270 likes | 740 Views
PENGUKURAN KECERDASAN, BAKAT, DAN MINAT PESERT A DIDIK. BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN DAN PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN 2014. KOMPETENSI DAN INDIKATOR.
E N D
PENGUKURAN KECERDASAN, BAKAT, DAN MINAT PESERTADIDIK BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN DAN PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN 2014
KOMPETENSI DAN INDIKATOR Mampu memilih, mengkomunikasikan, dan menggunakan hasil interpretasi pengukuran kecerdasan, bakat dan minat peserta didik. • Memilihinstrumenassesmengunamengukurkecerdasan, bakat, minat peserta didik. • Memahamidanmengkomunikasikanhasilinterpretasipengukuran kecerdasan, bakat, minat peserta didik • Mengunakanhasil pengukuran kecerdasan, bakat, minat peserta didik
SKENARIO KEGIATAN • Paparan dan curah pendapat tentang berbagaiinstrumenasesemen yang digunakanuntukmengukurkecerdasan, bakat dan minat • Berlatihmembacadanmemahamihasilinterpretasipengukurankecerdasan, bakatdanminatpesertadidik. • Berlatihmengkomunikasikanhasilinterpretasipengukurankecerdasan, bakat dan minat peserta didik. • Berlatihmenggunakanhasilassesmengunapelayananbimbingandankonseling.
PengertianKecerdasan David Weschler kumpulankemampuanataukemampuan global yang adapadaindividuuntukbertindakdenganbertujuan, berpikirrasional, danmenyesuaikansecaraefektifdenganlingkungannya Edward Thorndike kemampuanindividudalammemberikanrespon yang tepatterhadap stimuli yang diterimanya.
Tes Individual AnastasidanUrbina (2007) • Stanford –Binet Intelligence Scale • Wechsler-Bellevue Intelligence Scale (WBIS) • Wechsler-Intelligence Scale For Children (WISC) • Wechsler-Adult Intelligence Scale (WAIS) • Weschler Preschool and Primary Scale of Intelligence (WPPSI)
TesKelompok • Standard Progressive Matrices • The Scholastic Aptitude Test (SAT) • TesIntelegensiKelompok Indonesia (TIKI) • Culture Fair Intelegence Test (CFIT)
PrinsipPengukuranKecerdasan Memberikanperlakuan yang samapadasemuaindividu yang akandikenakantes agar skor yang diperolehindividu yang mengikutitesdapatdibandingkan.
ProsedurAnalisisTesKecerdasan • Skoring • Merubahskormentahmenjadiskormatang, serta • Menginterpretasikanhasiltes
Klasifikasi Kecerdasan Sumber: Manual Culture Fair Intelligence Test, UNM.
PengukuranBakat • The General Aptitude Test Baterai (GATB). • Flanagan Aptitude Classification Test (FACT). • Army Services Vocational Aptitude Baterai (ASVAB). • The Differential Aptitude Test (DAT).
Differential Aptitude Test (DAT) • TesBerpikir Verbal (verbal reasoning) • TesKemampuanBerpikirNumerikal (numerical ability) • TesKemampuanSkolastik • TesBerpikirAbstrak (abstract reasoning) • BerpikirMekanik (mechanical reasionong) • TesRelasiRuang (space relation) • TesKecepatandanKetelitianKlerikal (clerical speed and accuracy)
Jenis-jenisInventoriMinat • Strong Vocational Interest Blank • Self Directed Search • Career Decision Making system • Career Occupational Preference System • Gordon Occupational Check List II • Lee Thorpe
DeskripsiInventoriMinat Lee Thrope • Bidangminatpribadisosial • Bidangminat natural. • Bidangminatmekanik • Bidangminatbisnis • Bidangminatseni • Bidangminatsains
InterpretasiHasilPengukuranPeminatanPesertaDidik Yang perludiperhatikankonseloruntukmelakukaninterpretasihasildengantepat: • Skala yang digunakanuntukmelaporkanhasil, karakteristiknormadanperbandingankelompok, sertaketerbatasandariskor. • Perbedaanutamaantaranormaataukelompokpembandingdengan orang yang ditessecaraaktual • PerbedaandalampraktekadministrasipengukuranTujuanpenggunaaninstrumenpengukuran, harussesuaidengantujuanpengembanganinstrumentersebut, kecualiadabukti yang untukpenggunaan di luaritu. • Penyusunanskorpenilaiandalamtesdanmendemonstrasikanhasil yang diperolehdariskortersebut. Drummond, 2000
InterpretasiHasilPengukuranPeminatanPesertaDidik Referensiatauacuan yang menjadidasarinterpretasihasilpengukuran: • Interpretasiberdasarkankriteria (Criterion-referenced interpretation) Skorindividudiinterpretasikansecaraabsolut, misalnyaprosentasejumlahjawaban yang benar. • Interpretasiberdasarnorma (Norm-referenced interpretation) Interpretasi relative berdasarposisi orang yang dites di dalamkelompoknormatif. Skortesberdasarkannormadapatberupaberbagaimacamskor, tapi yang paling banyakdigunakanadalahpersentildanskor standard. • Perbandinganperkembangandalamdiriindividu Adaduaskalaperkembangan yang banyakdigunakanuntukdasarinterpretasites, yaitunormausiadannormatingkat/kelasdimanaskorindividudibandingkandenganrerataskorindividu lain dengantingkatperkembangan yang berbeda.
PenyampaianLaporanHasilPengukuranPeminatanPesertaDidik Pertimbangandalampenyampaianlaporanhasilpengukuran: • Kejelasandankesamaanmengenaitujuanpengukuranpeminatan. • Hindariuntukmenyampaikanskorataunilaispesifik, sepertiskor standard, persentil, dansebagainya. • Fokuspadaupayapeningkatanpemahaman, bukanmemposisikandirisebagaiahli. • Perludipahamibahwapesertaperludibantumemahami data tapitidakharusmenerimahasilpengukurannya. • Janganpernahmembandingkanantarasatukliendenganlainnya. • Pastikanbahwapesertadidikdanpihak lain yang membutuhkaninformasimemahamiinterpretasihasiltersebut.
PenyampaianLaporanHasilPengukuranPeminatanPesertaDidik Langkah-langkahdalammengkomunikasikanhasilpengukuran: • Berikankesempatankepadapesertadidikuntukmendiskusikanreaksi personal danperasaanmerekaterhadaphasilpengukuran • Periksalahapakahadafaktor yang mempengaruhihasiltes, sepertiusia, jeniskelamin, suku/ras, keterbatasanfisik (cacat) • Carilahinformasitambahanuntukmenjelaskanhasil yang berbedaatautidakkonsisten (jikaada) • Terjemahkanhasilpengukurankedalambahasa yang dipahamipesertadidik • Berilahpenekananpadakelebihanpesertadidik, barukemudianmendiskusikankekurangansecaraobjektif • Berikanwaktu yang cukupbagipesertadidikuntukmencernahasilpengukuran
LANJUTAN : • Dengarkandenganseksamaapa yang dikatakanpesertadidik • Amati jikaadaisyaratbaik verbal maupun nonverbal • Pastikanapakahpesertadidikmemahamihasilpengukuran • Lakukankoreksiterhadapkesalahpahaman • Berikandorongankepadapesertadidikuntukmencariinformasilebihjauhberkaitandenganhasilpengukuran • Berikanbeberapapilihantindaklanjutkepadapesertadidikberdasarhasilpengukuran • Jadwalkanpertemuantindaklanjut, jikadibutuhkanuntukmemfasilitasipemahaman, perencanaanataupengambilankeputusan
PenyampaianLaporanHasilPengukuranPeminatanPesertaDidik MetodePenyampaianHasilPengukuran: • MelaluiSesi-sesiIndividual • MelaluiSesiKelompok • SecaraTertulis • MenggunakanMedia Interaktif • MenggunakanVideo
TUGAS MENGERJAKAN LK 3.2