1 / 19

MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF YOGYAKARTA

MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF YOGYAKARTA. KERUSAKAN FISIOLOGIS SAYURAN DAN BUAH SEGAR. Innaka Ageng R Nafi Ananda Utama. MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF YOGYAKARTA. PHYSIOLOGICAL DISORDERS (KERUSAKAN FISIOLOGIS). • Cacat (luka) internal atau eksternal

rusk
Download Presentation

MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF YOGYAKARTA

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF YOGYAKARTA KERUSAKAN FISIOLOGIS SAYURAN DAN BUAH SEGAR Innaka Ageng R Nafi Ananda Utama

  2. MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF YOGYAKARTA PHYSIOLOGICAL DISORDERS (KERUSAKAN FISIOLOGIS) • Cacat (luka) internal atau eksternal yang diakibatkan oleh lingkungan atau penanganan sebelum dan sesudah panen yang tidak sesuai. • Cacat (luka) yang bukan disebabkan oleh jamur, bakteri, virus atau hama. • Diistilahkan sebagai “physiological disorders”

  3. MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF YOGYAKARTA TIPE KERUSAKAN FISIOLOGIS • Kerusakan (Disorders) yang disebabkan karena kondisi temperatur yang tidak sesuai • Kerusakan yang disebabkan karena tidak berfungsinya beberapa proses fisiologis pada kisaran temperatur normal bagi produk •Juga,kerusakan karena lingkungan yang toksik

  4. MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF YOGYAKARTA TIPE KERUSAKAN FISIOLOGIS • Disorder akibat temperatur – Freezing injury – Chilling injury – High temperature injury •Temperatur •Energi Radiasi (sunburn/sunscald/luka terbakar)

  5. MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF YOGYAKARTA TIPE KERUSAKAN FISIOLOGIS •Disorder akibat nutrisi – Defisiensi Kalsium #1 – Defisiensi Boron – Kelebihan Nitrogen

  6. MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF YOGYAKARTA TIPE KERUSAKAN FISIOLOGIS •Disorder yang lain – Disorder akibat penyimpanan jangka panjang • Berhubungan dengan senesen – Disorder akibat Controlled atmosphere • O2 rendah atau CO2 tinggi – Disorder akibat senyawa toksik • Amonia, SO2, metil bromida, ozon, CaCl2 – Disorder akibat etilen

  7. MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF YOGYAKARTA FREEZING INJURY • Penurunan temperatur ruang sampai • di bawah titik beku (freezing point) • jaaringan • Gejala meliputi beberapa bagian jaringan • berair (water-soaked areas), dan mati • serta kerusakan pada epidermis • Temperatur rendah dapat terjadi baik • di lapangan maupun lingkungan • penyimpanan

  8. MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF YOGYAKARTA FREEZING INJURY • Penurunan Titik beku (Freezing point) • – Bahan terlarut dalam cairan sel akan • mengurangi titik beku jaringan tanaman • dibawah titik beku air murni. • – Penurunan titik beku ini, merupakan • fungsi osmolalitas larutan sel dan • berkisar dari lebih kecil 1°C sampai • beberapa°C

  9. MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF YOGYAKARTA TITIK BEKU BEBERAPA MACAM BUAH DAN SAYURAN Komoditas Kisaran titik beku °C Apple -2.2 - -1.7 Asparagus -1.4 - -1.1 Cherry -4.3 - -3.8 Cucumber -0.9 - -0.8 Grape -5.3 - -2.9 Lettuce -0.6 - -0.3 Onion -1.3 - -0.9 Orange -2.3 - -2.0 Potato -1.8 - -1.7 Tomato -1.0 - -0.7

  10. MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF YOGYAKARTA FREEZING INJURY • Supercooling – Apabila temperatur jaringan tanaman turun sampai di bawah titik beku, kristal es tidak segera terbentuk karena jaringan tanaman mempunyai daya tahan sangat besar terhadap dingin(supercooling) – mis, larutan sel tetap berbentuk cair meskipun berada pada suhu di bawah titik beku

  11. MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF YOGYAKARTA FREEZING INJURY • Supercooling • –Dapat dikembalikan (reversible) • – Dapat merusak karena pembekuan • terjadi secara cepat pada saat larutan • sel (supercooled) akhirnya membeku, • baik akibat pemberian suhu rendah dalam • waktu lebih lama atau mengalami nukleasi • akibat vibrasi/getaran

  12. MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF YOGYAKARTA FREEZING INJURY •Nukleasi Es – Larutan sel (supercooled) akhirnya akan membeku secara lengkap, baik akibat pemberian suhu rendah dalam waktu lebih lama atau mengalami nukleasi (berbentuk seperti bintik-bintik=kristal) akibat getaran – Pembekuan sitoplasma dan cairan vakuola bersifat mematikan

  13. MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF YOGYAKARTA FREEZING INJURY • Extracellular freezing – Kristal es in the dilute wall liquid increase the VPD across the cell membrane – Ice crystals continue to grow at the expense of the liquid in the cell, which may become plasmolysed

  14. MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF YOGYAKARTA EXTRACELLULAR FREEZING

  15. MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF YOGYAKARTA FREEZING INJURY • Extracellular freezing – Biasanya dapat balik (reversible) – Natural “freeze-drying” – Menurunkan titik beku cairan sel dengan meningkatkan osmolalitasnya, akan membuat jaringan lebih resisten (tahan) terhadap “intercellular freezing”

  16. MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF YOGYAKARTA FREEZING INJURY • Extracellular freezing – Dapat menyebabkan kematian sel akibat : – Dehidrasi membran plasma – Tertusuknya membran sel, apabila kristal es berkembang ke dalam ruang di bagian dalam dinding

  17. MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF YOGYAKARTA FREEZING INJURY • Gejala freezing injury – Jaringan tampak berair (Watersoaked) – Jaringan lemas dan lembek – Gejala sekunder meliputi perubahan warna (browning) dan rusak

  18. MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF YOGYAKARTA FREEZING INJURY

  19. MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF YOGYAKARTA FREEZING INJURY

More Related