590 likes | 784 Views
Penjaminan Mutu dengan standar ISO 9001:2008. Basirun , Mkes Pelatihan TENAGA ADMINISTRASI AKADEMIK PTS KOPERTIS WILAYAH VI Salatiga , 2-5 oktober 201 2. materi. Pemahaman standar ISO 9001:2008 Pemahaman sistem penjaminan mutu Pemahaman mutu. iso.
E N D
PenjaminanMutu dengan standar ISO 9001:2008 Basirun, Mkes PelatihanTENAGA ADMINISTRASI AKADEMIK PTS KOPERTIS WILAYAH VISalatiga, 2-5 oktober 2012
materi • Pemahaman standar ISO 9001:2008 • Pemahaman sistem penjaminan mutu • Pemahaman mutu
iso The international organization for standardization
Jenis iso • Iso 9001; standar sistem mutu • Iso 14001; manajemen lingkungan • Iso2200; standar persyaratan manajemen makanan dan minuman • Iso/iec27001; standar manajmen keamanan sistem informasi • Iso 19011; standar audit
STANDAR ISO 9001:2008 SISTEM MANAJEMEN MUTU (SMM), untuk semua organisasi
Sistem manajemen mutu (SMM) • Untuk perbaikan manajemen organisasi dengan mengacu pada standar organisasi internasional • Perbaikan/ peningkatan terus menerus untuk semua sistem dalam organisasi • Aktifitas selalu direncanakan dan tercatat
standar • 4.1 PersyaratanUmum, Organisasi • 4.2.2 PedomanMutu (PM) • 4.2.3 Pengendalian Dokumen • 4.2.4 Pengendalian Catatan Mutu • 5.1 Komitmen Manajemen • 5.3 KebijakanMutu • 5.4.1 SasaranMutu • 5.4.2 PerencanaanSistemManajemenMutu
5.5.1. Tanggungjawabdanwewenang • 5.5.2. Wakilmanajemen • 5.5.3 Komunikasi internal • 5.6 TinjauanManjemen • 5.6.2. Masukantinjauan • 5.6.3. Keluarantinjauan
6 ManajemenSumberdaya • 6.1. Penyediaansumberdaya • 6.2 SumberDayaManusia • 6.2.2. Kompetensi, kesadarandanpelatihan • 6.3. Prasarana • 6.4. Lingkungan kerja • 7 RealisasiProduk • 7.1. Perencanaanrealisasiproduk
7.2.1. Penentuanpersyaratan yang berhubungandenganproduk • 7.2.2. Tinjauanpersyaratan yang berkaitandenganproduk • 7.2.3 Komunikasidenganpelanggan • 7.3 Desain dan Pengembangan • 7.3.1 Desain dan perencanaan pengembangan • 7.3.2 Masukandesain & pengembangan • 7.3.3 Hasil desain dan pengembangan
7.3.4 Evaluasidesaindanpengembangan • 7.3.5 VerifikasiDesaindanPengembangan • 7.3.6 ValidasiDesaindanPengembangan • 7.3.7 Pengendalianterhadapperubahandesaindanpengembangan • 7.4 Pembelian • 7.4.1 Pengendalianterhadappembelian • 7.4.2 Informasipembelian • 7.4.3 Verifikasiterhadapproduk yang dibeli
7.5.1. Pengendalianproduksidanpenyediaanjasa • 7.5.2 Validasiprosesproduksidanjasa • 7.5.3 Identifikasidanmamputelusur • 7.5.4 Barangmilikpelanggan • 7.6 Pengendalianalatpengukurandanpemantauan
8. pengukuran dan analisis • 8.2 Pengukurandanpemantauan • 8.2.1 Kepuasanpelanggan • 8.2.2. Audit Internal • 8.2.3 Pengukurandanpemantauanproses • 8.2.4 Pengukurandanpemantauanproduk • 8.3 Pengendalianketidaksesuaian
8.4 Analisa data • 8.5 peningkatan • 8.5.1 Perencanaanuntukpeningkatanberkesinambungan • 8.5.2 Tindakankoreksi • 8.5.3 Tindakanpencegahan
Mengapa standar SMM iso dibutuhkan? Untuk menjamin kualitas sistem
Pertanyaan penting • mengapaperluberkualitas?. • Apakualitasitu? • Bagaimanacaramelakukanmanajemen berkualitas? • Apa yang berkualitas? • Apakahorang lain sudah mengatakan pendidikankita berkualitas? • Apa langkah-langkah menuju kualitas? • Dengarkahkeluhanpelanggansekarang?
Kualitasdiperlukan : • Kebutuhanmhs • Kebutuhanmasyarakat • Kebutuhanyayasan • Kebutuhanpelanggankebutuhan stake holder • Islam mengajarkan”barangsiapa yang mengerjakanhariinilebihbaikdariharikamarinmerekalah yang beruntung” • Adanyakompetitor • Menghindarimal praktek • memenuhipersyaratanpemerintah (akreditasi) • Memenuhipersyaratanmutu global
Kualitas yang dibutuhkan, StandarNasionalPendidikan: • Komponenstandarisi • Komponen standar proses • Komponenstandarkompetensilulusan • Komponenstandarpendidikdantenagakependidikan • Komponenstandarsaranadanprasarana • Komponenstandarpengelolaan • Komponenstandarpembiayaan • Komponenstandarpenilaian
PengertianMUTU • sesuaidengan ‘standar’ • sesuaidenganharapan‘pelanggan’ • sesuaidenganharapan‘pihak-pihakterkait’ • sesuaidengan yang ‘dijanjikan’ • semuakarakteristikprodukdanpelayanan yang memenuhipersyaratandanharapan
KonsepMutu • Pendidikan tinggi di perguruan tinggi dinyatakanbermutu atau berkualitas, apabila • 1. Perguruan tinggi mampu menetapkan dan mewujudkanvisinyamelalui pelaksanaanmisinya(aspek deduktif) • 2. Perguruan tinggi mampu memenuhi kebutuhanstakeholders(aspek induktif), berupa • Kebutuhan kemasyarakatan (societal needs) • Kebutuhan dunia kerja (industrial needs) • Kebutuhan profesional (professional needs)
Tatapamong yang baik Tata pamongadalahtatakeloladarilembagauntukdapatmencapaivisiorganisasisesuaidenganstandar yang telahditetapkan
(Dia yang menciptakan mati dan hidup, untuk menguji kamu, siapa diantara kamu yang lebih baik amalannya. Dan DIA maha perkasa lagi maha pengampun(Q.S. Al Mulk 2)
“Dan hendaklahadadiantarakamusegolonganumat yang menyerukepadakebajikan, menyuruhkepada yang makrufdanmencegahdari yang munkar; merekalahorang-orang yang beruntung.” (QS Ali Imran [3]: 104)
Imam Muslim dalamkitabShahih-nyameriwayatkandengansanadnyadari Abu Sa’id Al Khudri RA, iaberkata, “AkumendengarRasulullah SAW bersabda, مَنْ رَأَى مِنْكُمْ مُنْكَرًا فَلْيُغَيِّرْهُ بِيَدِهِ فَإِنْ لَمْ يَسْتَطِعْ فَبِلِسَانِهِ فَإِنْ لَمْ يَسْتَطِعْ فَبِقَلْبِهِ وَذَلِكَ أَضْعَفُ الْإِيمَانِ • “Barangsiapadiantara kalian yang melihatsuatukemungkaran, makahendaklahiamengubahnyadengantangannya. Kalauiatidakmampu (dengantangannya), makadenganlisannya. Kalauiatidakmampu (denganlisannya), makadenganhatinyadanituadalahselemah-lemahnyaiman.”
Bagimanusiaadamalaikat-malaikat yang selalumengikutinyabergiliran, dimukadandibelakangnya, merekamenjaganyaatasperintah Allah. Sesungguhnya Allah tidakmerubahkeadaansesuatukaumsehinggamerekamerubahkeadaan yang adapadadirimerekasendiri. Dan apabila Allah menghendakikeburukanterhadapsesuatukaum, makatakada yang dapatmenolaknya; dansekali-kali takadapelindungbagimerekaselainDia (Ar raad: 11)
Definisi Sistem PenjaminanMutu • Sistem adalah komponen dari input, proses dan output serta komponen lain yang saling mempengaruhi • Penjaminan mutu adalah organisasi menjamin tentang kualitas sistem • Kualitas adalah sesuai kebutuhan pelanggan
Definisi Pengelolaan mutu dari input-proses dan output
environment Proses output input Berfikirsistem
Unsur MutuSPMPT Pihak-2 Terkait / Pelanggan (Stakeholders) Proses Masukan Keluaran • Silabus/RPKPS- Mahasiswa- Pengajar- PirantidanPeralatan- Lingkungan- Anggaran- Dokumen- Peraturan- dll. • Prosespembelajaran,- riset, • Pengabdian • administrasi • Suasanaakademik- Layananlab. Perpustk. - dll. • InstitusiPendidikanTinggi- PasarTenagaKerja- OrangTuaMahasiswa- Pemerintah- Mahasiswa,- dll. • Lulusan • pelacakan
PengertianJAMINAN MUTU Memastikanbahwasemuakarakteristikdankinerjasesuaidenganstandar/harapan/persyaratanmelalui: Rencana DOKUMEN Tindak lanjut realisasi AUDIT
Penjaminan mutu, ISO 9001:2008 5.5.2. Wakilmanajemen Manajemenpuncakharusmenunjukseoranganggotamanajemen, yang diluartanggungjawab yang lain, harusmemilikitanggungjawabdanwewenang yang didalamnyatermasuk : • memastikanproses yang diperlukanditetapkan, diimplementasikandandipelihara • melaporkanpadamanajemenpuncaktentangkinerjasistemmanajemenmutudanperbaikan yang diperlukan, dan • memastikanpeningkatankesadaranakanpersyaratanpelanggandiseluruhorganisasi
Wakilmanajemen • Direkturmembuatkeputusantentangkeberadaanlembagapenjaminanmutu, atausistempenjaminanmutu (SPI) ataubentuk lain untukdapatmenjalankansistempenjaminanmutudenganbaik. • Salahsatustafditunjukolehdirektursebagaiwakildirekturbidangmanajemen yang disebut QMR (Quality Management Representatif) yang memilikitanggungjawabdanwewenangtersendiri.
Ketuapenjaminanmutudapatjugadisebut QMR yang mempunyaitugasdantanggungjawab: • Menyiapkan pedoman mutu • Fasilitator dalam tinjauan perubahan pedoman mutu • Mengkoordinasi penyusunan rencana strategis • Mengkoordinasi penyususan perencanaan tahunan • Memastikan proses yang diperlukan untuk implementasi sistem manajemen mutu ditetapkan, diimplementasikan dan dipelihara
lanjutan • Melaporkan pada direktur tentang kinerja sistem manajemen mutu dan perbaikan yang diperlukan . • Memastikan peningkatan kesadaran akan persyaratan pelanggan di organisasi. • Melakukan sosialisasi atas kebutuhan-kebutuhan pelanggan, kepada seluruh jajaran dalam lembaga. • Menjadi penghubung dengan pihak luar organisasi yang berkaitandenganSistemManajemenMutu. • Mengkoordinasipelaksanaantinjauanmanajemen
Struktur SPMI • Strukturorganisasidilembagapenjaminanmutu, dapatberupa • ketuapenjaminanmutu, • sekretarispenjaminanmutu, • sub. dokumen control • dan sub team auditor. • pengembangan
Apa yang harusdiperbaiki? Hariiniharuslebihbaik KualitasUnggul Kualitas 1 Kualitas 2 Kualitas 3 Tata kelolaorganisasi
5.5.2. Wakilmanajemen Manajemenpuncakharusmenunjukseoranganggotamanajemen, yang diluartanggungjawab yang lain, harusmemilikitanggungjawabdanwewenang yang didalamnyatermasuk : • memastikanproses yang diperlukanditetapkan, diimplementasikandandipelihara • melaporkanpadamanajemenpuncaktentangkinerjasistemmanajemenmutudanperbaikan yang diperlukan, dan • memastikanpeningkatankesadaranakanpersyaratanpelanggandiseluruhorganisasi
Wakilmanajemen • Direkturmembuatkeputusantentangkeberadaanlembagapenjaminanmutu, atausistempenjaminanmutu (SPI) ataubentuk lain untukdapatmenjalankansistempenjaminanmutudenganbaik. • Salahsatustafditunjukolehdirektursebagaiwakildirekturbidangmanajemen yang disebut QMR (Quality Management Representatif) yang memilikitanggungjawabdanwewenangtersendiri.