molar zat (l/mol) V = volume zat (liter) V = n x 22,4 liter/mol Isi dengan Judul Halaman Terkait
PERSAMAAN GAS IDEAL Rumus : Pv = n.R.TatauV = n.R.T P Dimana : v = volum gas (liter) n = jumlah mol gas (mol) R = tetapan gas (0,082 L atm/mol.k) T = suhumutlak (K) P = tekanan gas (atm) Isi dengan Judul Halaman Terkait
Untukkeadaan gas yang mengacupadakeadaan gas lain V = n V gas1 V gas2 Dimana : n1 : jumlah mol gas 1 (mol) n2 : jumlah mol gas 2 (mol) V1 : volume gas 1 (liter) V2 : volume gas 2 (liter) Isi dengan Judul Halaman Terkait
MOLARITAS Rumus : M = n V Dimana : M = molaritaslarutan (mol/L atau M) n = jumlah mol zatterlarut (mol) V = volume larutan (liter) Isi dengan Judul Halaman Terkait
Dari seluruhuraiandiatasdapatdisimpulkan “ jumlah mol merupakan terminal pusatdariseluruhjalurlalulintasstoikiometri “ MASSA MOL JUMLAH PARTIKEL (gram) VOLUME GAS STP ( liter ) Isi dengan Judul Halaman Terkait
Terimakasih Isi dengan Judul Halaman Terkait