1 / 25

Mengurangi Kontaminasi Uap Raksa secara Ekonomis & Bijaksana oleh: Irwanto, SPd.

Mengurangi Kontaminasi Uap Raksa secara Ekonomis & Bijaksana oleh: Irwanto, SPd. Bagaimana Uap Raksa Mengkontaminasi Kita Semua ??. Bola Amalgam. Hasil proses amalgamasi adalah bola amalgam (pentol emas Istilah bahasa lokal ) Komposisi bola amalgam: separo emas, separo merkuri.

sela
Download Presentation

Mengurangi Kontaminasi Uap Raksa secara Ekonomis & Bijaksana oleh: Irwanto, SPd.

An Image/Link below is provided (as is) to download presentation Download Policy: Content on the Website is provided to you AS IS for your information and personal use and may not be sold / licensed / shared on other websites without getting consent from its author. Content is provided to you AS IS for your information and personal use only. Download presentation by click this link. While downloading, if for some reason you are not able to download a presentation, the publisher may have deleted the file from their server. During download, if you can't get a presentation, the file might be deleted by the publisher.

E N D

Presentation Transcript


  1. Mengurangi Kontaminasi Uap Raksa secara Ekonomis & Bijaksanaoleh:Irwanto, SPd.

  2. Bagaimana Uap Raksa Mengkontaminasi Kita Semua ??

  3. Bola Amalgam • Hasil proses amalgamasi adalah bola amalgam (pentol emas Istilah bahasa lokal) • Komposisi bola amalgam: separo emas, separo merkuri

  4. Pemurnian Emas & Kontaminasi Uap Raksa • Untuk mendapatkan emas, merkuri dengan jumlah yang sama harus dibuang, dengan membakar bola amalgam. • Ketika bola amalgam dibakar, merkuri terlepas sebagai gas yang berbahaya. • Gas ini menyebar sejauh radius satu kilometer dan lengket pada permukaan apa saja, mengkontaminasinya secara permanen.

  5. Contoh Emas Setelah Bola Amalgam Dibakar

  6. Dimana Proses Pembakaran Bola Amalgam Dilakukan?

  7. 40% merkuri dibakar di lokasi penambangan, dan melepaskan 700 Kg merkuri ke lingkungan. • 60% merkuri dibakar di toko emas di kota, melepaskan 1.500 Kg merkuri setiap tahun di pusat kota Kereng Pangi.

  8. Kontaminasi Uap Merkuri Kontaminasi Toko Emas Kontaminasi Rumah Penduduk

  9. Merkuri yang dibakar menjadi gas. • Uap merkuri lengket pada alat pembakaran, cerobong asap dan seluruh dinding toko emas. • Uap juga keluar melalui pipa cerobong dan memasuki atmosfir. • Uap ini mengkontaminasi rumah-rumah, toko-toko, jalan-jalan, orang-orang dan makanan sekitarnya.

  10. Kontaminasi di Pasar Sayur Pasar sayur ini dikelilingi 35 toko emas yang mengeluarkan 1.500 Kg gas merkuri/tahun.

  11. Bagaimana Kita Dapat Mengurangi & Mencegah Kontaminasi Ini?

  12. Pengalaman dari Kampanye: Perbaiki Teknologi Cerobong Asap di Toko Emas !!

  13. Modifikasi Cerobong Asap Cerobong asap yang ada saat ini tidak mengubah gas menjadi air, uap merkuri langsung dibuang.

  14. Modifikasi Cerobong Asap TAMBAHKAN suatu kondensor (sarana pendingin) berupa kotak air, sambungkan kembali dengan pipa untuk menghubungkan kotak air dengan cerobong asap yang sudah ada di toko-toko emas pada saat ini.

  15. Teknologi cerobong asap dapat diperbaiki dengan biaya yang tidak besar. • Prinsip utama adalah menambahkan penghembus (blower), pipa pengisap asap, dan kotak air. • Cerobong asap yang dibuat oleh murid STM berikut dapat menangkap 80% lebih merkuri.

  16. Teknologi Cerobong Asap Cerobong Asap ini dibuat siswa STM Palangka Raya

  17. Uji Coba Cerobong Asap Prototipe cerobong asap ini telah dicoba di sebuah toko emas dan bekerja baik.

  18. Modifikasi Proses • Dengan menambahkan suatu kondensor (alat pengubah gas menjadi air) dan kipas ventilasi atau penghembus (blower), uap merkuri diproses sebelum dibuang. • Merkuri dingin secara cepat dan dapat dikumpulkan dan dijual lagi.

  19. Deskripsi Proses Aliran Udara/Mercuri Cerobong Asap Pipa Pengeluaran Pipa Saluran Aliran Udara Kipas Angin Tumpukan Kerikil Aliran udara didinginkan dan merkuri yang dikondensasi menetes ke dasar kotak Box Enclosure Merkuri cair yang terkumpul

  20. Prototipe Cerobong Asap Prototipe Instalasi yang Baru Pipa saluran Ujung2 pipa ditutup DIBUANG Kipas Angin Model di toko-toko emas saat ini Prototipe yang dipasang pada cerobong asap

  21. Cerobong Asap Sebelum Cerobong Asap Sesudah

  22. Prototipe Cerobong Asap

  23. Modifikasi Hemat Biaya Biaya modifikasi Rp 500.000,- Terdiri dari sebuah blower, tabung plastik tertutup, pipa PVC dan segulung kawat yang dimasukkan ke dalam pipa, pengeluaran

  24. Hasil yang Sukses !! Hasilnya adalah toko-toko emas sekarang menangkap hampir semua merkuri, yang sebelumnya langsung keluar ke atmosfir sebagai gas. Setelah menjadi cairan, merkuri ini dapat digunakan lagi.

  25. Merkuri Tangkapan Siap Digunakan Kembali Lebih Sedikit Raksa, Lebih Banyak Emas, & Lebih Sehat

More Related